a:b
- Dapat dirubah ke dalam proporsi: a/(a+b)
Contoh lain
Rasio pakan terhadap berat badan Rasio jantan terhadap betina Klinis: rasio subklinis (klinis: tidak tampak) dari kasus penyakit
Proporsi
Merupakan sebuah pecahan dimana pembilang (frekuensi penyakit atau kondisi, contoh: jumlah kasus) merupakan bagian dari penyebut (populasi berisiko) Proporsi = a a+b a x 100 = % a+b
Persentase =
Proporsi
Beberapa rasio dapat diubah menjadi proporsi Contoh: Jika rasio klinis terhadap subklinis pada penyakit adalah 1:4 maka proporsi kasus klinis adalah 1/(1+4) = 1/5 atau 20%
Rate
Menghitung hubungan antara kasus (mis. penyakit) dengan populasi terancam tertentu dalam jangka waktu yang ditetapkan Rate = a (a termasuk dalam x) x (x merepresentasikan waktupopulasi)
Menunjukkan laju rata-rata kemunculan kasus dalam populasi seiring dengan waktu
Definisi kasus
Kasus penyakit dapat diukur (dan didefinisikan) dengan berbagai cara
Mortalitas (disebabkan oleh penyakit) Morbiditas (penyakit) berdasarkan tandatanda khas atau gejala keparahan Hasil uji diagnostik mis.: uji deteksi antigen atau antibodi Kombinasi di atas
Definisi kasus
Memiliki kemungkinan untuk mempunyai beberapa definisi dan merubahnya seiring waktu sesuai munculnya pengetahuan baru Kasus diteguhkan (pasti) versus kasus yang mungkin
Kriteria yang berbeda dibutuhkan untuk setiap definisi
Penting untuk memakai definisi kasus yang sama (meskipun tidak sempurna) supaya dapat membandingkan antar kelompok atau mengikuti jalannya perkembangan dari epidemik. Perlu membedakan apel dengan apel
Definisi kasus
Tingkat individu Tingkat populasi
Kelompok unggas atau ternak Bangunan/kandang pemeliharaan dalam suatu peternakan Biasanya keberadaan 1 atau lebih unggas terinfeksi sudah cukup untuk memutuskan bahwa populasi itu positif
Tingkat populasi?
Populasi terancam
Secara biologis populasi mendukung berkembangnya penyakit tertentu
Contoh: infeksi uterine (hanya betina)
Kasus
Kasus prevalen Kasus pada satu waktu(campuran kasus baru dan kasus yang sudah ada) Kasus insiden Kasus baru terjadi selama kurun waktu tertentu. Individu harus bebas penyakit pada saat periode tindak lanjut dimulai. Memerlukan surveilans populasi
Prevalens
Seperti foto dari semua penyakit yang ada pada satu waktu tertentu (kasus lama + baru) Ukuran statik penyakit, bukan laju Proporsi (0 hingga 1) atau persentase (0 hingga 100%) Untuk individu, prevalens mengukur risiko keberadaan kasus daripada menjadi kasus Tergantung pada intervensi pengendalian penyakit Stamping out akan mengurangi prevalens dibandingkan dengan tanpa kebijakan stamping out
Laju insidens
Mengukur laju terjadinya kasus baru (incident) Proporsi (0 hingga 1) atau persentase (0 hingga 100%) per kurun waktu, atau kasus/waktu terancam Penting dalam memprediksikan dampak penyakit di masa datang Biasanya lebih sulit diukur daripada prevalens Dua jenis utama: Cumulative incidence (CI) Incidence density rate (IDR)
10
Mengukur risiko rata-rata yaitu, probabilitas suatu individu menjadi sakit dalam kurun waktu tertentu Berkisar dari 0 hingga 1 dan harus disertai kurun waktu tertentu
CI vs. IDR
Cumulative Incidence (CI) Ketika populasi statik atau terancam sesaat contoh: mortalitas pada ayam pedaging Incidence Density Rate (IDR) Ketika populasi dinamik (termasuk pengeluaran kehilangan, kematian akibat kasus lain, hilangnya status terancam atau kelayakan) atau masa terancam yang panjang Contoh: ternak umbaran dimana banyak unggas dibawa masuk atau dijual Waktu yang digunakan oleh hewan atau manusia yang berpartisipasi dalam studi; contoh: hewan-tahun terancam
11
12
13
Rangkuman
Kasus (pembilang) dan populasi terancam (penyebut) adalah komponen penting dari pengukuran kemunculan penyakit Aplikasi
Evaluasi kemunculan penyakit dalam waktu dan tempat memprediksi kejadian masa depan Perbandingan beberapa intervensi, contoh: uji coba vaksin Studi faktor risiko, contoh: evaluasi jenis tempat pemeliharaan
Latihan
Contoh perhitungan besaran dasar penyakit yang terkait dengan HPAI pada kelompok unggas umbaran Merupakan contoh epidemiologi mikro (tingkat kelompok) vs. epidemiologi makro (tingkat nasional)
14
Lebih dari sekadar dokumen.
Temukan segala yang ditawarkan Scribd, termasuk buku dan buku audio dari penerbit-penerbit terkemuka.
Batalkan kapan saja.