Anda di halaman 1dari 5

Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika dan Komputer FTI UNSA 2013

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA BUTIK LUWES FASHION KECAMATAN TULAKAN Fakultas Teknik Informatika-Universitas Surakarta Sugiyanto Antox_netralizer@ymail.com
Abstract : Development of more advanced technology and rapid effect on the sales system that is still current or conventional yet still simple to use computer technology switch to using more modern computer systems and have a more adequate competitiveness. With the transfer of a computer system administrator is expected to facilitate the processing of data. Based on observations and interviews, a information system affects many aspects, including business and sales are usually sales are still conventional systems generally only use books and notes. So from a permsalahan the Sales Information System created by using a computer program more effective. Therefore, the authors will design a Sales Information System as an object of practical work. With the Design of Information Systems is expected to help the admin in theprocessing of transaction data are more accurate. Keywords: Design, Information Systems, Sales Abstraksi : Perkembangan teknologi yang semakin maju dan pesat akan berpengaruh pada sistem penjualan saat ini masih sederhana atau konvensional belum menggunakan teknologi komputer beralih menggunakan sistem komputer yang lebih modern dan mempunyai daya saing yang lebih memadai. Dengan berpindahnya menggunakan sistem komputer diharapkan mampu memudahkan admin dalam pengolahan data. Berdasarkan observasi dan wawancara, adanya Sistem Informasi mempengaruhi berbagai aspek, termasuk aspek bisnis penjualan yang biasanya sistem penjualannya masih konvensional yang umumnya hanya menggunakan pembukuan dan nota. Maka dari suatu permsalahan tersebut dibuatkan Sistem Informasi Penjualan dengan menggunakan program komputer yang lebih efektif. Oleh karena itu penulis akan merancang sebuah Sistem Informasi Penjualan sebagai obyek kerja praktik. Dengan adanya Perancangan Sistem Informasi tersebut diharapkan dapat membantu admin dalam proses pengolahan data transaksi yang lebih akurat. Kata Kunci :Perancangan, Sistem Informasi, Penjualan 1.1. LATAR BELAKANG MASALAH yang ditulis manual dan cara penyimpananya masih dalam buku yang diarsipkan oleh pegawainya. Hal ini menyebabkan pengelolaannya memerlukan waktu yang lebih lama dan sering terjadi kesalahan yang bisa merugikan konsumen maupun Butik Luwes Fashion, hal ini disebabkan belum adanya Sistem Informasi Penjualan dalam sistem penjualannya. Saat ini di Butik luwes Fashion dalam penyimpanan datanya masih menggunakan kertas yang di simpan dalam bentuk arsip apabila kita membutuhkan data harus mencarinya dalam arsip yang cukup memakan waktu yang lama, dan data yang di simpan belum tentu dapat ditemukan karena banyaknya data yang

Butik Luwes Fashion merupakan butik yang berada di wilayah Tulakan. Butik ini mempunyai peranan penting dalam melayani kebutuhan masyarakat era modern khususnya dibidang sandang. Hal ini dibuktikan semakin banyaknya permintaan masyarakat dan meningkatnya penjualan di butik Luwes Fashion. Namun akhir-akhir ini butik Luwes Fashion mengalami masalah di transaksi penjualan. Saat ini dalam pelayanan sistem penjualannya masih menggunakan sistem konvensional semua pekerjaan dilakukan oleh manusia yaitu tanda bukti penjualannya masih menggunakan nota

Vol 2 No 1 Maret 2013 ISSN: 2302-1136 - seruniid.unsa.ac.id

27

Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika dan Komputer FTI UNSA 2013

tersimpan hanya dalam satu buku. untuk mengantisipasi kesalahan yang disebabkan faktor manusia maka penyimpanan data akan di ubah dalam bentuk digital yang lebih modern dan keakuratan datanya bisa dipertanggung jawabkan serta dapat di simpan dalam waktu yang lama. Dengan Sistem Informasi Penjualan yang dirancang khusus untuk masalah tersebut dan diharapkan nantinya dapat mengatasi masalah yang terjadi di Butik Luwes Fashion dan dapat meringankan pekerjaan pegawainya dalam melakukan transaksi penjualan. Dalam hal ini, penulis akan merancang suatu sistem yang berhubungan dengan pengolahan data transaksi penjualan yang dirancang khusus untuk menangani masalah yang terjadi di Butik Luwes Fashion tersebut. Sehingga diharapkan mampu memberikan pelayanan yang lebih cepat dan lebih baik sehingga konsumen merasa puas karena sistem penjualannya tidak memakan waktu yang lama. 1.2. RUMUSAN MASALAH Bagaimana merancang suatu Sistem Infomasi Penjualan yang dapat mengatasi masalah yang terjadi di Butik Luwes Fashion 1.3. BATASAN MASALAH 1. Sistem Informasi Penjualan ini memberikan sebuah informasi kepada pegawai yang hanya mempunyai hak akses. 2. Pada Sistem Informasi Penjualan ini hanya dikelola oleh admin atau yang ditunjuk oleh Butik luwes Fashion.

Universitas Ichsan Gorontalo) dijelaskan bahwa Perancangan Sistem adalah suatu kegiatan membuat desain teknis berdasarkan kegiatan pada waktu proses analisis. Perancangan disini dimaksudkan suatu proses pemahaman dan perancangan suatu sistem informasi berbasis komputer. (Zohrahayaty, 2007) 2.2. Pengertian Sistem Informasi. Menurut Budi Sutejo Dharma Oetomo dalam bukunya yang berjudul Perencanaan dan Pembangunan Sistem Informasi dijelaskan bahwa Sistem Informasi adalah kumpulan elemen yang saling berhubungan satu sama lain yang membentuk satu kesatuan untuk mengintegrasikan data, memproses dan menyimpan serta mendistribusikan informasi. (Budi Sutedjo Dharma Oetomo, 2006) Di dalam penelitian yang dilakukan oleh Yulianti Suleman yang dimuat dalam naskah publikasi STMIK Amikom Yogyakarta tahun 2011 yang berjudul Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pada Butik Rera Yogyakarta dijelaskan bahwa Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan. (Yulianti Suleman, 2011) 2.3. KAJIAN TEORI Di dalam penelitian yang dilakukan oleh Yulianti Suleman yang dimuat dalam naskah publikasi STMIK Amikom Yogyakarta tahun 2011 yang berjudul Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pada Butik Rera Yogyakarta dijelaskan bahwa pada saat ini perkembangan informasi telah berkembang dengan sangat pesat, oleh karena itu sudah banyak pula perusahaan-perusahaan atau instansi-instansi yang menggunakan sistem informasi untuk meningkatkan usahanya. Cara untuk meningkatkan usaha suatu perusahaan ialah dengan cara membangun sistem informasi yang baik. Dan syarat untuk membangun sistem informasi yang baik yaitu adanya kecepatan dan keakuratan untuk memperoleh informasi 28

1.4. TUJUAN PENELITIAN Menghasilkan Perancangan Sistem Informasi Penjualan yang dapat menyelesaikan masalah yang terjadi di Butik luwes Fashion 2.1. Pengertian Perancangan Sistem. Dalam jurnal ilmiah Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Pelanggan Berbasis Jaringan Pada PT PLN Wilayah Sultenggo Cabang Gorontalo Kantor Jaga Tapa karya Zohrahayaty (Staf Pengajar Fakultas Teknik

Vol 2 No 1 Maret 2013 ISSN: 2302-1136 - seruniid.unsa.ac.id

Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika dan Komputer FTI UNSA 2013

yang dibutuhkan. Dengan adanya teknologi komputer dan berbagai fasilitas yang di miliki komputer, maka tidak diragukan lagi bahwa setiap pemimpin menginginkan perusahaanya dilengkapi dengan komputer beserta program aplikasi yang sesuai dengan bidang usaha pada perusahan tersebut. 3. RANCANGAN SISTEM 1. Kerangka pemikiran.

b. Data Flow Diagram (level 0)

Gambar 3. Data Flow Diagram (level 0) c. Data Flow Diagram ( level 1.1)

Gambar 1. Kerangka pemikiran 2. Perancangan Data Flow Diagram (DFD) DFD (Data Flow Diagram) atau diagram aliran data merupakan model proses yang digunakan untuk mengambarkan aliranaliran data melalui sebuah sistem. a. Diagram Konteks Diagram konteks menerangkan entitasentitas yang terlibat dalam sistem ini.

Gambar 4. Data Flow Diagram (level 1.1) d. Data Flow Diagram ( level 2.1 )

Gambar 4. Data Flow Diagram (level 2.1) 3. Perancangan Interface a. Rancangan Menu Login

Gambar 2. Diagram konteks Gambar 5. Menu login


Vol 2 No 1 Maret 2013 ISSN: 2302-1136 - seruniid.unsa.ac.id

29

Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika dan Komputer FTI UNSA 2013

Menu login merupakan menu untuk pertama sebelum memasuki menu utama, dimana user harus menginputkan ID user dan password yang, Sedangkan tombol button masuk yaitu untuk menuju menu utama sedangkan keluar yaitu untuk keluar program. b. Rancangan Menu Utama

Menu pembelian barang merupakan menu untuk menginputkan data-data barang yang akan dibeli dari pemasok. Dimana user dimintai menginputkan kode pemasok, nama pemasok, telephon, kode barang, nama barang, harga, jumlah satuan dan jumlah harga, Sedangkan tombol button yaitu simpan untuk menyimpan data yang dimasukkan, edit untuk membetulkan data yang dimasukan bila terjadi kesalahan, hapus untuk menghapus data barang yang disimpan, cari untuk mencari data barang yang disimpan sedangkan keluar untuk keluar program. d. Rancangan Menu Barang

Gambar 6. Menu utama Pada form menu utama ini terdapat beberapa sub menu diantaranya: 1) Master Pada menu master ini terdapat menu barang dan transaksi pembelian. 2) Transaksi Pada menu transaksi terdapat menu transaksi penjualan 3) Bantuan Pada menu bantuan terdapat langkah-langkah menggunakan program tersebut dan menu keluar program. c. Rancangan Manu Transaksi Pembelian

Gambar 8. Menu barang Menu data barang merupakan menu untuk menginputkan data-data barang setelah proses pembelian. Dimana user dimintai menginputkan kode barang, nama barang dan harga, Sedangakan tombol button yaitu simpan untuk menyimpan data yang dimasukkan, edit untuk membetulkan data yang dimasukan bila terjadi kesalahan, hapus untuk menghapus data barang yang disimpan, cari untuk mencari data barang yang disimpan sedangkan keluar untuk keluar program. e. Rancangan Menu Transaksi

Gambar 7. Menu Pembelian

Gambar 9. Menu transaksi penjualan 30

Vol 2 No 1 Maret 2013 ISSN: 2302-1136 - seruniid.unsa.ac.id

Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika dan Komputer FTI UNSA 2013

4. KESIMPULAN 1. Sistem penjualan pada Butik Luwes Fashion masih dilakukan secara konvensional sehingga diperlukan sebuah perancangan sistem informasi penjualan. 2. Dengan adanya perancangan sistem informasi diharapkan nantinya dapat mempermudah proses penjualan dan dapat mengatasi masalah yang terjadi pada Butik Luwes Fashion.

[9]

[10]

[11]

[12]

DAFTAR PUSTAKA
[1] Bambang Eka Purnama, Sistem Informasi Kartuhalo Dari Telkomsel Berbasis Komputer Multimedia Kajian Strategis Praktis Telkomsel Divisi Surakarta, Indonesian Jurnal on Computer Science - Speed (IJCSS) 11 Vol 8 No 2 Agustus 2011 , ISSN 1979 9330 Alex Fahrudin, Bambang Eka Purnama, Pembangunan Sistem Informasi Layanan Haji Berbasis Web Pada Kelompok Bimbingan Ibadah Haji Ar Rohman Mabrur Kudus, Indonesian Jurnal on Computer Science - Speed (IJCSS) 13 Vol 9 No 2 Agustus 2012 , ISSN 1979 9330 Suryati, Bambang Eka Purnama, Pembangunan Sistem Informasi Pendataan Rakyat Miskin Untuk Program Beras Miskin (Raskin) Pada Desa Mantren Kecamatan Kebonagung Kabupaten Pacitan, Indonesian Jurnal on Computer Science - Speed (IJCSS) 13 Vol 9 No 2 Agustus 2012 , ISSN 1979 9330 Janner Simarmata, Iman Paryudi, Basis Data. Penerbit Andi, Yogyakarta : 2006. Komputer,Wahana, Membuat Aplikasi Database dengan Java 2. Penerbit Andi, Semarang : 2006. Komputer,Wahana, Panduan Belajar MySQL Database Server. Penerbit Media kita, Jakarta Selatan : 2006. M.Shalahudin, Rosa A.S, Belajar Pemrograman dengan Bahasa C++ dan Java. Penerbit informatika, Jakarta Selatan : BI-Obses,2009. Maezary,Ary Jurnal : Pemanfaatan Sistem Informasi Pelayanan Rumah Sakit Menuju E-Hospital, Bandar Lampung : STMIK Darmajaya, 2006. [13]

[14]

[2]

[15]

[3]

[16]

[17]

Oetomo,Budi Sutedjo Dharma, Perencanaan dan Pembangunan Sistem Informasi. Penerbit Andi, Yogyakarta : ANDI OFFSET, 2006. Ramadhan,Muhammad Zuhry, Tugas Akhir : Sistem Informasi Penjualan Online Pada Toko Mikrotech Computer, Sumatra Utara : Universitas Sumatara Utara, 2008. Riyanto, Membuat sendiri sistem informasi penjualan dengan MySql dan Php. Penerbit informatika, Bandung : BIOBSES,2010 Santoso, Power Designer Process Analyst, Available : http :// power.lecture.ub.ac.id/files/2011/12/Po wer-Designer-6.doc, (27 Agustus 2012) Setyawan,Fajar, Tugas Akhir : Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pada My Size Fashion Underwear Berbasis Client Server Sumatra Utara : Universitas Sumatara Utara, 2008. Sugiono. Rilo Pambudi, Aloysius Bambang R, Laurensius Rendy , Dasar-dasar Microsoft Office 2007 & Windows XP, Penerbit PT Gramedia Widiasarana Indonesia : Jakarta 2008. Sulaiman,Yulianti, Tugas Akhir : Sistem Informasi Penjualan Online Pada Toko Mikrotech Computer, yogyakarta : STMIK Amikom Yogyakarta 2010. Witarto, Memahami Sistem informasi. Penerbit informatika, Bandung :BIOBSES, 2004. Zohrahayaty, Jurnal : Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Pelanggan Berbasis Jaringan Pada PT PLN Wilayah Sultenggo Cabang Gorontalo Kantor Jaga Tapa, Gorontalo : Universitas Ichsan, 2007.

[4]

[5]

[6]

[7]

[8]

Vol 2 No 1 Maret 2013 ISSN: 2302-1136 - seruniid.unsa.ac.id

31

Anda mungkin juga menyukai