Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pea jaran Kelas Semester Alokasi Waktu : : : : : Matematika VI / 2 1 2 x 35 meni

A. Standar Kompetensi : 7. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan data B. Kompetensi Dasar 7.1 Menyajikan data ke dalam bentuk tabel, diagram gambar, batang, dan lingkaran C. Tujuan Pembelajaran** Peserta didik dapat: Mengumpulkan data dengan mencacah, mengukur dan mencatat data dengan tally Menyajikan data tunggal dan berkelompok dalam bentuk tabel dan diagram: piktogram, diagram batang, diagram lingkaran dan diagram garis Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline), Rasa normal dan perhatian ( rsped ) Tekun ( diligence ) dan Tanggung jawab ( responsibility ) D. Materi Ajar Pengolahan Data E. Metode Pembelajaran Tanya Jawab, Ekspositori, Latinan F. Langkah-Iangkah Pembelajaran Pertemuan ke 1 Kegiatan awal - Apresepsi/ Motivasi - memberikan cerita menarik yang berhubunan dengan data. Kegiatan Inti Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru : Peserta didik dapat Membaca tabel dan diagram yang disajikan oleh media cetak Meyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram

Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi, guru : Siswa diuji kemampuan dan keterampilannya Mengerjakan soal-soal latinan. Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru : Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa Guru bersama siswa bertanya jawab meluniskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan Kegiatan Penutup Dalam kegiatan penutup, gura: Guru memberikan refleksi mengenai materi yang telah disampaikan, memberikan pekerjaan rumah dan menginformasikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya. G. Alat/Bahan dan Sumber Belajar Buku Pelajaran Matematika untuk Sekolah Dasar Kelas 6 . Matematika SD untuk Kelas VI 6BEsis Matematika Progesif Teks Utama SD Kelas 6 H. Peniaian Indikator Pencapaian Kompetensi o Mengumpulkan data dengan mencacah, mengukur dan mencatat data dengan tally o Menyajikan data tunggal dan berkelompok dalam bentuk tabel dan diagram: piktogram, diagram batang, diagram lingkaran dan diagram garis

Teknik Peniaian Tugas Individu

Bentuk Instrumen Isian dan uraian

Instrumen/ Soal o Buatlah diagram batang dan diagram lingkaran dari data nilai ulangan matematika kelasexcel9, 8,10,7,10,9, 9, 8, 9, dan 8! o dst

Format Kriteria Peniaian PRODUK (HASIL DISKUSI ) No. 1. Konsep Aspek * * * * Kriteria semua benar sebagian besar benar sebagian kecil benar semua salah Skor 4 3 2 1

PERFORMANSI No. 1.

Aspek Pengetahuan

Kriteria * Pengetahuan * kadang-kadang Pengetahuan * tidak Pengetahuan * Sikap * kadang-kadang Sikap * tidak Sikap

Skor 4 2 1 4 2 1

2.

Sikap

Lembar Penilaian No ama Siswa

Performan Pengetahuan Sikap

Produk

Jumlah Skor

Nilai

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. CATATAN: Nilai = (Jumlah skor:jumlah skor maksimal) X10. Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan RemediaL

...........,....................... 20 ... Mengeahui Kepala Sekolah Gur M apel Matemaika

...... NIP :

.. NIP :

Anda mungkin juga menyukai