Anda di halaman 1dari 6

LABORATORIUM ILMU UKUR TANAH

TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR


KELOMPOK : B VI TANGGAL : 31 Maret 2010 LOKASI : Lapangan Fakultas Teknik Parangtambung JOB NAMA NIM PROGRAM : III : ARYANSYAH : 092103021 : D3/Teknik

PENGUKURAN SUDUT MENDATAR CARA REPETISI A. TUJUAN 1. Agar mahasiswa dapat mengukur sudut mendatar cara repetisi 2. Agar mahasiswa mengolah data hasil pengukuran sudut mendatar cara repetisi. 3. Agar mahasiswa dapat menggambarkan hasil pengukuran sudut mendatar cara repetisi.

B. PERALATAN YANG DIGUNAKAN 1. Theodelit DT 106 2. Patok 3. Unting-unting 4. Payung 5. Alat tulis 6. Kalkulator 1 set 3 buah 1 buah 1 buah 1 set 1 buah

C. LANGKAH KERJA 1. Menentukan lokasi pengukuran. 2. Menyiapkan peralatan yang akan digunakan. 3. Menuju lokasi pengukuran dan tentukan letak titik yang akan diukur sudutnya.

4. Menentukan titik p lalu letakkan statif dan pesawat,stel pesawat sehingga siap digunakan. 5. Mengarahkan pesawat ke titik A lalu kunci pesawat dengan memutar sekrup K-1 (penggerak Horisontal) catat pembacaan sudut. 6. Mengarahkan pesawat ke titik B lalu keraskan sekrup K-1,catat pembacaan sudut lalu tekan HOLD. 7. Melepaskan sekrup K-1 lalu bidik kembali titik A,keraskan sekrup K-1 lalu tekan HOLD. 8. Melepaskan sekrup K-1 lalu arahkan pesawat ke titik B, kunci pesawat dengan memutar sekrup K-1 kemudian catat pembacaan sudut lalu tekan HOLD. 9. Demikian Seterusnya hingga n kali (pembacaan sudut melewati 360 o) sketsa pengukuran Repetisi.

D. DATA LAPANGAN Terlampir

E. PENGOLAHAN DATA Daftar Ukur dan Perhitungan Metode Repetisi TITIK A 1XB 2XB 3XB 4XB 5XB 6XB PEMBACAAN SUDUT HORIZONTAL 00O0000 90O4600 181O3150 272O1830 36O0500 93O5140 184O3750 JURUSAN PERTAMA DIBUAT NOL 00O0000 90O4600 181O3150 272O1830 36O0500 93O5140 184O3750 KETERANGAN Untuk 6 x repetesi 360O dilintasi satu kali sehingga P = 1,yakni 80o10 30 x 6 = 481o 05 00

Sudut yang diukur = = (mk + p. 360o ) mw n Dimana : mk = bacaan akhir Mw p n Sehingga = bacaan awal = berapa kali lintas 360o = berapa kali repetisi = (184O3750+ 1.360O) 00O 0000 6 = 90O 4618

F. GAMBAR HASIL PENGUKURAN Terlampir

G. KESIMPULAN DAN SARAN a. Kesimpulan 1. Mahasiswa dapat mengukur sudut mendatar cara repetisi. 2. Mahasiswa dapat mengolah data hasil pengukuran. 3. Mahasiswa dapat menggambarkan hasil pengukuran.

b. Saran 1. Teliti dalam menempatkan nivo . 2. Teliti dalam membidik yang akan diukur. 3. Ketelitian tiap anggota kelompok perlu ditingkatkan.

LABORATORIUM ILMU UKUR TANAH

TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN


FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR


PENGUKURAN CARA REPETISI Nama mahasiswa Nim Program Kelompok
TITIK

: ARYANSYAH : 092103021 : D3 : B VI
JURUSAN PERTAMA DIBUAT NOL

Job Hari/Tanggal Cuaca Nama alat

: III : 31 Maret 2010 : Cerah : Theodolit

BACAAN SUDUT HORIZONTAL

SKETSA PENGUKURAN

A 1B 2B 3B 4B 5B 6B

00O0000 90O4600 181O3150 272O1830 36O0500 93O5140 184O3750

00O0000 90O4600 181O3150 272O1830 36O0500 93O5140 184O3750

Anda mungkin juga menyukai