Anda di halaman 1dari 3

PENYUSUNAN RPP

RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) merupakan skenario pembelajaran untuk mencapai satu Kompetensi Dasar (KD) yang sudah ditetapkan dalam silabus. Lingkup RPP paling luas mencakup 1 kompetensi dasar yang terdiri atas 1 indikator atau beberapa indikator untuk 1 kali pertemuan atau lebih.

Penyusunan RPP memperhatikan prinsip-prinsip berikut: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Memperhatikan perbedaan individu peserta didik. Mendorong partisipasi aktif peserta didik. Mengembangkan budaya membaca dan menulis Memberikan umpan balik dan tindak lanjut Keterkaitan dan keterpaduan Menerapkan teknologi informasi dan komunikasi

Komponen-komponen RPP: 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Identitas Mata Pelajaran Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Tujuan pembelajaran Materi ajar Alokasi waktu Metode pembelajaran Kegiatan pembelajaran Penilaian hasil belajar

10. Sumber belajar

Gambar berikut menunjukkan format pengisian RPP.

Penyusunan Kegiatan Pembelajaran: 1. Kegiatan Pendahuluan a. Motivasi Guru memberikan gambaran manfaat mempelajari materi yang akan diajarkan b. Pemberian acuan 1) Berkaitan dengan kajian ilmu yang akan dipelajari 2) Acuan dapat berupa penjelasan materi pokok dan uraian materi pelajaran secara garis besar 3) Pembagian kelompok belajar 4) Penjelasan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan rencana langkah-langkah pembelajaran 2. Kegiatan Inti a. b. Proses pembelajaran untuk mencapai kompetensi inti dan kompetensi dasar Dilakukan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik c. Menggunakan metode yang disesuaikan dengan karakteristik peserta didik dan mata pelajaran dengan proses eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi dilaksanakan melalui aktivitas mengamati, menanya, mencoba, menalar, menyaji dan mencipta. 3. Kegiatan Penutup a. b. Kegiatan guru mengarahkan peserta didik untuk membuat rangkuman/simpulan Pemberian tes atau tugas dan memberikan arahan tindak lanjut pembelajaran, dapat berupa kegiatan diluar kelas, di rumah atau tugas sebagai bagian remedi/pengayaan

Anda mungkin juga menyukai