Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT karena atas rahmat dan berkah-Nya
kami dapat menyelesaikan tugas karya tulis filsafat ilmu ini dengan judul Peresepan Jamu
Oleh Dokter Indonesia Masih Sedikit, yang merupakan salah satu tugas sebagai peserta
Mata Ajar Dasar Umum PPDS I pada mata kuliah Filsafat Ilmu.
Pada kesempatan ini kami juga ingin mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada dosen pembimbing yaitu :
1. Prof. Dr. Soehartono Taat Putra, dr., MS., selaku dosen Filsafat Ilmu MADU PPDS I
FK Unair RSUD Dr. Soetomo Surabaya.
2. Prof. Dr. Harjanto dr.,AIF., selaku dosen Filsafat Ilmu MADU PPDS I FK Unair
RSUD Dr. Soetomo Surabaya.
Dan semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan tugas karya tulis filsafat
ilmu ini.
Akhirnya kami berharap, semoga tugas ini mampu memenuhi kriteria seperti yang
dimaksud pada kuliah Filsafat Ilmu dalam mengkaji fenomena yang terjadi di masyarakat
sehingga membawa manfaat bagi peserta MADU dan pihak-pihak lain yang berkepentingan.
Kritik dan saran yang membangun demi perbaikan karya tulis ini sangat kami harapkan.

Surabaya, Oktober 2012

Penyusun

DAFTAR ISI

Kata Pengantar ..

Daftar Isi........

ii

BAB I PENDAHULUAN........

1.1. Latar Belakang ..............

1.2. Rumusan Masalah......

1.3. Tujuan......

1.3.1. Tujuan umum..........

1.3.2.Tujuan khusus.........

1.4. Manfaat........

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .

2.1. Pengertian ..

2.2. Saintifikasi Jamu

2.3. Peran Akademia

BAB III KERANGKA KONSEPTUAL....

BAB IV PEMBAHASAN............

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN........

5.1. Kesimpulan

5.2. Saran.........

DAFTAR PUSTAKA..

10

ii

Anda mungkin juga menyukai