Anda di halaman 1dari 5

Penyuluhan Kesehatan

Pengertian ASMA

Penyakit Asma berasal dari kata Asthma yang diambil dari bahasa Yunani yang mengandung arti sulit bernafas. Gejala awal dari timbulnya penyakit asma adalah adanya gejala sesak nafas, batuk dan suara mengi (bengek) yang dikarenakan adanya penyempitan dan sumbatan pada pembuluh darah yang mangalirkan oksigen ke paru-paru dan rongga dada yang membuat saluran udara terhambat.

Penyebab
1.Alergen (Tungau debu rumah, bulu binatang, dan serbuk bunda) 2. Polusi udara ( mis.Asap rokok) 3. Olahraga yang berlebihan 4. Cuaca dingin 5. Menangis 6. Stres dan kecemasan

TANDA DAN GEJALA


1. Nafas bunyi Ngik-ngik 2. Batuk-batuk 3. Nafas pendek tersengal-sengal

TANDA DAN GEJALA


1. Nafas bunyi Ngik-ngik 2. Batuk-batuk 3. Nafas pendek tersengal-sengal 4. Sesak dada 5. Susah berbicara dan berkonsentrasi 6. Pundak membungkuk

Pengobatan dan Pencegahan : 1. Terapi Nutrisi 2. Olahraga renang 3. Aroma theraphy 4. Akupuntur 5. Akupresur

Anda mungkin juga menyukai