Anda di halaman 1dari 1

ENGERTIAN DAN TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 1.

Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan Pendidikan Kewarganegaraan adalah Pendidikan Kepribadian Mahasiswa agar menjadi warga Negara yang baik, sebagai calon sarjana adalah calon pemimpin yang berbudi pekerti luhur dan berwawasan kebangasaan. Tujuan Pendidikan Kewarganegaraan Umum Untuk memberikan pengetahuan, kemampuan dan pemahaman tentang hubungan antara warga Negara dengan Negara. Khusus Agar para Mahasiswa sebagai calon pemimpin bangsa dapat memahami dan melaksanakan hak dan kewajibannya secara santun, jujur dan demokratis sebagai warga Negara yang terdidik dan bertanggung jawab. Dalam hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila dan UUD 45 yang berwawasan nusantara. Cinta tanah air dengan rela berkorban untuk Nusa, Bangsa, dan Negara. Utanma Untuk menumbuhkan wawasan dan kesadaran bernegara serta membentuk sikap dan perilaku cinta tanah air yang bersendikan pada kebudayaan bangsa.

2. a.

b.

1) 2) c.

Anda mungkin juga menyukai