Anda di halaman 1dari 2

Nama NIM

: M. Danang Tesna Anggara : 10512070

Rangkuman Part 1
Permasalahan dalam menentukan solusi dari persamaan Schrdinger untukatom helium dapat diselesaikan dengan pendekatan molekul hidrogen.Seandainya dimungkinkan untuk dua buah inti atom hidrogen bergerak saling mendekat dan bersatu, maka akan diperoleh sistem yang serupa dengan atom helium. Aplikasi ini pertama kali berhasil untuk menyelesaikan masalah molekul hidrogen dilakukan oleh W.Heitler dan F.London. Pada dasarnya sistem ini adalah interpretasi dari ikatan valensi yang berbasis dari teori Lewis-Langmuir Berikut gambar interaksi dalam metode HeitlerLondon dengan A dan B melambangkan inti atom dan 1 dan 2 melambangkan elektron pada atom tersebut. Untuk elektron 1 berada disekitar inti A dan elektron 2 berada di skitar inti B maka fungsi eigen nya

Dan jika elektron 1 di sekitar inti B, elektron 2 di sekitar inti A. Fungsi eigennya adalah Karena sistem terdegenerasi, maka fungsi eigen orde nol di representasikan dengan dua kombinasi linear.

Dimana a,b,c dan d konstan. Fungsi eigen orde nol untuk keadaan tereksitasi adalah { }

{ } Dengan menyelesaikan persamaan Schrdinger, maka akan diperoleh

Dengan s adalah dan { ( A. Interpretasi Fisik dan menyatakan dua buah nilai energi interaksi antar dua atom hidrogen. Perlakukan mekanika kuantum yang demikian menunjukkan bahwa dua atom hidrogen memiliki dua interaksi yang berbeda disebabkan oleh 2 buah elektron pada atom yang dapat saling bertukar posisi karena adanya degenerasi system pada kondisi normal. { ( ( muatan elektronik, ) } ) }

) menyatakan total energi tolak-menolak akibat adanya muatan inti dan distribusi

Persamaan dapat dianalogkan dengan kasus mekanika klasik yaitu interaksi antar dua buah gelombang harmonik linier. Sistem ada dalam bentuk simetri dan anti-simetri.

Rangkuman Part II
A. Metode Persamaan Sekular Metode Heitler-London adalah suatu metode yang digunakan untuk memperkirakan nilai dari energi yang dibutuhkan untuk membentuk molekul H2 dari atom hidrogen, sementara metode variasional adalah suatu metode alternatif yang dapat digunakan untuk memprediksi energi total pembentukan molekul H2 secara lebih akurat.Metode variasional dilakukan dengan menggunakan persamaan sekular. Salah satu kondisi untuk solusi persamaan Schrdinger adalah Diasumsikan bahwa 0 adalah kombinasi linier dari ungsi dan

Relasi determinan | Sehingga diperoleh persamaan sekular |

B. Metode Molekular Orbital Misalkan AB adalah suatu molekul diatomik yang masing-masing atomnya memiliki sebuah elektron, maka fungsi eigen dari molekul tersebut adalah Apabila A menyatakan fungsi gelombang dari elektron yang bergerak di daerah sekitar inti A (demikian untuk B ), maka [ ][ ] dan elektron satu dan dua berada di sekitar A, demikian untuk elektron satu dan dua yang berada di sekitar B. dan maupun dan memiliki ikatan non-polar. dan , , molekul

Anda mungkin juga menyukai