Anda di halaman 1dari 26

121

Lampiran 1. Langkah perhitungan Uji Validitas di SPSS.


1. Pilih program SPSS for Windows pada komputer anda. Setelah itu, pilih Cancel.
2. Pada variable view, ketik: Nomor1 (Nomor2, Nomor3, , Nomor20) pada Name,
ketik: Numeric pada Type, ketik: 8 pada Width, ketik: 2 pada decimals, ketik: None
pada Values, ketik: Scale pada Measure dan yang lain diabaikan.

3. Pada data view, input data hasil kuesioner.


122

4. Pilih menu Analyze di toolbar, kemudian pilih submenu Scale, lalu Reliability
Analysis.



123
5. Pada kotak Reliability Analysis, pindahkan semua variable yang akan diuji ke
sebelah kanan dengan mengklik tanah panah hitam

6. Pada option Statistic, centang pada kotak Scale if Item Deleted, lalu Continue.


124

7. Ketik OK, dan akan terlihat hasil perhitungannya.



125
Lampiran 2. Langkah perhitungan Uji Reliabilitas di SPSS.
Untuk menghitung reliabilitas:
1. Pilih program SPSS for Windows pada komputer anda. Setelah itu, pilih Cancel.
2. Pada variable view, ketik: Nomor1 (Nomor2, Nomor3, , Nomor20) pada Name,
ketik: Numeric pada Type, ketik: 8 pada Width, ketik: 2 pada decimals, ketik: None
pada Values, ketik: Scale pada Measure dan yang lain diabaikan.

3. Pada data view, input data hasil kuesioner.


126

4. Pilih menu Analyze di toolbar, kemudian pilih submenu Scale, lalu Reliability
Analysis.



127
5. Pada kotak Reliability Analysis, pindahkan semua variable yang akan diuji ke
sebelah kanan dengan mengklik tanah panah hitam

6. Ketik OK, dan akan terlihat hasil perhitungannya.


128


Lampiran 3. Langkah perhitungan Regresi & Korelasi di SPSS.
1. Pilih program SPSS for Windows pada komputer anda. Setelah itu, pilih Cancel.
2. Pada variable view, ketik: Kompensasi (Iklim Organisasi), dan Kepuasan kerja,
pada Name, ketik: Numeric pada Type, ketik: 8 pada Width, ketik: 2 pada decimals,
ketik: None pada Values, ketik: Scale pada Measure dan yang lain diabaikan.


129

3. Pada data view, input data hasil kuesioner. Kolom X
1
untuk skor total kuesioner
Kompensasi, Kolom Y untuk skor total kuesioner Kepuasan Kerja. Keseluruhannya
terdapat 37 baris untuk masing-masing kolom.



130
4. Pilih menu Analyze di toolbar, kemudian pilih submenu Regression, lalu Linear.

5. Pada kotak Linear Regression, pindahkan variable yang akan diuji ke sebelah
kanan dengan mengklik tanah panah hitam. Variabel Kompensasi ke
independent(s), dan Kepuasan ke Dependent, lalu klik OK.


131


6. Selanjutnya akan tampil hasil perhitungannya.


132

Untuk mendapatkan nilai pada perhitungan korelasi, dapat juga dengan cara sebagai
berikut: Langkah 1(satu) sampai dengan 3 (tiga) sama dengan cara di atas, selanjutnya
untuk langkah berikutnya:
4. Pilih menu Analyze di toolbar, kemudian pilih submenu Correlate, lalu Bivariate.


133

5. Pada kotak Bivariate Correlation, pindahkan kedua variable ke kotak sebelah kanan,
dengan cara mengklik tanah panah hitam. Kemudian centang pada kotak Pearson,
lalu klik OK.


134

6. Kemudian akan muncul hasil perhitungannya.




135
Lampiran 4. Uji Validitas Kuesioner Kepuasan Kerja


****** Met hod 1 ( space saver ) wi l l be used f or t hi s anal ysi s ******


R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E ( A L P H A)


I t em- t ot al St at i st i cs

Scal e Scal e Cor r ect ed
Mean Var i ance I t em- Al pha
i f I t em i f I t em Tot al i f I t em
Del et ed Del et ed Cor r el at i on Del et ed

NOMOR1 76, 4333 24, 8747 , 6550 , 8689
NOMOR2 76, 4000 25, 3517 , 6023 , 8710
NOMOR3 76, 4000 26, 4552 , 4513 , 8760
NOMOR4 76, 4333 26, 3230 , 4293 , 8764
NOMOR5 76, 3667 25, 6885 , 4807 , 8748
NOMOR6 76, 5667 25, 3575 , 5011 , 8742
NOMOR7 76, 4667 25, 2920 , 4577 , 8761
NOMOR8 76, 2333 25, 2195 , 6229 , 8703
NOMOR9 76, 3333 26, 0230 , 4559 , 8756
NOMOR10 76, 3000 25, 4586 , 5417 , 8728
NOMOR11 76, 5000 25, 2931 , 4346 , 8774
NOMOR12 76, 2333 26, 3230 , 3765 , 8781
NOMOR13 76, 4333 26, 0471 , 4969 , 8745
NOMOR14 76, 4000 24, 8000 , 5424 , 8728
NOMOR15 76, 4333 25, 4954 , 5216 , 8734
NOMOR16 76, 3333 26, 1609 , 4247 , 8765
NOMOR17 76, 1667 25, 9368 , 5010 , 8743
NOMOR18 76, 3333 25, 5402 , 4760 , 8750
NOMOR19 76, 4333 26, 4609 , 3958 , 8773
NOMOR20 76, 4000 26, 2483 , 3995 , 8773



Rel i abi l i t y Coef f i ci ent s

N of Cases = 30, 0 N of I t ems = 20

Al pha = , 8802










136
Lampiran 5. Uji Validitas Kuesioner Kompensasi


****** Met hod 1 ( space saver ) wi l l be used f or t hi s anal ysi s ******


R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E ( A L P H A)


I t em- t ot al St at i st i cs

Scal e Scal e Cor r ect ed
Mean Var i ance I t em- Al pha
i f I t em i f I t em Tot al i f I t em
Del et ed Del et ed Cor r el at i on Del et ed

NOMOR1 74, 1333 29, 8437 , 4849 , 8642
NOMOR2 74, 4667 30, 1885 , 4751 , 8647
NOMOR3 74, 4667 28, 5333 , 5008 , 8639
NOMOR4 74, 4333 29, 2195 , 6145 , 8599
NOMOR5 74, 4667 29, 6368 , 4977 , 8636
NOMOR6 74, 4667 30, 3264 , 3686 , 8680
NOMOR7 74, 4667 29, 4299 , 5370 , 8623
NOMOR8 74, 3667 30, 1023 , 4279 , 8660
NOMOR9 74, 2333 29, 9092 , 4064 , 8669
NOMOR10 74, 3333 29, 8161 , 4449 , 8654
NOMOR11 74, 5000 27, 5690 , 5352 , 8634
NOMOR12 74, 2333 30, 0471 , 5516 , 8629
NOMOR13 74, 6333 30, 0333 , 4684 , 8648
NOMOR14 74, 3333 29, 0575 , 5846 , 8605
NOMOR15 74, 5667 30, 1851 , 3981 , 8670
NOMOR16 74, 2667 30, 4092 , 4097 , 8666
NOMOR17 74, 5333 29, 7747 , 4268 , 8662
NOMOR18 74, 6000 30, 1103 , 3958 , 8671
NOMOR19 74, 5000 29, 7759 , 5276 , 8629
NOMOR20 74, 3333 29, 2644 , 4261 , 8668



Rel i abi l i t y Coef f i ci ent s

N of Cases = 30, 0 N of I t ems = 20

Al pha = , 8706










137
Lampiran 6. Uji Validitas Kuesioner Iklim Organisasi


****** Met hod 1 ( space saver ) wi l l be used f or t hi s anal ysi s ******

R E L I A B I L I T Y A N A L Y S I S - S C A L E ( A L P H A)


I t em- t ot al St at i st i cs

Scal e Scal e Cor r ect ed
Mean Var i ance I t em- Al pha
i f I t em i f I t em Tot al i f I t em
Del et ed Del et ed Cor r el at i on Del et ed

VAR00001 75, 2667 23, 8575 , 4562 , 8534
VAR00002 75, 3667 23, 8264 , 5653 , 8493
VAR00003 75, 2667 24, 2713 , 4423 , 8538
VAR00004 75, 2667 23, 4437 , 4738 , 8529
VAR00005 75, 2000 24, 8552 , 4761 , 8537
VAR00006 75, 1000 24, 6448 , 4381 , 8542
VAR00007 75, 2333 23, 4954 , 5519 , 8493
VAR00008 75, 1000 23, 8172 , 4587 , 8533
VAR00009 75, 2667 23, 9264 , 5183 , 8509
VAR00010 74, 9333 23, 3747 , 5276 , 8502
VAR00011 75, 0667 24, 6851 , 3815 , 8560
VAR00012 74, 9000 24, 7828 , 4477 , 8541
VAR00013 74, 9000 24, 5759 , 3997 , 8554
VAR00014 74, 9667 24, 9299 , 3791 , 8561
VAR00015 75, 1333 23, 9126 , 4143 , 8554
VAR00016 75, 1333 23, 6368 , 4132 , 8562
VAR00017 75, 0667 23, 9264 , 4698 , 8527
VAR00018 74, 9333 24, 8920 , 4651 , 8540
VAR00019 75, 0000 24, 4828 , 4338 , 8542
VAR00020 75, 1667 24, 6264 , 3686 , 8566



Rel i abi l i t y Coef f i ci ent s

N of Cases = 30, 0 N of I t ems = 20

Al pha = , 8599











138
Lampiran 7. Data Kuesioner Kepuasan Kerja

Skor Untuk Butir Pertanyaan Nomor :
Responden 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Jumlah
Responden 1 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 5 4 4 4 83
Responden 2 4 4 5 4 4 5 4 5 4 4 5 4 5 4 5 4 4 5 4 4 87
Responden 3 5 4 4 3 4 5 5 4 5 4 5 3 4 5 3 4 5 3 4 3 82
Responden 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 5 4 4 84
Responden 5 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 77
Responden 6 4 4 4 4 4 3 5 4 5 4 4 5 4 5 4 4 4 4 4 5 84
Responden 7 5 4 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 4 3 4 3 4 82
Responden 8 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 81
Responden 9 5 4 3 4 4 4 5 4 4 5 3 4 4 4 5 4 4 5 4 5 84
Responden 10 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 76
Responden 11 4 4 4 5 4 4 5 4 5 3 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 83
Responden 12 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 5 4 4 3 4 4 5 80
Responden 13 4 4 4 4 5 4 5 4 5 4 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 85
Responden 14 4 4 4 3 4 4 4 4 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 4 5 75
Responden 15 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 5 4 5 84
Responden 16 4 5 5 4 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 5 3 5 85
Responden 17 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 78
Responden 18 4 4 4 3 4 4 5 4 5 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 80
Responden 19 5 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 79
Responden 20 5 5 3 4 4 3 4 5 5 5 3 4 5 4 4 5 5 5 4 5 87
Responden 21 4 4 3 4 5 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 78
Responden 22 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 5 4 5 4 4 4 81
Responden 23 4 5 4 5 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 84
Responden 24 4 4 4 4 4 4 5 5 3 5 4 4 5 3 4 5 4 4 5 4 84
Responden 25 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 80
Responden 26 3 4 5 4 5 4 5 3 5 5 5 5 5 4 4 4 5 4 5 4 88
Responden 27 5 5 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 82
Responden 28 4 5 4 5 3 5 4 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 5 4 81
Responden 29 4 4 4 4 5 3 4 4 5 5 3 4 5 4 4 5 4 5 4 4 84
Responden 30 3 4 4 3 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 3 73
Responden 31 4 5 4 4 3 4 4 4 5 4 5 4 3 4 5 4 4 4 3 4 81
Responden 32 4 4 3 5 4 5 4 4 3 4 4 5 4 4 4 5 3 3 3 4 79
Responden 33 4 4 5 4 4 5 5 4 5 4 4 3 4 3 4 5 4 4 5 5 85
Responden 34 3 3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 5 4 5 4 78
Responden 35 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 4 5 4 5 4 5 4 4 5 4 84
Responden 36 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 83
Responden 37 5 5 5 4 4 5 4 5 4 4 5 4 4 5 4 5 3 4 4 5 88






139
Lampiran 8. Data Kuesioner Kompensasi

Skor Untuk Butir Pertanyaan Nomor :
Responden 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Jumlah
Responden 1 4 4 3 4 4 4 3 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 80
Responden 2 5 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 82
Responden 3 5 4 5 4 5 3 5 3 5 4 3 5 4 5 4 5 3 4 4 5 85
Responden 4 4 4 4 4 4 4 4 3 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 80
Responden 5 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 3 75
Responden 6 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 81
Responden 7 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 3 4 4 4 5 77
Responden 8 3 4 4 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 77
Responden 9 5 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 82
Responden 10 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 76
Responden 11 5 4 5 4 4 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 5 5 4 4 4 86
Responden 12 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 81
Responden 13 4 5 3 4 3 4 3 3 3 3 4 3 3 4 3 4 4 4 4 4 72
Responden 14 4 4 3 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 3 4 4 3 3 4 4 73
Responden 15 5 5 4 4 4 5 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 85
Responden 16 4 4 4 5 4 4 4 5 4 5 5 4 4 4 4 4 4 5 4 5 86
Responden 17 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 3 75
Responden 18 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 5 4 4 4 3 4 4 3 4 4 78
Responden 19 4 3 2 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 5 4 4 4 4 4 4 75
Responden 20 5 4 4 3 4 4 4 4 4 5 5 5 4 5 5 5 4 4 4 4 86
Responden 21 4 3 4 3 3 3 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 73
Responden 22 4 4 3 4 3 4 4 5 4 3 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 80
Responden 23 4 3 4 4 4 4 3 4 5 4 3 5 3 4 4 5 4 5 4 3 79
Responden 24 4 4 4 4 4 5 2 5 4 4 5 4 4 4 3 4 4 4 4 5 81
Responden 25 4 4 3 4 5 4 5 5 4 3 5 4 4 4 4 3 3 4 4 5 81
Responden 26 4 4 5 5 4 4 5 4 5 5 4 5 4 4 4 4 4 4 5 5 88
Responden 27 4 4 3 4 5 4 4 4 5 4 5 4 4 4 3 4 4 3 4 4 80
Responden 28 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 5 4 3 4 4 4 3 5 4 5 83
Responden 29 4 4 4 4 5 4 5 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 81
Responden 30 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 4 3 74
Responden 31 5 4 5 4 4 4 5 5 4 4 5 4 4 3 4 4 3 3 4 4 82
Responden 32 4 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 77
Responden 33 4 3 5 4 3 4 5 4 3 5 4 4 4 5 4 3 4 5 5 4 82
Responden 34 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 76
Responden 35 3 4 5 4 4 3 4 3 5 4 4 3 4 4 4 4 3 5 4 5 79
Responden 36 4 3 4 5 5 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 3 5 78
Responden 37 4 5 4 4 4 4 4 4 4 5 4 5 4 5 4 5 4 4 4 5 86







140
Lampiran 9. Data Kuesioner Iklim Organisasi

Skor Untuk Butir Pertanyaan Nomor :
Responden 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Jumlah
Responden 1 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 79
Responden 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 5 80
Responden 3 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 3 5 84
Responden 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 5 4 4 4 4 4 4 79
Responden 5 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 3 4 4 74
Responden 6 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 4 4 4 4 4 82
Responden 7 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 5 4 3 4 5 79
Responden 8 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 79
Responden 9 4 4 4 3 4 4 4 5 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 81
Responden 10 4 4 4 3 4 4 3 4 3 3 3 4 4 4 3 3 3 5 4 5 74
Responden 11 4 4 4 3 4 5 5 4 4 5 4 4 5 4 5 4 4 4 5 4 85
Responden 12 4 4 3 3 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 5 4 4 77
Responden 13 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 82
Responden 14 4 4 3 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 4 3 72
Responden 15 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 5 82
Responden 16 3 4 4 5 4 5 4 5 4 5 4 4 5 5 4 4 5 4 5 4 87
Responden 17 4 3 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 4 4 3 74
Responden 18 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 75
Responden 19 4 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 5 4 4 4 3 4 5 3 4 76
Responden 20 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 5 4 4 4 4 5 4 5 4 84
Responden 21 3 4 3 4 3 4 4 3 4 4 4 3 5 4 3 4 4 4 4 3 74
Responden 22 4 4 4 3 4 4 4 4 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 79
Responden 23 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 5 4 82
Responden 24 3 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 5 3 4 4 5 4 4 4 3 80
Responden 25 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 4 4 4 5 4 3 4 3 82
Responden 26 5 4 5 5 4 4 4 4 5 5 4 3 4 4 4 4 5 5 4 4 86
Responden 27 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 5 4 5 4 3 4 3 4 4 79
Responden 28 3 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 5 4 4 76
Responden 29 4 4 4 4 4 4 4 3 5 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 5 79
Responden 30 3 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 75
Responden 31 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 79
Responden 32 4 4 4 3 4 4 5 4 4 4 4 4 5 5 3 3 4 5 4 3 80
Responden 33 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 5 5 4 5 4 5 86
Responden 34 3 4 4 5 4 3 4 3 3 5 5 3 4 3 4 3 5 3 4 3 75
Responden 35 4 4 4 5 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 5 4 4 5 4 4 85
Responden 36 5 4 5 4 4 3 3 4 4 4 3 4 5 5 4 4 4 3 4 4 80
Responden 37 4 4 4 3 4 5 5 4 5 4 5 4 5 4 4 5 4 4 3 5 85







141
Lampiran 10. Kuesioner


KUESIONER
PENGARUH KOMPENSASI DAN IKLIM ORGANISASI,
DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PT. SURYAGITA NUSARAYA JAKARTA

Pendahuluan :
Tujuan kajian ini adalah untuk meninjau pandangan Bapak/Ibu terhadap Kompensasi,
Iklim Organisasi, dan Kepuasan Kerja Karyawan di tempat Bapak/Ibu bekerja.
Kajian ini bukan bertujuan untuk menguji atau menilai Bapak/Ibu terhadap
Kompensasi, Iklim Organisasi, dan Kepuasan Kerja yang dikemukakan dalam
kuesioner ini. Tidak ada jawaban benar atau salah bagi setiap pernyataan yang
diberikan.
Identitas pribadi Bapak/Ibu akan dirahasiakan.
Kerjasama Bapak/Ibu amat diperlukan untuk menjawab soal penelitian dengan
sebenar-benarnya dan sejujur-jujurnya sesuai apa yang Bapak/Ibu alami dan
rasakan di tempat kerja.
Soal penelitian ini mengandung tiga bagian. Bapak/Ibu diminta untuk memberi respon
kepada kesemua item dalam bagian-bagian tersebut.
Kerjasama Bapak/Ibu sangat dihargai dan diucapkan terima kasih.


















142
Bagian 1
Berikut di sajikan pernyataan-pernyataan atau statemen tentang Kepuasan Kerja.
Silahkan menyatakan persepsi anda tentang kepuasan kerja anda. Sejauh mana tingkat
kepuasan anda dengan pernyataan ini?, jika anda pilih:
1 = Sangat tidak puas,
2 =Kurang puas,
3= Cukup puas,
4= Puas, dan
5 = Sangat puas

PETUNJUK : Silahkan memberikan tanda () pada kotak-kotak yang tersedia


KEPUASAN KERJA


PERNYATAAN 1 2 3 4 5
01. Lingkungan fisik tempat saya bekerja
02. Pengakuan pimpinan terhadap hasil kerja saya
03. Sikap teman-teman sekerja kepada saya
04. Materi pekerjaan yang yang dibebankan kepada saya
05. Penghargaan dari pimpinan terhadap hasil pekerjaan
saya
06. Dukungan teman-teman sekerja kepada saya
07. Cara pimpinan melakukan pengawasan
08. Kerjasama saya dengan teman-teman sekerja
09. Cara pimpinan dalam membuat keputusan
10. Materi pekerjaan sesuai dengan harapan
11. Ketenangan hati dalam bekerja
12. Teman-teman sekerja menghargai satu sama lain
13. Tantangan yang saya peroleh dari pelaksanaan tugas
14. Hubungan kekeluargaan diantara teman-teman sekerja
15. Standar kerja yang ditetapkan dalam perusahaan
16. Komunikasi dua arah antara pimpinan dan karyawan
17. Sistem dan prosedur yang ditetapkan dalam tempat kerja
18. Terhadap penggunaan teknologi yang membantu
meningkatkan kinerja organisasi
19. Sarana dan prasarana yang disediakan untuk bekerja
20. Kemudahan dalam mendapatkan sarana dan prasarana
kerja


143
Bagian 2
Berikut di sajikan pernyataan-pernyataan atau statemen tentang Kompensasi. Silahkan
menyatakan persepsi anda tentang kompensasi anda. Sejauh mana tingkat kepuasan
anda dengan pernyataan ini?, jika anda pilih:
1 = Sangat tidak puas,
2 =Kurang puas,
3= Cukup puas,
4= Puas, dan
5 = Sangat puas

KOMPENSASI


PERNYATAAN 1 2 3 4 5
01. Kebijakan gaji oleh perusahaan
02. Besarnya gaji pokok yang saya peroleh per bulan
03. Pembayaran kompensasi berdasarkan keterampilan
04. Bonus yang diberikan oleh perusahaan
05. Pembayaran tunjangan yang diberikan oleh perusahaan
06. Dana pensiun yang diberikan
07. Peluang/kebebasan pengembangan diri
08. Fleksibilitas karir
09. Pujian dan pengakuan dari perusahaan atas pekerjaan
10. Kenyamanan dalam melaksanakan tugas
11. J aminan sosial yang diberikan oleh perusahaan
12. Terhadap pesangon tambahan
13. Peluang kenaikan penghasilan
14. Tabungan karyawan yang diadakan
15. Asuransi tenaga kerja sesuai dengan ketentuan
16. Rasa aman yang diberikan oleh perusahaan dalam
melaksanakan tugas
17. Gaji yang saya terima dibandingkan dengan organisasi
bisnis sejenis
18. Upah lembur yang diberikan kepada saya
19. Bayaran-bayaran apabila saya tidak masuk kantor, seperti
sakit, liburan, cuti dll.
20. Kesesuaian gaji yang saya terima dengan besarnya
tanggung jawab pekerjaan




144
Bagian 3
Berikut di sajikan pernyataan-pernyataan atau statemen tentang Iklim Organisasi.
Silahkan menyatakan persepsi anda tentang iklim organisasi anda. Sejauh mana
tingkat kepuasan anda dengan pernyataan ini?, jika anda pilih:
1 = Sangat setuju,
2 =Kurang setuju,
3= Cukup setuju,
4= Setuju, dan
5 = Sangat setuju

IKLIM ORGANISASI


PERNYATAAN 1 2 3 4 5
1. Setiap karyawan memperoleh kesempatan yang sama
dalam melaksanakan tugas










2. Terdapat penghargaan bagi karyawan yang telah bekerja
dengan baik
3. Para karyawan mempunyai semangat kerja yang tinggi
untuk tercapainya tujuan perusahaan/organisasi
4.. Karyawan terlibat dalam pembuatan keputusan di
perusahaan.










5. Peraturan kepegawaian di perusahaan tidak memberatkan
karyawan










6. Apabila saya membuat kesalahan, akan memperoleh
bantuan dari pimpinan saya.










7. Para karyawan mempunyai solidaritas tinggi
8. Pengorganisasian yang baik oleh pimpinan membuat para
karyawan menjadi produktif










9. Pimpinan selalu memperhatikan masalah karyawannya
10. Saya selalu menekankan untuk dapat melaksanakan
tugas sebaik mungkin










11. Dalam organisasi, pimpinan atau karyawan lain mengakui
pendapat / inisiatif saya










12. Karyawan memperoleh kewenangan penuh dan
kebebasan dalam menjalankan tugasnya










13. Pada umumnya pekerjaan saya ini penuh dengan
tantangan yang harus berhasil saya lalui.










14. Aktivitas saya berkaitan dengan tujuan kelompok/
organisasi sehingga saya berusaha sebaik mungkin untuk












145
kepentingan oganisasi
15. Karyawan dalam organisasi ini mempunyai tanggung
jawab yang baik










16. Pencapaian tujuan dari setiap kegiatan selalu untuk
kepentingan perusahaan/organisasi.










17. Di perusahaan, saya mendapat penghargaan dari
pimpinan
18. Terdapat hubungan yang baik antara kantor pusat dan
cabang dalam melakukan pekerjaan
19. Terdapat hubungan yang jelas tentang garis komando
dalam struktur organisasi
20. Terdapat batasan yang jelas untuk keputusan-keputusan
penting yang harus ditentukan oleh manajemen atas /
pimpinan


Sekian dan Terima Kasih atas Partisipasi Anda


































146
Lampiran 11. Tabel r Product Moment

Nilai-Nilai r Product Moment


Taraf Signif Taraf Signif Taraf Signif
N 5% 1% N 5% 1% N 5% 1%
3 0,997 0,999 27 0,381 0,487 55 0,266 0,345
4 0,95 0,99 28 374 0,478 60 0,254 0,33
5 0,878 0,959 29 0,367 0,47 65 0,244 0,317

6 0,811 0,917 30 0,361 0,463 70 0,235 0,306
7 0,754 0,874 31 0,355 0,456 75 0,227 0,296
8 0,707 0,834 32 0,349 0,449 80 0,22 0,286
9 0,666 0,798 33 0,344 0,442 85 0,213 0,278
10 0,632 0,765 34 0,339 0,436 90 0,207 0,27

11 0,602 0,735 35 0,334 0,43 95 0,202 0,263
12 0,576 0,708 36 0,329 0,424 100 0,195 0,256
13 0,553 0,684 37 0,325 0,418 125 0,176 0,23
14 0,532 0,661 38 0,32 0,413 150 0,159 0,21
15 0,514 0,641 39 0,316 0,408 175 0,148 0,194

16 0,497 0,623 40 0,312 0,403 200 0,138 0,181
17 0,482 0,606 41 0,308 0,398 300 0,113 0,148
18 0,468 0,59 42 0,304 0,393 400 0,098 0,128
19 0,456 0,575 43 0,301 0,389 500 0,088 0,115
20 0,444 0,561 44 0,297 0,384 600 0,08 0,105

21 0,433 0,549 45 0,294 0,38 700 0,074 0,097
22 0,423 0,537 46 0,291 0,376 800 0,07 0,091
23 0,413 0,526 47 0,288 0,372 900 0,065 0,086
24 0,404 0,515 48 0,284 0,368 1000 0,062 0,081
25 0,396 0,505 49 0,281 0,364
26 0,388 0,496 50 0,279 0,361

Anda mungkin juga menyukai