Anda di halaman 1dari 4

Lembar Kerja Siswa (LKS) Nama Siswa Kelas Topik Percobaan A. Tujuan B. Alat dan Bahan 1. 2. 3. 4. 5.

Gelas Ukur Neraca Ohaus Minyak Goreng Air Alkohol 70% : ......................................................................................... : ......................................................................................... : Massa Jenis : Menganalisis massa jenis zat cair yang berbeda-beda. :

C. Prosedur Percobaan 1. 2. Periksalah terlebih dahulu kesiapan peralatan percobaan. Timbang terlebih dahulu massa gelas ukur kosong dengan neraca, kemudian catat dan masukkan ke dalam tabel pengamatan. 3. Masukkan air sebanyak 100 ml ke dalam gelas ukur kemudian timbang berapa massa air, catatlah volume air dan massa air kemudian masukkan ke dalam tabel pengamatan.. 4. 5. Ulangilah langkah 2 dan 3 untuk zat cair yang berbeda-beda. Masukkan hasil data percobaan pada tabel yang tersedia. Zat Cair Massa Gelas Ukur Kosong (m1) Massa Gelas Ukur+ Zat Cair (m2) Massa zat cair = m2-m1 Massa Volume Zat Cair ( Jenis

No.

Analisis 1. Berapa nilai massa jenis masing-masing zat cair yang diperoleh berdasar data pengamatan?

2.

Bandingkan nilai massa jenis masing-masing zat cair?

3.

Apakah yang menyebabkan massa jenis setiap zat cair berbeda-beda?

Kesimpulan 1. Berdasarkan analisis, apa yang dapat disimpulkan?

Lembar penilaian Psikomotor No. 1. Aspek yang dinilai Siswa mampu melakukan percobaan tentang gerak lurus beraturan. 2. 3. Siswa mampu menganalisis data hasil percobaan. Siswa mampu menyimpulkan hasil percobaan Skor 1 2 3 4

Kriteria Penilaian Rubrik Aspek 1 4 :Melakukan percobaan sesuai prosedur dan mampu membaca alat ukur dengan benar 3 : Melakukan percobaan sesuai prosedur dan perlu bantuan dalam membaca alat ukur dengan benar 2 1 : Melakukan percobaan sesuai prosedur dan tidak mampu membaca alat ukur. : Salah melakukan percobaan.

Rubrik Aspek 2 4 : Menganalisis data massa gelas ukur kosong, massa gelas ukur berisi zat cair, massa zat cair, volume zat cair dan massa jenis. 3 : Menganalisis data massa gelas ukur kosong, massa gelas ukur berisi zat cair, massa zat cair, volume zat cair. 2 : Menganalisis data massa gelas ukur kosong, massa gelas ukur berisi zat cair, massa zat cair. 1 : Menganalisis data massa gelas ukur kosong, massa gelas ukur berisi zat cair.

Rubrik Aspek 3 4 : Menyimpulkan hasil percobaan dengan lengkap meliputi massa jenis air, minyak dan alkohol tanpa bantuan guru. 3 : Menyimpulkan hasil percobaan dengan lengkap meliputi massa jenis air, minyak dan alkohol dengan bantuan guru. 2 1 : Menyimpulkan hasil percobaan hanya salah satu massa jenis zat cair saja. : Tidak menyimpulkan hasil percobaan.

Lembar Penilaian Afektif No. 1. 2. 3. 4. 5. Aspek yang dinilai Siswa disiplin dengan tepat waktu masuk kelas. Siswa dapat melakukan percobaan dengan teliti. Siswa dapat mencatat hasil percobaan dengan jujur. Siswa dapat mengajukan pertanyaan dengan baik. Siswa dapat bekerja sama dengan kelompoknya untuk menyimpulkan hasil percobaan. 6. Siswa bertanggung jawab untuk merapihkan Ya Tidak

alat/bahan. Kriteria Penilaian Ya =1

Tidak = 0

Anda mungkin juga menyukai