Anda di halaman 1dari 3

Ayam Bacem

Untuk 4 potong ayam bacem Bahan: - 1 ekor ayam potong (ayam kampung lebih lezat) - 1 liter air kelapa (bisa menggunakan air biasa) Bumbu dihaluskan: - 1 1/2 sendok makan ketumbar sangrai - 3/4 sendok teh jinten - butir ba!ang merah - 3 butir ba!ang putih Bumbu lainnya: - "# gram gula merah$ sisir - 1 sendok makan gula pasir - 1 sendok makan garam atau tergantung selera - 1 sendok makan asam %a!a$ lumatkan dengan 1## ml air$ saring dan gunakan air asamnya saja - 2 potong besar lengkuas$ pipihkan - & lembar daun salam yang masih segar - 4 sendok makan kecap manis Bahan dan bumbu sambal terasi goreng: - & butir cabai merah keriting$ haluskan - 4 butir cabai ra!it merah$ haluskan - 1 1/2 sendok teh terasi - 1/4 sendok teh garam - 1/2 sendok makan gula merah sisir

- 1 sendok makan air asam %a!a - # - 1## ml air - 1 sendok makan minyak untuk menumis Pelengkap: - 'asi hangat - (alapan (selada$ kol$ timun$ kemangi) - )ambal terasi goreng Cara membuat:

*yam yang telah dibersihkan dengan gosokan garam$ bersih dan kesat +ertama-tama adalah kita harus membersihkan ayamnya terlebih dahulu, Nah$ karena saya sangat sensiti- dengan bau ayam potong maka saya membersihkannya seperti saat akan mengolah ayam untuk nasi ayam hainan$ yaitu dengan menggosok sekujur badan dan bagian dalam ayam dengan garam hingga kinclong, .lik disini untuk melihat prosesnya ya, /ara pembersihan model scrubing ini untuk menghilangkan bau ayam potong yang kadang membuat mual, )etelah ayam bersih$ cuci garam yang menempel dan karena saya menggunakan ayam yang tidak terlalu besar maka saya memotongnya menjadi 4 bagian, Ukuran yang besar membuat ayam tidak hancur saat harus direbus lama$ dan kebetulan 0bok .romo juga melakukan hal yang sama 121, 3iriskan ayam dengan meletakkannya di mangkuk berlubang$ sisihkan,

)iapkan panci$ masukkan air kelapa dan semua bumbu (bumbu halus$ lengkuas$ daun salam$ garam$ gula dan kecap), 4ebus hingga mendidih, 0asukkan ayam ke dalam rebusan air$ tutup panci dan masak hingga air mengering, )esekali bolak-balik ayam selama perebusan, %ika air telah habis$ angkat ayam, )iapkan !ajan$ beri minyak agak banyak dan goreng ayam hingga permukaannya agak kering, %angan menggorengnya terlalu lama karena bumbu ayam yang mengandung gula membuatnya mudah gosong, *ngkat dan tiriskan, Membuat sambal terasi goreng:

)iapkan !ajan$ panaskan 1 sendok makan minyak$ masukkan cabai halus$ tumis sebentar, 3ambahkan air$ masak hingga mendidih, 3ambahkan air asam$ garam dan gula$ aduk rata, 0asak hingga sambal mengering, *ngkat,

)ajikan ayam dengan nasi hangat$ sambal terasi dan lalapan, Yummy!

Anda mungkin juga menyukai