Anda di halaman 1dari 5

JPL

ISSN: 2355-1666 Jurnal Pendidikan Lentera Volume: 1, Nomor 1, Pebruari 2014, hlm. 1 - 105

Jurnal Pendidikan Lentera (JPL) terbit 3 (tiga) kali dalam setahun, pada bulan Pebruari, Juni, dan Nopember, berisi tulisan/artikel hasil pemikiran, penelitian, dan best practice yang ditulis/dilakukan oleh para pakar, ilmuwan, praktisi, dan pengkaji disiplin ilmu pendidikan dan pembelajaran. Pembina/Penasehat Bupati Bondowoso Penanggungjawab Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Pimpinan Umum Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Wakil Pimpinan Umum Kepala Bidang Ketenagaan Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Aggota Pimpinan Umum Kepala Bidang Dikdas Kepala Bidang Dikmen Kepala Bidang PNF Pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Ketua Penyunting Dr. Juharyanto, MM., M.Pd. Penyunting Pelaksana Drs. Faturrahman Drs. H. Sujito, MM. Drs. Suhardi Dra. Holifah NA. S.Pd., M.Pd. Rida Syamsiah, S.Pd., M.Pd. Hj. Sumarlin, S.Pd., M.Pd. Ketua Tim Pelaksana Tata Usaha Kasubag Perencanaan Anggota Tim Pelaksana Tata Usaha Kasi Pembinaan PTK Kasi Kur SD Pelaksana Teknis H. Sudarman Sutardi Kurnia Indah W. Jurnal Pendidikan Lentera (JPL) diterbitkan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Provinsi Jawa Timur, yang dibina langsung oleh Bupati Bondowoso. Terbitan perdana, bulan Pebruari 2014.

JPL terbit dibawah bimbingan tim mitra bestari dari pakar bidang pendidikan dan pengajaran yang berasal dari universitas negeri terkemuka, antara lain: 1. Dr. Warih Handayaningrum, M.Pd. (Universitas Negeri Surabaya); 2. Dr. Piter J. Nugroho, M.Pd. (Universitas Negeri Palangkaraya Kalteng); 3. Dr. Arifin Suking, M.Pd. (Universitas Negeri Gorontalo); 4. Ahmad Nur Abadi, M.Pd. (Universitas Negeri Malang) 5. Tom Salmon, M.Ed. (Sossex University Inggris); 6. Masuki M. Astro (Antara Jakarta)

Pertanggungjawaban Isi Artikel Naskah/artikel yang disumbangkan harus memenuhi aturan dalam Petunjuk bagi (calon) Penulis Jurnal Pendidikan Lentera (JPL) di sampul belakang-dalam. Isi artikel beserta semua akibat yang ditimbulkan oleh artikel itu menjadi tanggungjawab penuh penulisnya. JPL juga melayani permintaan/pembelian/ berlangganan jurnal selama tiras masih memungkinkan dengan harga Rp. 40.000/eksemplar.

Jurnal ini diterbitkan dengan tiras (oplaag) minimal 500 eksemplar.

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmaanirrohiim Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas segala nikmat Nya. khususnya nikmat berupa capaian terbitnya jurnal pendidikan lentera (JPL) ini, sebagai salah satu program pendidikan kabupaten Bondowoso yang bertujuan untuk memfasilitasi sekaligus memberikan penghargaan atas kesungguhan berprestasi para pendidik dan tenaga kependidikan kabupaten Bondowoso dalam rangka membangun pendidikan Bondowoso ke depan dengan lebih baik. Karena itu, saya menyampaikan terima kasih yang tidak terbatas atas kesungguhan partisipasi Bapak/Ibu/Saudara semua dalam berjuang mengantarkan generasi Bondowoso menuju generasi emas yang kaffah, khususnys kepada Bapak Bupati Bondowoso, yang telah memberi support kebijakan penuh di bidang pendidikan. Buku jurnal ini disusun untuk merespon dan memfasilitasi kebijakan pemerintah sebagaimana diamanahkan oleh UU No. 14 Tahun 2005, tentang Guru dan Dosen, Permenpan RB Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya, serta Permendiknas No. 35 Tahun 2010 tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Jabatan Fungsional Guru Dan Angka Kreditnya. Tujuannya adalah memudahkan pendidik dan tenaga kependidikan, khususnya pendidik mengikuti alur jenjang karir dengan maksimal sesuai motivasi kreatif dan inovatifnya masing-masing, tentu melalui prosedur teknis yang sesuai. Dengan demikian, kualitas layanan pendidikan akan semakin meningkat dan kualitas implementasi sistem pendidikan akan lebih terjamin. Saya menyadari bahwa JPL ini masih memiliki keterbatasan dan kekurangan, oleh sebab itu, maka partisipasi semua pihak dalam proses penyempurnaan jurnal ini sangat diharapkan. Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya, saya sampaikan terima kasih, teriring doa Jazaakumullah Ahsanal Jazaa. Amin.

Walhamdulillahi Robbil Alamiin Bondowoso, Pebruari 2014 Kepala Dinas Pendidikan Selaku Penanggungjawab JPL ttd. Dra. Hj. Endang Hardiyanti. MM.

JURNAL PENDIDIKAN LENTERA (JPL) Jurnal Kajian Teori dan Praktek Kependidikan dan Pengajaran

ISBN: 2355 - 1666 Jurnal Pendidikan Lentera Volume: 1, Nomor 1, Pebruari 2014, hlm. 1 105

DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR 1. Kontribusi Penguasaan Teori Terhadap Kemampuan Keterampilan Siswa Pada Siswa Kursus Kecantikan Rambut di DKI Jakarta ................................ Dr. Burhan Miftah, M.Pd. (Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Jawa Timur) Internalisasi Nilai Karakter Dalam Membangun Kultur Organisasi Pendidikan .............................................................................................. Dr. Juharyanto, MM., M.Pd. (Dinas Pendidikan Kabupaten Bondowoso Jawa Timur) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Profesionalisme Guru SD Daerah Terpencil Kabupaten Gunung Mas Provinsi Kalimantan Tengah ............... Dr. Piter Joko Nugroho, M.Pd. (Universitas Negeri Palangka Raya) 1

2.

10

3.

19

4. Peningkatan Prestasi Belajar Apresiasi Sastra melalui Strategi


Presentasi pada Siswa ............................................................................................... Drs. Jarimin, M.Pd. (SMA Negeri 1 Bondowoso Jawa Timur) 5. Integrasi Model Permainan dalam Mewujudkan Pembelajaran I2M3 ..................... Rida Syamsiah, S.Pd., M.Pd. (SMP Negeri 3 Bondowoso Jawa Timur) Telaah Kritis Strategi Pemerintah Kabupaten Gorontalo dalam Mengelola Sumber Daya Guru Sekolah Dasar ......................................................... Dr. Arifin Suking, M.Pd. (Universitas Negeri Gorontalo) The Application of Discovery Inquiry Method To Improve Students Achievement ............................................................................................. Holifah Nur Azizah, S.Pd., M.Pd. (SMA Negeri 2 Bondowoso Jawa Timur) Penggunaan Audio sebagai Perintah Bernada untuk Meningkatkan Kemampuan Menggambar ................................................................ Eny Nur Hidayah, S.Pd., M.Pd. (TK Negeri Pembina Kabupaten Bondowoso Jawa Timur) Optimalisasi Kinerja Teamwork Sekolah melalui Penguatan Tupoksi dan Standard Operating Procedure ............................................................ Nurhadi, M.Pd. (SMP Negeri 2 Tapen Bondowoso Jawa Timur) 37

46

6.

56

7.

65

8.

78

9.

84

10. Peningkatan Hasil Belajar Matematika Tentang Pengukuran Dengan Menggunakan Alat Peraga Konversi ........................................................... Panji Amboro, S.Pd., M.Pd. (SDN Lumutan 1 Botolinggo Bondowoso Jawa Timur) 11. Petunjuk Bagi Penulis Jurnal Pendidikan .................................................................

94

104

Anda mungkin juga menyukai