Anda di halaman 1dari 37

Oleh : Sulfita Launda/1102008248 Pembimbing : dr. Kalis S.W, Sp.B , Sp.

BA

KEPANITERAAN KLINIK ILMU BEDAH RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN BEKASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS YARSI

Letak intraperitonial Berupa tabung kompleks, dari pilorus - katup ileosaekal Duodenum-jejunum-ileum Perdarahan :Arteri mesenterika superior mendarahi seluruh usus halus kecuali duodenum yang diperdarahi oleh arteri gastroduodenalis dan cabangnya arteri pankreatiko duodenalis superior.

Usus halus dipersarafi cabangcabang kedua sistem saraf otonom Serabut saraf simpatis menghantarkan nyeri sedangkan serabut saraf parasimpatis mengatur refleks usus.

Tabung muskular berongga, 1,5 m Dari sekum sampai kanalis ani Sekum-kolon-rektum Sekum : katup ileocaecal + appendiks Kolon terdiri dari : asendens-transversumdesendens - sigmoid

Perdarahan : Kolon transversum bagian kiri, kolon descendens, kolon sigmoid dan sebagian besar rektum perdarahi oleh a.mesenterika inferior melalui a.kolika sinistra, a.sigmoid dan a.hemoroidalis superior. Persyarafan : Kolon dipersarafi oleh oleh serabut simpatis yang berasal dari n.splanknikus dan pleksus presakralis serta serabut parasimpatis yang berasal dari N.vagus.

Kolon mengabsorpsi air, natrium, khlorida, dan asam lemak rantai pendek serta mengeluarkan kalium dan bikarbonat menjaga keseimbangan elektrolit

Kolon sigmoid berfungsi sebagai reservoir yang menampung massa feses yang sudah dehidrasi sampai defekasi berlangsung.

Kapasitas = 5l/hari, menampung kimus 500ml/hari , 150 ml : feses, 350ml : direabsorbsi Kontraksi segmental , menurun oleh antikolinergik, meningkat o/ makanan Gerakan mendorong kolon rektum meregang defekasi

Ileus obstruksi adalah keadaan dimana isi lumen saluran cerna tidak bisa disalurkan ke distal atau anus karena adanya sumbatan/hambatan mekanik (kelainan dalam lumen usus, dinding usus atau luar usus ).

2. Berdasarkan letak obstruksi

Letak tinggi : duodenum jejenum

Letak tengah : ileum terminal

1. Hernia Inkarserata
suatu keadaan dimana isi kantong hernia tidak dapat masuk kembali ke rongga peritoneal akibat terjepit di anulus inguinalis. Pada anak dapat dikelola secara konservatif dengan posisi tidur Trendelenburg. Jika tidak berhasil dalam waktu 8 jam, harus diadakan herniotomi segera.

2. Adhesi atau perlekatan usus


Umumnya tidak disertai strangulasi. Adhesi umumnya berasal dari rangsangan peritoneum akibat peritonitis setempat atau umum, atau pasca operasi. . Operasi : perlengketan dilepaskan, pita dipotong agar pasase usus pulih
kembali.

3. Askariasis
Hidup di yeyunum, Obstruksi biasanya di ileum terminal kontraksi lokal di dinding usus yang disertai dengan reaksi radang Obstruksi gumpalan padat sisa makanan + cacing yang mati akibat pemberian obat cacing.

Tatalaksana
Obstruksi parsial Pengelolaan konservatif : Pasien dipuasakan Pemberian cairan intravena + antihelmintik. berfungsi melumpuhkan cacing mengeluarkan peranum. Observasi ketat

Obstruksi lengkap
Segera dilakukan operasi

Perbedaan Obstruksi Parsial dan total pada askariasis


Partial Lengkap

Penyebab

Massa terdiri atas gumpalan Massa terdiri atas cacing yang


cacing yang dikompresi oleh mati dan makanan , tidak dapat spasme usus ; masi dapat dilalui oleh gas dan cairan dilalui oleh gas dan cairan.

Keadaan Umum Nyeri Muntah Pemeriksaan perut

Baik

Sakit berat

Kolik hilang timbul kolik cacing Kolik terus menerus Pada permulaan Terus-menerus

Massa di perut berubah tempat Gembung ; peristaltic kelihatan ;

; bentuk dan gerakan seperti massa sukar diraba, mungkin


cacing ; nyeri sedikit Foto Rontgen Cacing sedikit mungkin gambaran nyeri jelas setempat kelihatan; Gambaran obstruksi dengan

obstruksi batas cairan banyak ; cacing jarang kelihatan.

dengan batas cairan

4. Invaginasi
Sering ditemukan pada anak dan agak jarang pada orang muda dan dewasa Kelompok umur 2-12 ,anak laki-laki. Invaginasi nekrosis iskemik pada bagian usus yang masuk dengan perforasi dan peritonitis. Keluarnya darah dari rektum serta massa yang berbentuk sosis sepanjang kolon yang merupakan tanda khas

5. Volvulus
Merupakan suatu keadaan di mana terjadi pemuntiran usus yang abnormal Kebanyakan di ileum dan mudah mengalami strangulasi. Gambaran klinisnya berupa gambaran ileus obstruktif tinggi dengan atau tanpa gejala dan tanda strangulasi.

6. Tumor
Tumor usus halus jarang menyebabkan obstruksi usus, kecuali jika ia menimbulkan invaginasi. karsinoma kolon, dan karsinoma ovarium dapat menyebabkan obstruksi usus

MANIFESTASI KLINIS
Obstruksi Sederhana Obstruksi disertai strangulasi Gejalanya seperti obstruksi sederhana tanda-tanda strangulasi berupa nyeri iskemik dimana nyeri yang sangat hebat, menetap dan tidak menyurut.

Usus halus 1. Gelisah 2. Nyeri perut sekitar umbilikus 3. Mual, muntah 4. Oliguri 5. Perut kembung 6. flatus (-), defekasi (-) Usus besar 1. Obstipasi 2. Nyeri perut di sekitar Suprapubik 3. Kembung 4. Distensi Abdomen

Perbandingan Klinis bermacammacam ileus.

Pemeriksaan abdomen
Inspeksi
Abdomen tampak distensi Dapat ditemukan Darm Contour (gambaran usus) dan Darm Steifung (gambaran gerakan usus) Benjolan pada regio inguinal, femoral dan skrotum menunjukkan suatu hernia inkarserata Pada Intussusepsi dapat terlihat massa abdomen berbentuk sosis Bila ada bekas luka operasi sebelumnya dapat dicurigai adanya adhesi

Auskultasi
Hiperperistaltik Berlanjut dengan Borborygmus (bunyi usus mengaum) menjadibunyi metalik (klinken) / metallic sound. Pada fase lanjut bising usus dan peristaltik melemah sampai hilang

Pemeriksaan abdomen
Perkusi
Hipertimpani.

Palpasi
Kadang teraba massa seperti pada tumor, invaginasi, hernia

PEMERIKSAAN PENUNJANG

Laboratorium
Awalnya normal, kemudian akan terjadi hemokonsentrasi, dan leukositosis Hemokonsentrasi dehidrasi Leukositosis tanda peritonistis Gangguan elektrolit Analisa gas darah mungkin terganggu, dengan alkalosis metabolik bila muntah berat, dan metabolik asidosis bila ada tanda tanda shock, dehidrasi dan ketosis

Pemeriksaan Radiologi
foto abdomen 3 posisi. Yang dapat ditemukan pada pemeriksaan foto abdomen ini antara lain : dilatasi di proximal sumbatan kolaps usus di bagian distal pada obstruksi letak tinggi Herring bone appearance Air fluid level dan step ladder sign

POSISI FOTO AP LEFT LATERALDECUBITUS

1. Ileus paralitik :
nyeri yang timbul lebih ringan tetapi konstan dan difus bising usus tidak terdengar pada pemeriksaan fisik tidak adanya defans muskular dan pada Tonus ampula reecti tidak kolaps gambaran foto polos didapatkan gambaran udara pada usus.

2. Gastroenteritis akut Pada gastoenteritis akut juga terdapat nyeri perut dan muntah. Diare pada penyakit ini juga menyebabkan adanya hiperperistaltik pada auskultasi. Namun dapat dipikirkan adanya ileus bila abdomen distensi dan hilangnya suara atau sedikitnya aktifitas usus.
3. Appendisitis akut

Penatalaksanaan
1. Pre-operatif Dasar pengobatan obstruksi usus meliputi :

a) Penggantian kehilangan cairan dan elektrolit ke dalam lumen usus sampai pencapaian tingkat normal.

b) Dekompresi traktus gastrointestinal dengan sonde yang ditempatkan intralumen dengan tujuan untuk dekompresi lambung. c) Pemberian obat obat antibiotik spektrum luas dapat diberikan sebagai profilaksis. Antiemetik dapat diberikan untuk mengurangi gejala mual muntah.

2. Operatif
Dilakukan setelah rehidrasi dan dekompresi nasogastrik untuk mencegah sepsis sekunder. Operasi diawali dengan laparatomi kemudian disusul dengan teknik bedah yang disesuaikan dengan hasil eksplorasi selama laparatomi.

Operatif
Jika obstruksinya berhubungan dengan suatu simple obstruksi atau adhesi, maka tindakan lisis yang dianjurkan. Jika terjadi obstruksi stangulasi maka reseksi intestinal sangat diperlukan

3. Post-operatif
Pengobatan pasca bedah sangat penting terutama dalam hal cairan dan elektrolit. Mencegah terjadinya gagal ginjal dan harus memberikan kalori yang cukup.

Prognosis
Angka kematian pada ileus obstruksi usus nonstrangulasi adalah < 5 %, Angka kematian pada operasi ileus obstruksi usus strangulasi berkisar 825%. Pada ileus obstruksi kolon, biasanya angka kematian berkisar antara 15 30 %.

Prognosisnya baik bila diagnosis dan tindakan diakukan dengan cepat.

Anda mungkin juga menyukai