Anda di halaman 1dari 4

KEGUNAAN DI MASYARAKAT :

Daun digunakan untuk penambah nafsu makan,untuk menanggulangi disentri, borok, malaria, anti bakteri. Minyak untuk mengatasi eksim, kepala yang kotor, kudis, cacing, menghambat perkembangan dan pertumbuhan kuman. Kulit batang digunakan untuk mengatasi nyeri lambung, penguat, penurun demam. Buah dan getah digunakan sebagai penguat.

CARA PEMAKAIAN DI MASYARAKAT :


Untuk mengatasi disentri sepertiga genggam daun mimba, 2 jari batang mimba dicuci dan dipotong-potong seperlunya, kemudian direbus dengan gelas air bersih sampai air tinggal !" nya# setelah dingin, disaring dan diminum dengan gula seperlunya $2 kali sehari !"gelas%. Untuk mengatasi eksim 2& lembar daun mimba dicuci dan digiling halus, diremas dengan air kapur sirih seperlunya, kemudian ditempelkan pada kulit yang terkena eksim dan dibalut $2 kali sehari sebanyak yang diperlukan%.

Familia : Meliaceae

Pohon mimba (Azadirachta indica A. Juss.) tinggi 815 m, bunga banci. Batang simpodial, kulit batang mengandung gum, pahit. Daun menyirip gasal berpasangan. nak daun dengan helaian berbentuk meman!ang lanset bengkok, pan!ang "-1# cm, lebar #,5-",5 cm, pangkal runcing tidak simetri, u!ung runcing sampai mendekati meruncing, gundul tepi daun bergerigi kasar, remasan berasa pahit, $arna hi!au muda. Bunga memiliki susunan malai, terletak di ketiak daun paling u!ung, 5-"# cm, gundul atau berambut halus pada pangkal tangkai karangan, tangkai bunga 1-% mm. &elopak kekuningan, bersilia, rata rata 1 mm. 'ahkota putih kekuningan, bersilia, pan!ang 5-( mm. Benang sari membentuk tabung benang sari, sebelah luar gundul atau berambut pendek halus, sebelah dalam berambut rapat. Putik memiliki pan!ang rata rata " mm, gundul. Buah bulat, hi!au kekuningan 1,5-% cm. sal usul tidak !elas. )aktu berbunga 'aret * Desember. +umbuh di daerah tropis, pada dataran rendah. +anaman ini tumbuh di daerah ,a$a Barat, ,a$a +imur, dan 'adura pada ketinggian sampai dengan "## m dpl, tumbuh di tempat kering berkala, sering ditemukan di tepi !alan atau di hutan terang.

Penyakit Yang Dapat Diobati :


-.ek biologi dan .armakologi mimba memiliki e.ek anti serangga dengan a/adirachtin sebagai komponen yang paling poten. -kstrak daun dapat bere.ek sebagai .ungisida alami pada pengendalian penyakit antraknosa pada apel pasca panen, bere.ek insektisida terhadap lar0a edes aegypti. -kstrak bi!i berpengaruh sublethal terhadap struktur mikroanatomi 0entrikulus dan pengham batan pertumbuhan Plasmodium berghei pada mencit. +oksisitas Dapat menyebabkan iritasi mata dan !aringan lunak, serta kemungkinan sebagai penyebab kon!ugti0itas dan in.lamasi.

'uthor ( )ary Budiman http(!!obatherbalnusantara.*ordpress.com

Anda mungkin juga menyukai