Anda di halaman 1dari 1

Beberapa faktor pendukung masyarakat menyadari betapa pentingnya mengurus sertfikat tanah : 1.

Good Governence service Pelayanan para praktisi/petugas BPN sangatlah penting, jika masyarakat diberikan pelayanan yang terbaik dan tidak ribet maka masyarakat pun akan dengan senang hati pula akan membuat akte tanah mereka. 2. Proses yang transparan Kebanyakan di semua daerah, bila membuat sertifikat/akte tanah memakan waktu yang lama. Selain itu para petugas juga jarang memberikan info tentang progress proses pembuatan serftifikat tanah tersebut. Sehingga masyarakat beranggapan bahwa adanya ketidakjelasan dalam proses pembuatan sertifikat tanah terutama dalam pembayaran yang membuat masyarakat pada akhirnya beranggapan mengurus akte tanah itu mahal sehingga mereka membuat akte tanah hanya ketika mereka akan meminjam uang di bank 3. Pengetahaun alur pembuatan Akte Tanah Ini yang gabisa aku Fi 4. Larasita Larasita adalah Layanan Rakyat Untuk Sertipikasi Tanah Larasita merupakan Kantor Pertanahan bergerak yang mempunyai tugas pokok dan fungsi sama dengan tugas dan fungsi yang berlaku pada Kantor Pertanahan. Selain tugas dan fungsi tersebut diatas Larasita juga memiliki tugas sebagai berikut : a. Menyiapkan masyarakat dalam pelaksanaan pembaruan agraria nasional (reforma agraria). b. Melaksanakan pendampingan dan pemberdayaan masyarakat dibidang pertanahan. c. Melakukan pendeteksian awal atas tanah-tanah terlantar. d. Melakukan pendeteksian awal atas tanah-tanah yang diindikasikan bermasalah; e. Memfasilitasi penyelesaian tanah bermasalah yang mungkin diselesaikan di lapangan; f. Menyambungkan program Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia dengan aspirasi yang berkembang di masyarakat; dan g. Meningkatkan dan mempercepat legalisasi aset tanah masyarakat.

Tujuannya :
Mendekatkan layanan pertanahan kepada masyarakat sehingga masyarakat dapat lebih

mudah mendapatkan pelayanan dan informasi pertanahan. Mengurangi beban biaya transportasi masyarakat saat mendaftar dan mengambil sertipikat. Menghilangkan campur tangan pihak ketiga yang berkaitan dengan pelayanan pertanahan yang disinyalir sebagai salah satu bagian yang turut merusak citra Badan Pertanahan Nasional. Memberikan kepastian pelayanan pertanahan yang bertanggung jawab. Mobil Larasita berfungsi sebagai loket pelayanan bergerak (mobile front office) dan kendaraan untuk kegiatan penyuluhan pertanahan, menerima pengaduan dan lainnya yang secara langsung dilayani oleh Petugas dari Kantor Pertanahan Kabupaten

Anda mungkin juga menyukai