Anda di halaman 1dari 16

SKENARIO B BLOK 7 KELOMPOK 4

Tutor : drh. Muhaimin Ramdja, MSc


Moderator : MMuhammad Firroy Friztanda (04011381320007)
Sekretaris : Nina Vella Rizky Kemas M. Afif Rahman (04011381320019)
Feliani Gerry Armando Muhammad Hadi Rikka Wijaya

(04011181320051)

(04011281320027) (04011281320029) (04011281320035)

(04011281320037) Akbar Rizky Wicaksana Stefanie Angeline Hasna Mujahidah

(04011381320003) (04011381320005) (04011381320025)

OUTLINE
KLARIFIKASI ISTILAH

IDENTIFIKASI MASALAH
ANALISIS MASALAH KETERKAITAN ANTAR MASALAH KERANGKA KONSEP LEARNING ISSUE

Klarifikasi Istilah
No.
1.

Istilah
Tachypneu

Definisi
Pernafasan yang sangat cepat dan dangkal, biasanya di definisikan lebih dari 60 hembusan/menit. Grafik yang menelusuri variasi potensial elektrik yang disebabkan oleh eksitasi otot jantung dan dideteksi oleh permukaan tubuh.

2.

EKG

3. 4. 5.

Gangguan respirasi Sesak nafas Pemeriksaan vital sign

Gangguan pada pertukaran oksigen dan karbondioksida. Disebut juga dyspnea, pernapasan yang sukar atau sesak. Parameter tubuh yang terdiri dari : Tekanan darah, respiratory rate, temperature, disebut vital sign karena penting untuk fungsi fisiologis organ tubuh.

6.

Tekanan gas arteri

Pemeriksaan yang bertujuan untuk mengukur PH, PaO2 , dan PCO2 , dengan melihat satu rasi hemoglobin. Sensasi tidak menyenangkan ingin muntah, dan sering berkaitan dengan keringat dingin, pucat, air liur, nyeri lambung, kontraksi duodenum, rifluks isi usus kecil ke dalam lambung.

7.

Mual

Identifikasi Masalah
Tabel Identifikasi Masalah
No. Pernyataan Problem Concern

1. Setelah pensiun sebagai Direktur PT. Batubara Palembang, Ir. Cek Nang (56 tahun), ingin memenuhi cita-cita masa kecilnya yaitu berlibur ke pegunungan Alpen di swiss. Ia pergi ke resort verbier LesQuartre di dekat kita St-Bernard yang memiliki ketinggian 3200 meter di atas permukaan laut.

**

2. Setelah 1 hari sampai disana, ia mengeluh mengalami sesak nafas, sakit kepala, terasa melayang, serta susah tidur. Sesak tetap terjadi meski sedang duduk dan bertambah berat bila berjalan/naik tangga. Ia juga mengeluh mual.

***

3. 4.

Ir. Cek Nang tidak terbiasa dengan ketinggian Pemeriksaan Vital Sign menunjukkan : Temp.36,3C, HR: 101x/min, RR:36x/min, TD : 110/80mmHg,

p -

** *

5. Pemeriksaan Fisik : Tampak pernapasan cepat dan pendek (tachypneu) dan terlihat kebiruan pada kuku jari 6. Hasil pemeriksaan lab : EKG Tampak normal Tekanan gas arteri : PO : 60mmHg, PCO : 30mmHg

A. Setelah pensiun sebagai Direktur PT.

Batubara Palembang, Ir. Cek Nang (56 tahun), ingin memenuhi cita-cita masa kecilnya yaitu berlibur ke pegunungan Alpen di swiss. Ia pergi ke resort verbier Les-Quartre di dekat kita St- Bernard yang memiliki ketinggian 3200 meter di atas permukaan laut.
a.

Bagaimana homeostasis tubuh ir.cek nang terhadap ketinggian tersebut? (3200m diatas permukaan laut)

B. Setelah 1 hari sampai disana, ia mengeluh

mengalami sesak nafas, sakit kepala, terasa melayang, serta susah tidur. Sesak tetap terjadi meski sedang duduk dan bertambah berat bila berjalan/naik tangga. Ia juga mengeluh mual. a. Bagaimana perbedaan keadaan lingkungan pada daerah tinggi dan rendah? b. Bagaimana mekanisme gejala-gejala yang terjadi pada kasus ini? c. Bagaimana anatomi fisiologi sistem respirasi? d. Bagaimana anatomi fisiologi sistem kardiovaskular? e. Mengapa gejala-gejala baru muncul setelah 1 hari? f. Mengapa sesak tetap terjadi meski sedang duduk dan bertambah berat bila berjalan/naik tangga? g. Bagaimana penatalaksanaan hipoksia akibat ketinggian ?

C. Ir. Cek Nang tidak terbiasa dengan

ketinggian a. Berapa lama jangka waktu yang dibutuhkan tubuh untuk beradaptasi terhadap perubahan ketinggian?

D. Pemeriksaan Vital Sign menunjukkan :

Temp.36,3C, HR: 101x/min, RR:36x/min, TD : 110/80mmHg a. Bagaimana perbedaan vital sign antara orang yang biasa berada di ketinggian dan orang yang biasa berada di tempat rendah? b. Bagaimana interpretasi pemeriksaan vital sign?

E. Pemeriksaan Fisik : Tampak pernapasan cepat dan pendek (tachypneu) dan terlihat kebiruan pada kuku jari a. Mengapa Ir.cek nang mengalami tachypneu? b. Mengapa terlihat kebiruan pada kuku jari?

F. Hasil pemeriksaan lab :

EKG Tampak normal Tekanan gas arteri : PO : 60mmHg, PCO : 30mmHg a. Berapa nilai normal tekanan gas arteri? b. Bagaimana cara mengukur EKG dan menentukan hasilnya? c. Bagaimana interpretasi tekanan gas arteri?

KESIMPULAN Ir. Cek Nang mengalami hipoksia karena belum beraklimatisasi terhadap ketinggian 3200 m di atas permukaan laut.

Learning Issue
1. Fisiologi sistem respirasi

2. Fisiologi sistem kardiovaskular


3. Homeostasis 4. Pemeriksaan vital sign 5. Pemeriksaan lab 6. Kondisi lingkungan 7. Acute mountain sickness

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai