Anda di halaman 1dari 4

Jenis bogie KA Penumpang a.

Bogie kereta penumpang Jenis atau tipe bogie yang digunakan pada kereta penumpang paling banyak, mengingat diproduksi oleh berbagai pabrik diberbagai negara dan sampai sekarang masih terdapat kereta yang berumur lebih dari 50 tahun. Setiap jenis bogie mempunyai nama yang berupa nama pabrik, nama asal negara pembuat atau seri suatu bogie, namun di PT Kereta Api Persero! memberikan nama berdasarkan bentuk dan "iri kotsk gandar agar lebih mudah dikenal se"ara #isual yaitu$ K%, K&, K', dan seterusnya. (. Bogie Pennsyl#ania K%! Populasi bogie Pennsyl#ania)*SA sudah hampir punah, pernah digunakan pada kereta kelas & lokal K&!dan kereta bagasi B! yang dibuat sekitar tahun (+5'. Bogie ini merupakan satu,satunya jenis bogie yang menggunakan batang penghubung antara periuk gandar yang satu dengan yag lainnya. Pegas primer menggunakan pegas ulir sedangkan pegas sekunder menggunakan pegas daun, tanpa dilengkapi peredam kejut. %. Bogie -radle K&! Bogie jenis "radle juga sudah hampir punah, masih ada pada kereta ukur ./01,( atau *,%5&0( buatan tahun (+%5 yang telah mengalami modi2ikasi dari plain bearing menjadi roller bearing, dan sekarang berada di Balai 3asa 4anggrai. Ada satu lagi kereta inspeksi di#re ( Sumatera *tara yang menggunakan bogie -ardle. Pegas primer menggunakan pegas daung yang dikombinasikan dengan pegas ulir, sedangkan pegas sekunder menggunakan pegas daun tanpa dilengkapi peredam kejut. &. Bogie S/5 atau 0T.50' K'! Bogie jenis ini digunakan pada penumpang kelas & K&! dan populasinya tinggal sedikit, yaitu pada kereta buatan (+6&)(+6'. Pegas primer pada bogie ini adalah pegas ulir yang dilengkapi peredam kejut yang ber2ungsi juga sebagai pengarah gandar, sedangkan pegas sekunder menggunakan pegas torsi tanpa peredam kejut. '. Bogie 0T (( K5! Bogie 0T (( adalah bogie dengan populasi terbanyak di /ndonesia, dan digunakan pada kereta eksekuti2, bisnis dan ekonomi. Bogie ini mengunakan pegas ulir sebagai primer maupun sekunder, yang dilengkapi dengan peredam kejut arah #ertikal pada pemegasan sekunder. Kereta,kereta yang menggunakan bogie 0T (( diproduksi oleh berbagai pabrik 3ugosla#ia, 7ongaria, Jepang, PT. /0KA /ndonesia!. Selama ini dinilai bah8a bogie 0T (( merupakan jenis bogie yang paling sesuai dengan kondisi jalan rel di /ndonesia. Kereta,kereta baru dari PT /0KA seperti 5ajayana, 7arina, Argo 5ede, dan kereta kelas & mengggunakan bogie K5 yang sepenuhnya diran"ang dan dibat PT /0KA yaitu TB &+9 Triler Bogie desain K& tahun (++9!. 5. Bogie :errostahl K6! Bogie :errostahl digunakan pada kereta kelas & dan kereta makan kelas & K4 &! dengan populasi tinggal sedikit, dibuat pada (+65)(+66 di Jerman. Pegas

primer pada bogie ini menggunakan pegas ulir dan pegas sekunder adalah pegas daun tanpa dilengkapi peredam kejut. 6. Bogie 5orlit; K<! Bogie 5orlit; digunakan pada kereta eksekuti2, bisnis, maupun ekonomi dengan populasinya yang tidak begitu banyak. Pegas primer aupun sekunder menggunakan pegas ulir dan dilengkapi dengan peredam kejut arah #ertikal dan lateral. Bogie 5orlit; merupakan bogie yang tidak mengunakan pelat gesek sebagai pengarah periuk gandar. <. Bogie 0T 60 K9! Bogie 0T 60 adalah bogie generasi baru yang dibuat PT /0KA untuk kereta kelas eksekuti2, bisnis, dan ekonomi. Pegas primer menggunakan pegas karet "onni"al rubber bonded! dan pegas sekunder menggunakan pegas ulir yang dilengkapi peredam kejut. Bogie 0T 60 merupakan bogie pertama, tanpa menggunakan pelat gesek pada pengarah gandar maupun batang ayun. 9. Bogie Bolsterless K+! Bogie Bolsterless adalah bogie generasi terbaru pada kereta penumpang yang dibuat pada tahun (++< untuk kelas eksekuti2 Kereta pada KA Argo Bromo Anggrek, Argo 4uria, dan Argo Sindoro. Pada bogie ini digunakan pegas karet konus sebai primer dan pegas udara Air Spring! sebagai pegas sekunder dilengkap dengan peredam kejut dan andi roll de#i"e. Pada kereta penumpang jenis bogie akan tampak pada nomor seri yang tertulis di dinding. .emikian juga kereta makan, pembangkit, dan bagasi. -ontoh$ K( 9'505 artinya kereta kelas (, dibuat tahun (+9', menggunakan bogie K5)0T (( dengan nomor urut 5.

Bogie K'

Bogie K5

Bogie K6

Bogie K<

Bogie K9

Bogie K+

Bogie K=>,/

Bogie K=> =heostatik

Anda mungkin juga menyukai