Anda di halaman 1dari 3

1. Bagaimana pertumbuhan dan perkembangan anak normal pada 1 tahun pertama (0-12 bulan)?

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN NORMAL

1. Usia 0-3 bulan : - Belajar mengangkat kepala - Belajar mengikuti objek dengan matanya - Melihat ke wajah orang dan tersenyum - Bereaksi terhadap bunyi - Mengoceh spontan - Menahan barang yang dipegangnya 2. Usia 3-6 bulan : - Mengangkat kepala 90 derajat dan mengangkat dada bertopang pada tangan - Belajar meraih benda-benda - Menaruh benda-benda ke dalam mulutnya - Berusaha memperluas lapangan pandang - Tertawa dan menjerit karena gembira - Mulai berusaha mencari benda-benda yang hilang 3. Usia 6-9 bulan : - Dapat duduk tanpa bantuan - Dapat tengkurap dan berbalik tanpa bantuan - Dapat merangkak - Memindahkan benda dari satu tangan ke tangan yang lain - Memegang benda keil dengan ibu jari dan telunjuk - Mengeluarkan kata-kata tanpa arti - Mengenal wajah anggota keluarga dan takut kepada orang asing

- Bisa berpartisipasi dalam permainan tepuk tangan 4. Usia 9-12 bulan : - Dapat berdiri sendiri tanpa dibantu - Berjalan dengan tuntunan - Menirukan suara dan mengulang bunyi yang didengarnya - Menyatakan 1 atau 2 kata - Mengerti perintah atau larangan sederhana - Berpartisipasi dalam permainan - Menunjukkan minat yang besar dalam mengeksplorasi sekitarnya 5. Usia 12-18 bulan : - Berjalan dan berkeliling rumah - Menyusun 2 atau 3 kotak - Mengatakan 5-10 kata - Memperlihatkan rasa cemburu dan bersaing 6. Usia 18-24 bulan : - Menyusun 6 kotak - Menunjuk mata dan hidungnya - Menyusun 2 kata menjadi kalimat - Menggambar garis di kertas atau pasir - Mulai belajar mengontrol buang air besar dan buang air kecil - Memperlihatkan minat terhadap pekerjaan orang dewasa dan kepada anak lain untuk bermain-main dengan mereka 7. Usia 2-3 tahun : - Meloncat, memanjat, melompat dengan 1 kaki - Menyusun kalimat

Anda mungkin juga menyukai