Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu : : : : SDN Pelengaan Laok VII Pendidikan

Kewarganegaraan IV/2 1 x 35 menit

A. Standart Kompetensi 3.1 Mengenal sistem pemerintahan tingkat pusat. B. Kompetensi Dasar 3.2 Menyebutkan organisasi pemerintahan tingkat pusat seperti presden, wakil presiden, dan para menteri. C. Tujuan Pembelajaran Siswa Dapat menyebutkan lembaga-lembaga eksekutif Karakter siswa yang diharapkan Jujur (fairnes), kewarganegaraan (citi zanship), dapat dipercaya, (trustworthiness), tanggung jawab (responsibility). D. Tujuan Perbaikan Meningkatkan prestasi belajar siswa tentang susunan pemerintah lembaga eksekutif melalui metode tanya jawab. E. Materi Pembelajaran Lembaga Eksekutif Presiden Tugas tugas Presiden - Presiden berhak mengajukan rancangan Undang-undang. - Presiden berhak menetapkan peraturan pemerintah untuk melaksanakan Undang-undang. Wakil Presiden Tugas tugas Wakil Presiden - Melaksanakan tugas teknis pemerintahan sehari-hari. - Melaksanakan tugas-tugas khusus kenegaraan yang diberikan presiden, jika presiden berhalangan. Menteri - Menteri Koordinator. - Menteri Departemen . - Menteri Negara. F. Metode Pembelajaran Ceramah. Tanya jawab. Pemberian tugas.

G. Kegiatan Pembelajaran 1. Kegiatan Awal (5 menit) Membuka pelajaran dengan salam. Menciptakan suasana kelas yang kondusif. Aperepsi. Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari. 2. Kegiatan Inti (25 menit) Eksplorasi Semua siswa diminta untuk mengamati lembaga eksekutif. Guru dan siswa bertanya jawab tentang lembaga eksekutif. Elaborasi Guru membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas untuk memunculkan gagasan baru baik lisan maupun tulisan. Guru memberikan kesempatan kepada murid untuk berfikir. Guru memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar. Konfirmasi Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan, pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan. 3. Kegiatan Penutup (5 menit) Guru memberikan tes akhit terhadap siswa untuk mengetahui penguasaan materi yang telah dikuasai. Guru memberikan tugas pekerjaan rumah. Guru menutup pelajaran dengan salam. H. Media dan Sumber Media : Gambar Sumber : Buku paket PKN kelas IV halaman 64-70. Penerbit Pusat Pembukuan Departemen Pendidikan Nasional. Pengarang/penulis. - Prayoga Bestari. - Ati Sumiyati. I. Evaluasi Prosedur penilaian Tes awal : tidak ada Tes dalam proses : ada Tes akhir : ada

J.

Penilaian Indikator Memahami lembaga eksekutif (presiden)

Teknik Penilaian Tugas individu Tugas kelompok

Bentuk Instrumen Penilaian lisan Penilaian unjuk kerja (keberanian menyampaikan pendapat

Instrumen/Soal Apa saja tugastugas presiden? Apa saja tugastugas wakil presiden Menteri dibagi menjadi 3 bagian, sebutkan!

Format Kriteria Penilaian PRODUK (HASIL DISKUSI) No Aspek 1 Konsep PERFORMASI No Aspek 1 Pengetahuan

Kriteria Semua benar Sebagian besar benar Sebagian kecil benar Semua salah

Skor 4 3 2 1

Kriteria Pengetahuan Kadang-kadang pengetahuan Tidak pengetahuan Sikap Kadang-kadang sikap Tidak sikap

Skor 4 2 1 4 2 1

Sikap

JAWABAN 1. Tugas-tugas Presiden - Presiden berhak mengajukan rancangan undang-undang. - Menetapkan peraturan pemerintah sebagai pengganti undang-undang jika keadaan memaksa. - Presiden berhak menetapkan peraturan pemerintah untuk melaksanakan Undangundang. 2. Tugas-tugas Wakil Presiden - Melaksanakan tugas teknis pemerintahan sehari-hari. - Melaksanakan tugas-tugas khusus kenegaraan yang diberikan presiden, jika presiden berhalangan. - Menggantikan jabatan presiden apabila apabila prsiden berhenti, diberhentikan atau meninggal dunia. 3. Menteri - Menteri Koordinator. - Menteri Departemen . - Menteri Negara.

CATATAN Nilai = (jumlah skor : jumlah skor maksimal) x 10

Pamekasan, 1 April 2014 Mengetahui Kepala SDN Palengaan Laok VII Mahasiswa

M. DJUNAIDI, S.Pd.I NIP. 19570607 197912 1 007 Menyetujui, Supervesor I

KURRATUL AINI NIM. 819749647

Supervesor II

Drs. SALEH SABI, MM NIP. 19560208 198301 1 001

MUDJITO, S.Pd.SD NIP. 19600930 198010 1 001

RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN

Disusun Oleh: KURRATUL AINI NIM. 819749647

UNIVERSITAS TERBUKA UNIT PROGRAM BELAJAR JARAK JAUH SURABAYA POKJAR S-1 PGSD KABUPATEN PAMEKASAN TAHUN 2014

Anda mungkin juga menyukai