Anda di halaman 1dari 7

OBSTRUKSI JALAN NAFAS

Kelompok 5 - 8

PENGERTIAN
Obstruksi

saluran napas adalah kegagalan sistem pernapasan dalam memenuhi kebutuhan metabolik tubuh akibat sumbatan saluran napas bagian atas dan atau bawah

TANDA DAN GEJALA


Terdengar suara nafas tambahan :stridor (suara napas seperti mendengkur), drooling (mengeluarkan air liur), Sindroma croup: stridor dan barking cough (batuk seperti menggonggong). Pasien tidak sadarkan diri Retraksi pernafasan Usaha nafas meningat dengan ventilasi tidak adekuat Ada gerakan otot otot asesoris nafas Pada auskultasi : suara nafas turun/ hilang Sumbatan partial : Suara ngorok/snoring Nadi meningkat Sianosis : pucat, kebiruan pada kuku ekstrimitas

PENYEBAB

Sumbatan lidah, jaringan lunak, sekresi berlebihan, benda asing, laringospasme, posisi chin down Pada masa transisi post operasi, kesadaran penderita belum pulih secara sempurna sehingga kecenderungan terjadi penyumbatan jalan nafas beresiko lebih besar ditambah lagi tidak adanya reflek batuk, muntah, dan menelan pada pasien post operasi. Menurunya otot faring dan atau jatuhnya pangkal lidah akibat anastesi

KASUS
Seorang

pasien usia 7 tahun dirawat di PACU setelah menjalani operasi apendiktomi dengan general anesthesia. Pengkajian awal tampak jari-jari mengalami sianosis dan nafas terdengar stridor. Pasien masih tidak sadarkan diri. Ada riwayat asma

PROSES KEPERAWATAN
Pengkajian DS: px punya riwayat asma sebelumnya DO: Tampak jari-jari mengalami sianosis Terdengar suara nafas tambahan stridor Pasien tidak sadarkan diri Diagnosa Ketidakefektifan jalan nafas b/d adanya obstruksi jalan nafas Intervensi 1. Kaji tanda-tanda vital 2. Hiperekstensi leher 3. Pertahankan posisi kepala ekstensi (dengan tindakan jaw thrust) 4. Pasang pipa orofaringeal/gudel 5. Pasang O2 via masker nrm 6-8lt/mnt 6. Sediakan suction unit

EVALUASI
DS:

Kesadaran membaik DO: sianosis (-), suara nafas tambahan (-), RR DBN, px sadar A: masalah teratasi P: pertahankan dan obsevasi vital sign tiap 15 menit sekali.

Anda mungkin juga menyukai