Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 1 TUTORIAL INSTALASI WORDPRESS BLOG DI LOCALHOST PC Tujuan Tutorial : 1. Memberikan gambaran cara instalasi Software Wordpress Blog di Server Hosting 2. Memasyarakatkan blog Langkah-langkah Instalasi : Software yang diperlukan : 1. Paket : Web Server (Apache), Database (MySql), PHP, PHPMyAdmin. Bisa menggunakan WAMP atau PHPDEV. Dalam tutorial ini akan digunakan WAMP 5.1 2. Software Blog : Wordpress Langkah-langkah : 1. Install WAMP di default folder, yaitu di c:\ , klik next, next dan next. Sehingga WAMP terinstall di c:\wamp . WAMP bisa di download secara gratis di http://. 2. Setelah terinstall jalankan WAMP server di Start Programs WampServer Start Wampserver 3. Buka Browser Favorite Anda, IE, FireFox, Opera dll 4. Ketik di adress bar, http://localhost/ lalu tekan Enter, jika instalasi WAMP berhasil maka akan tampil Tutorial Instalasi Wordpress di localhost PC oleh : Isparmo [www.isparmo.web.id] Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 2 5. Download Software Wordpress di http://www.wordpress.com, akan didapatkan file Wordpress.zip 6. Extract file Wordpress.zip ke c:\wamp\www 7. Membuat Data base dengan bantuan PHPMyAdmin. Caranya, ketik di Adress Bar Browser, http://localhost/phpmyadmin/ sehingga akan tampil : 8. Isi kolom Create new database dengan nama database yang akan dibuat, misal nama databasenya adalah wordpress. Kemudian Create, sehingga tampil : Tutorial Instalasi Wordpress di localhost PC oleh : Isparmo [www.isparmo.web.id] Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 3 9. Ketik kembali di browser, http://localhost/ 10. Klik pada bagian Your Project wordpress , sehingga tampil : 11. Klik create a wp-config.php file through a web interface , sehingga muncul windows : Tutorial Instalasi Wordpress di localhost PC oleh : Isparmo [www.isparmo.web.id] Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 4 12. Klik lets go!, sehingga muncul : 13. Isi kolom-kolom, dengan : Database Name : wordpress (seperti yang dibuat di PHPMyAdmin) User Name : root Tutorial Instalasi Wordpress di localhost PC oleh : Isparmo [www.isparmo.web.id] Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 5 Password : (kosongkan) Database Host : localhost Table Prefix : wp_ Semua data di atas harus sesuai dengan yang tercantum di file : mysqlaccess.conf yang ada di folder c:\wamp\www\mysql\scripts\ , sehingga muncul : 14. Klik run the install! , sehingga muncul : 15. Klik First Step >> , sehingga muncul : Tutorial Instalasi Wordpress di localhost PC oleh : Isparmo [www.isparmo.web.id] Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 6 16. Kemudian isi kolom yang ada, Weblog title : (Judul Blog Anda) Your e-mail : Beri tanda [v] I would like my blog. Klik Continue to Second Step >> , sehingga muncul : Tutorial Instalasi Wordpress di localhost PC oleh : Isparmo [www.isparmo.web.id] Forum Sharing Knowledge YISC Al Azhar 7 17. SelamatAnda telah berhasil meng install Wordpress di localhost PC. 18. Copy informasi Username dan Password untuk login dan paste ke Editor Text (misal notepad) lalu paste dan simpan file di tempat yang mudah Anda ingat. 19. Untuk melihat blog yang telah terinstall, ketik http://localhost/wordpress/index.php , sehingga muncul :