Anda di halaman 1dari 16

HUBUNGAN PEMANFAATAN PUSAT INFORMASI DAN KONSELING KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA GIBITA DENGAN PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA

DI DESA REMPOAH KABUPATEN BANYUMAS

Oleh: Ristina Fauzia Hernaningrum G1D009043

SKRIPSI

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU-ILMU KESEHATAN JURUSAN ILMU KEPERAWATAN PURWOKERTO 2013

PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN

Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam karya tulis ilmiah ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar sarjana keperawatan atau kesarjanaan lain di suatu perguruan tinggi. Sepanjang pengetahuan saya, juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka.

Purwokerto,

Mei 2013

Ristina Fauzia NIM. G1D009043

ii

iii

PERSEMBAHAN The Greatest Allah SWT yang telah melimpahkan segala berkah, kemudahan, kelapangan, dan keberuntungan bagiku. My love and my everything, Mamah dan Bapak. Terimakasih atas segala dukungan, doa, jerih payah, waktu, peluk, dan cium untuk adek. Budhe Rini, Pakdhe Edi, Mbak Alin, Ino, Nina terimakasih sudah memberiku kesempatan menjadi bagian dari keluarga selama masa belajarku Rekan dan keluarga kecilku Senja, Nana, Evi, Arman, Mumu, Tom, Kicil, Sigit, Danang, Anin, Eko, Noni terimakasih atas tawa, tangis, kerjasama, loyalitas, dan kerjakeras yang telah kalian ajarkan Jika jarak adalah penguat sebuah persahabatan yang menjadi persaudaraan, itulah kita Qq dan Pampam, Alfi, Inez, Isti, Isma, Tika, Esthi, Mira, Risa, Maya, PL, Cici, Upi, Huma, dan Kak Zahrah I miss you all Ketika masa kecil menjadi penguat sebuah persahabatan itulah kamu Bekti.. Menjadikan masa SMA awal kebersamaan kita semua Sielvy, Lia, Destri, Dwi.. Terimakasih sudah membagi senyum untuk semangatku. Hai para pembaca buku yang senang menulis. Kak Happi, Kak Dane, Kak Meta, Haqi, Irvan, Ichal, Sonya, Dhila, Joko, Djamall, Fitria, Yani, Nina, Putri, Vita, Resla terimakasih sudah mengajarkanku bagaimana menjadi seorang pembaca sekaligus penulis yang baik. Teruslah berjuang untuk mimpi kita bersama GenkBooks.
Entah akan berkarir atau menjadi ibu rumah tangga, seorang wanita wajib berpendidikan tinggi. karena ia akan menjadi ibu. Ibu-ibu cerdas akan menghasilkan anak-anak cerdas" (Dian sastrowardoyo)

iv

RIWAYAT HIDUP

NAMA TEMPAT, TANGGAL LAHIR ALAMAT

: RISTINA FAUZIA HERNANINGRUM : BANTUL, 13 MARET 1991 : JL. DR. SUTOMO 28 BADEGAN BANTUL YOGYAKARTA 55711

AGAMA Nomor Handphone RIWAYAT PENDIDIKAN : 1. TK Aisyiyah Bustanul Atfal

: ISLAM : 08562551597

Lulus tahun 1997 Lulus tahun 2003 Lulus tahun 2006 Lulus tahun 2009 2009 - Sekarang

2. SD Muhammadiyah Bantul Kota 3. MTs Mahad Al Zaytun Indramayu 4. SMA Negeri 1 Sewon 5. Jurusan Keperawatan UNSOED PENGALAMAN ORGANISASI :

1. Menteri Keuangan BEM KMJK UNSOED Kabinet Responsif 2011 2. Bendahara UKM Media Dinnul Islam 2011 RIWAYAT PENGABDIAN : Fasilitator Laboratorium Keperawatan Anak UNSOED 2011 - sekarang

PRAKATA

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan usulan penelitian yang berjudul Hubungan Pemanfaatan Pusat Informasi dan Konseling Kesehatan Reproduksi Remaja GIBITA dengan Perilaku Seksual pada Remaja Di Desa Rempoah Kabupaten Banyumas yang penulis ajukan pada Komisi Skripsi Jurusan Keperawatan Fakultas Kedokteran dan Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman. Terima kasih penulis sampaikan kepada: 1. dr. Hj. Retno Widiastusi. MS, selaku dekan Fakultas Kedokteran dan IlmuIlmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman. 2. Made Sumarwati, S.Kp., MN, selaku Ketua Jurusan Keperawatan Universitas Jenderal Soedirman. 3. Endang Triyanto, S.Kep.,Ns.,M.Kep. selaku dosen pembimbing I yang selalu memberi arahan, pencerahan dan bimbingan dalam penyusunan usulan penelitian ini. 4. Fajar Tri Asih, S.Kep.,Ns.,MM. selaku dosen pembimbing II, terima kasih atas kesediaan waktunya yang selalu memberikan arahan dan bimbingannya. 5. Asep Iskandar, S.Kep.,Ns.,M.Kep,. Sp.Kom. selaku dosen penguji I yang telah berkenan memberikan pengarahan demi kesempurnaan penelitian ini. 6. Kedua orang tua, Mamah dan Bapak serta seluruh keluarga besarku terimakasih atas dorongan dan doa dalam penyusunan skripsi ini.

vi

7. Sahabat sahabatku dan teman seperjuangan angkatan 2009, terima kasih atas kerjasama dan bantuannya selama ini. 8. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, atas bantuan moral maupun material dalam penulisan skripsi ini. 9. Almamaterku, Universitas Jenderal Soedirman Penulis menyadari masih banyak ketidaksempurnaan dalam penyusunan usulan penelitian ilmiah ini, oleh karena itu diharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi hasil yang lebih baik, semoga hasil penelitian ini mendapat ridho dari Allah SWT dan bermanfaat bagi semua. Amin.

Purwokerto,

Mei 2013

Penulis

vii

Fakultas Kedokteran dan Ilmu-ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman Jurusan Keperawatan Purwokerto 2013 HUBUNGAN PEMANFAATAN PUSAT INFORMASI DAN KONSELING KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA GIBITA DENGAN PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA DI DESA REMPOAH KABUPATEN BANYUMAS

ABSTRAK Ristina Fauzia Hernaningrum1 Endang Triyanto2 Fajar Tri Asih3 Latar Belakang : Perilaku seksual adalah segala tingkah laku yang didorong oleh hasrat seksual yang dapat dipengaruhi oleh banyak hal. Adanya program KRR dimaksudkan untuk membantu remaja agar terhindar dari risiko TRIAD-KRR (Seksualitas, HIV dan AIDS, dan Napza). Tujuan Penelitian : Mengetahui hubungan pemanfaatan pusat informasi dan konseling kesehatan reproduksi remaja (PIK KRR) GIBITA dengan perilaku seksual pada remaja di desa rempoah kabupaten banyumas Metode Penelitian : Penelitian kuantitatif non-eksperimental desain analitik korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi anggota PIK KRR GIBITA berjumlah 60 orang, secara purposive sampling diambil 34 orang. Analisa data dilakukan dengan uji statistik Rank Spearman. Hasil Penelitian : Hasil penelitian menunjukkan dalam pemanfaatan PIK KRR, 26 responden (76,5%) masuk kategori baik dan 8 responden (23,5%) kategori cukup. Responden berperilaku seksual sangat rendah dan rendah 3 responden (8,8%) , berperilaku seksual sedang dan tinggi 12 responden (35,3%), dan berperilaku seksual sangat tinggi 4 orang (11,8%). Hasil analisii uji satatistik Rank Spearman memunjukkan tidak ada hubungan signifikan antara pemanfaatan PIK KRR dengan perilaku seksual remaja. Kesimpulan : Tidak ada hubungan signifikan antara pemanfaatan PIK KRR GIBITA dengan perilaku seksual remaja di Desa Rempoah Kabupaten Banyumas. Kata Kunci : Pemanfaatan PIK KRR, Perilaku Seksual, Remaja Referensi : 44 ( 1980 2013 )

viii

Faculty of Medicine and Health Sciences Jenderal Soedirman University Nursing Departement Purwokerto 2013 THE CORRELATION OF THE INFORMATION CENTER UTILIZATION AND THE COUNSELING OF ADOLESCENT REPRODUCTION HEALTH GIBITA BETWEEN THE SEXUAL BEHAVIOR OF THE ADOLESCENT IN DESA REMPOAH KABUPATEN BANYUMAS ABSTRACT Ristina Fauzia Hernaningrum1 Endang Triyanto2 Fajar Tri Asih3

Background : The sexual behavior is all of the behavior that supported by sexual desire that can influence by a lot of things. The adolescent reproduction health (KRR) program is intended to help the adolescent spared from the TRIAD-KRR (Sexuality, HIV and AIDS, and Napza) risk. The Purpose : This study aimed to understand the correlation of the information center utilization and the counseling of adolescent reproduction health (PIK KRR) GIBITA between the sexual behavior of the adolescent in Desa Rempoah Kabupaten Banyumas Method : The quantitative non-experimental analytic design of research correlation between the approaching cross sectional. The population of PIK KRR GIBITA are 60 people, choosen by purposive sampling took 34 peoples. The data analysis did by the statistics experiment of Rank Spearman. Result : The result of this research points out the utilization of PIK KRR, 26 respondents (76,5%) include in good category and 8 respondents (23,5%) include in enough category. The respondent that have the lower and low sexual behavior 3 respondents (8,8%), the average sexual behavior and high 12 respondents (35,3%), and the higher sexual behavior 4 respondents (11,8%). The result of Rank Spearmans statistics experiment represent that there are no significant correlation between the utilization of PIK KRR with the adolescent sexual behavior. Conclusion: There is no significant correlation between the utilization PIK KRR GIBITA with the adolescent sexual behavior in Desa Rempoah Kabupaten Banyumas. Key Words : The utilization of PIK KRR, Sexual Behavior, Adolescent Reference : 44 ( 1980 2013 )

ix

DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL ... HALAMAN HAK CIPTA ... HALAMAN PENGESAHAN .. HALAMAN PERSEMBAHAN .. RIWAYAT HIDUP . PRAKATA ... ABSTRAK ... DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR ... DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR SINGKATAN . BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang . B. Rumusan Masalah. C. Tujuan Penelitian . D. Manfaat Penelitian ... E. Keaslian Penelitian ... BAB II. TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Teori . 1. Definisi Remaja .. 11 11 1 4 4 5 6 i ii iii iv v vi viii x xiii xiv xv xvi

2. Tumbuh Kembang Remaja 3. Perilaku Seksual Remaja 4. Pusat Informasi dan Konseling Kesehatan Reproduksi Remaja ... B. Kerangka Teori C. Kerangka Konsep . D. Hipotesis Penelitian .. BAB III. METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian .. B. Populasi dan Sampel C. Variabel Penelitian ... D. Definisi Operasional E. Instrumen Penelitian ... F. Validitas dan Reabilitas Instrumen .. G. Teknik Pengumpulan Data ... H. Analisis Data I. Etika Penelitian J. Jadwal Kegiatan Penelitian .. BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil 1. Karakteristik Responden a. Karakteristik Responden berdasarkan Jenis Kelamin .. b. Karakteristik Responden berdasarkan Usia ...

12 18

28 34 35 36

37 37 38 39 40 41 44 46 47 49

50 50 51

xi

c. Karakteristik Responden berdasarkan Pendidikan .. 2. Pemanfaatan PIK KRR . 3. Perilaku Seksual Remaja 4. Hubungan Pemanfaatan PIK KRR dengan Perilaku Seksual Remaja .. B. Pembahasan 1. Karakteristik Responden 2. Pemanfaatan PIK KRR . 3. Perilaku Seksual Remaja 4. Hubungan Pemanfaatan PIK KRR dengan Perilaku Seksual Remaja ... C. Keterbatasan Peneliatian . BAB V. PENUTUP A. Kesimpulan .. B. Saran DAFTAR PUSTAKA .. LAMPIRAN

51 52 53

54

54 57 59 62

67

68 69 71

xii

DAFTAR TABEL

Tabel

Halaman 40 49 50 51 51 52

3.1 Definisi Operasion .............................................................................. 3.2 Jadwal Kegiatan Penelitian ................................................................ 4.1 Distribusi responden berdasarkan jenis kelamin . 4.2 Distribusi responden berdasarkan usia 4.3 Distribusi responden berdasarkan pendidikan . 4.4 Distribusi Responden berdasarkan Pemanfaatan PIK KRR

4.5 Distribusi Responden berdasarkan perilaku seksual remaja 53 4.6 Hubungan pemanfaatan PIK KRR dengan perilaku seksual remaja di PIK KRR GIBITA Desa Rempoah . 54

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Bagan Kerangka Teori.................................................................. 2.2 Bagan Kerangka Konsep...............................................................

Halaman 34 35

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Permohonan Izin BAPPEDA Lampiran 2. Permohonan Izin BAKESBANGPOLLINMAS Lampiran 3. Permohonan Menjadi Responden Lampiran 4. Surat Pernyataan Persetujuan Menjadi Responden Penelitian Lampiran 5. Lembar Kuisioner Pemanfaatan PIK KRR Lampiran 6. Lembar Kuisioner Perilaku Seksual Remaja Lampiran 7. Analisis Data Kuisioner Validitas dan Reabilitas Lampiran 8. Hasil Isi Kuisioner Lampiran 9. Analisis Data Kuisioner

xv

DAFTAR SINGKATAN

PIK KRR GIBITA KRR BKKBN PKBI Depkes IMS KTD HIV AIDS HUS LSM

: Pusat Informasi dan Konseling Kesehatan Reproduksi Remaja : Gita Bina Taruna : Kesehatan Reproduksi Remaja : Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional : Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia : Departemen Kesehatan : Infeksi Menular Seksual : Kehamilan Tidak Diinginkan : Human Immunodeficiency Virus : Acquired Immuno Deficiency Syndrome : Hubungan Seksual : Lembaga Sosial Masyarakat

xvi

Anda mungkin juga menyukai