Anda di halaman 1dari 3

Gymnothorax polyuronadon

Belut ini memiliki ciri seperti belut belut yang biasanya yaitu memiliki badan
berbentuk pipih, bentuk ekor meruncing, tidak mempunyai sirip punggung, dan
Badan Licin dan berlendir, namun pada Gymnothorax polyuranodon mempunyai gigi
yang tajam karena ikan ini termasuk ikan yang ganas.
Sistematika ikan ini yaitu:

Domain: Eukaryota

Kingdom: Animalia Subkingdom: Bilateria

Infrakingdom: Chordonia

Phylum: Chordata

Subphylum: Vertebrata

Infraphylum: Gnathostomata

Superclass: Osteichthyes

Class: Osteichthyes

Subclass: Actinopterygii

Infraclass: Actinopteri

Cohort: Elopomorpha

Order: Anguilliformes

Suborder: Muraenoidei

Family: Muraenidae

Subfamily: Muraeninae

Genus: Gymnothorax

Specific name: polyuranodon

Scientific name: - Gymnothorax polyuranodon

Sejenis belut ini bisa ditemukan di seluruh dunia menyelinap di celah-celah atau
retakan karang - dimana dia menunggu mangsanya lewat dan menyergapnya dengan
rahangnya yang kuat. Karnivora menakutkan ini adalah pemakan hewan-hewan laut
meskipun bisa juga mengakibatkan luka pada manusia yang terlalu dekat dengannya.
Kelihatannya belut yang bisa mencapai panjang 13 ft ini lebih suka menghindar
daripada menyerang dan hanya menyerang manusia untuk mempertahankan dirinya
atau menggigit tangan secara tidak sengaja karena dikira makanannya. Ketika merasa
diganggu, makhluk ini menjadi ganas; dan bakteri yang terdapat pada gigi-giginya
bisa menyebabkan luka yang serius. Pada beberapa spesiesnya, lendir di kulitnya juga
mengandung racun.
Ciri khas Moray lainnya adalah adanya rahang kedua di kerongkongannya yang
juga punya gigi. Saat berburu mangsa dan menangkapnya, ikan ini akan
mengeluarkan rahangnya ini di mulutnya, melumat mangsanya dan menariknya ke
dalam pencernaannya.

Ikan ini biasanya ditemukan di daerah indo-pacific dan khususnya di Indonesia


biasanya di temukan di daerah Kalimantan dan di daerah asia tenggara lainnya.

Karena ikan ini termasuk ikan yang jarang ditemukan karena sifatnya yang ganas
maka ikan ini dapat berdampak positif dan negatif. Dampak negatif yang ditimbulkan
yaitu ketika kita menemukannya di laut maka ikan tidak begitu saja mampu
menyerahkan diri karena sifatnya yang sebagai hewan pemangsa maka ia mampu
memberikan perlawanan terhadap hal-hal yang mengganggu di sekitarnya namun ikan
ini juga termasuk ikan yang sangat mahal karena untuk mendapatkan/memperolehnya
tidak mudah.

Anda mungkin juga menyukai