Anda di halaman 1dari 3

KASUS Nn. Rusna, 18 tahun dengan riwayat perut diurut dan perdarahan pervaginam.

Atas perhatian dan kerja samanya diucapkan terima kasih. Saat penderita datang segera dinilai keadaan umum penderita: Adakah tanda-tanda syok

ABORTUS PROVOKATUS

Status present? (KU, sens, TD, N, RR, T, TB, BB, C/P?, konjungtiva/Hb klinis, abd, ekstremitas) (KU : jelek, sens : delirium, TD: 90/60, T: 39,8, RR: 32x/mnt, takhikardi, P: tak.)

Atari keadaan darurat, bila syok septik: O2, infus cairan NaCI/RL Antibiotika spektrum luas dan dosis tinggi iv Kortikosteroid ATS 1500 IU/TT Obat: analgesia, diuretika (nilai diuresis) Bila perforasi: laparatomi.

Anamnesis : R/abortus provokatus? yang melakakan? cara? diurut-urut? HPHT? paritas? perdarahan pervaginam? Nyeri perut? siklus haid? R/perkawinan? KB? (Nn. Rusna, 18 tahun dengan riwayat abortus provokatus. PA, R/ abortus provokatus ke dukun dengan dimasukkan ramuan dan daun ketela pohon ke kemaluannya dan diurut-urut, Kawin (-), KB (-), menarke 13 tahun, haid teratur, siklus 28 hari, lama 3-5 hari, riwayat terlambat haid 3 bulan ini, HPHT lupa) RPD? RPK? Sosek?

Pemeriksaan : Status present? (KU, sens, TD, N, RR, T, TB, BB, C/P.) (KU jelek, sens delirium, TD : 90/60, T : 39,8, RR : 32x/mnt, takhikardi, C/P: tak) Status ginekologi? (PL, Insp, VT) (Tifut 2 jasymp, rnassa (-), nyeri tekan (-) suprasimfisis, TCB (-), portio livide, ostium uteri terbuka, fluksus (+) darah dan lendir, bau busuk, tampak daun ubi di OUE, laserasi dan polip (-). portio lunak, terbuka, teraba daun ubi, uterus sesuai kehamilan 12 minggu, AP kanan/kiri lemas. CD tak menonjol)

Diagnosis: Abortus (provokatus) infeksiosa

Tindakan: 1. Antibiotika (Ampisilin 1 g dan metronidazol 500 mg) 2. Restorasi cairan NaCl/RL 3. ATS/TT 4. Dengan perlindungan antibiotika berspektrum luas dan upaya stabilisasi hingga kondisi pasien memadai, dapat dilakukan pengosongan uterus sesegera mungkin (lakukan secara hati-hati karena tingginya kejadian perforasi pada kondisi ini) 5. Laboratorium lengkap 6. Konseling kontrasepsi pasca kandungan 7. Rujuk

Anda mungkin juga menyukai