Anda di halaman 1dari 25

TEKNIK NORMALISASI

SISTEM BASIS DATA BY : SITTI AISA, S.KOM.,MT

Definisi Normalisasi
Suatu teknik untuk mengorganisasi data ke tabel-tabel untuk memenuhi kebutuhan pemakai di dalam suatu organisasi. Proses pengelompokan elemen data menjadi tabel yang menunjukkan entity sekaligus relasinya.

PENTINGNYA NORMALISASI
Rancangan database dikatakan buruk jika :
Data yang sama tersimpan di beberapa tempat (file atau record) Ketidakmampuan untuk menghasilkan informasi tertentu Terjadi kehilangan informasi Terjadi adanya redudansi (pengulangan) atau duplikasi data sehingga memboroskan ruang penyimpanan dan menyulitkan saat proses updating data Timbul adanya NULL VALUE

PENTINGNYA NORMALISASI
Kehilangan informasi bisa terjadi bila pada waktu merancang database, kita melakukan proses dekomposisi yang keliru Tujuan normalisasi adalah menyempurnakan struktur tabel dengan : Mengeliminasi adanya duplikasi informasi Memudahkan pengubahan struktur tabel Memperkecil pengaruh perubahan struktur database dll Bentuk normalisasi yang sering digunakan adalah 1NF, 2NF, 3NF dan BCNF

Proses Normalisasi
Data diuraikan dalam bentuk tabel, selanjutnya dianalisis berdasarkan persyaratan tertentu ke beberapa tingkat. Apabila tabel yang diuji belum memenuhi persyaratan tertentu, maka tabel tersebut perlu dipecah menjadi beberapa tabel yang lebih sederhana sampai memenuhi bentuk yang optimal.

Tahapan Normalisasi

Kasus Normalisasi
Tabel KIRIM-1 (Unormal Form)

Bentuk Normal 1NF


Suatu relasi dikatakan sudah memenuhi Bentuk Normal Kesatu bila setiap data bersifat atomik yaitu setiap irisan baris dan kolom hanya mempunyai satu nilai data

Bentuk Normal 1NF


Tabel KIRIM-2 (1NF)

Diagram Ketergantungan Fungsional

Bentuk Normal 2NF


Suatu relasi dikatakan sudah memenuhi Bentuk Normal Kedua bila relasi tersebut sudah memenuhi bentuk Normal kesatu, dan atribut yang bukan key sudah tergantung penuh terhadap keynya.

Bentuk Normal 2NF


Tabel PEMASOK-1 (2NF)

Bentuk Normal 3NF


Suatu relasi dikatakan sudah memenuhi Bentuk Normal ketiga bila relasi tersebut sudah memenuhi bentuk Normal kedua dan atribut yang bukan key tidak tergantung transitif terhadap keynya.

Bentuk Normal 3NF


Tabel KIRIM-3 (3NF)

Bentuk Normal 3NF


Tabel PEMASOK-2 (3NF)

Bentuk Normal 3NF


Tabel PEMASOK-3 (3NF)

Kasus Normalisasi
Normalisasi pada database perkuliahan (asumsi) Seorang mahasiswa dapat mengambil beberapa mata kuliah Satu mata kuliah dapat diambil oleh lebih dari satu mahasiswa Satu mata kuliah hanya diajarkan oleh satu dosen Satu dosen dapat mengajar beberapa mata kuliah Seorang mahasiswa pada mata kuliah tertentu hanya mempunyai satu nilai

Tabel MAHASISWA-1 ( Unnormal )

Tabel MAHASISWA-1 ( Unnormal )

Diagram Ketergantungan Fungsional

Tabel KULIAH (2NF)

Tabel MAHASISWA-3 (3NF)

Tabel NILAI (3NF)

Tabel MATAKULIAH (3NF)

Tabel DOSEN (3NF)

Anda mungkin juga menyukai