Anda di halaman 1dari 1

Pulau Kalimantan merupakan salah satu pulau di Indonesia yang memiliki cadangan batu bara terbanyak.

Kalimantan Timur adalah wilayah penghasil batu bara terbesar di Indonesia dan mudahnya akses transportasi pertambangan dari pada wilayah lain di Indonesia.

PT. Lanna Harita Indonesia tempat dimana penulis melakukan penelitian merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pertambangan batubara yang pemuatan batubaranya secara domestic maupun internasional. Maka berdasarkan uraian diatas, penulis tertarik untuk memilih melakukan penelitian mengenai Freight Charter, dengan judul : Perhitungan Tarif Sewa Tugboat dan Tongkang Menggunakan Perjanjian Freight Charter Oleh PT. Lanna Harita Indonesia Pada Februari 2014.

Anda mungkin juga menyukai