Anda di halaman 1dari 20

PENGANTAR BASIS DATA

Ibrahim Chandra

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Pontianak, 2014

TIU
Memahami konsep data, basis data dan penerapan basis data

TIK
Mampu mendefinisikan Basis data Menjelaskan Manfaat & Tujuan basis data Mengetahui Penerapan Basis data Memahami operasi-operasi dasar terhadap basis data
2

KONSEP BASIS DATA

Konsep Basis Data


Analogi Lemari Arsip

MAP

Disk

FILE

Lemari Arsip

Basis Data

NIM 0400100252 0400200144 0300100312 Adi Sandi Heru

Nama

Alamat Jl. Akasia Jl. Pulau Kawe Jl. Ahmad Yani

Tgl. Lahir 12 Januari 1980 1 April 1981 31 Juli 1980


4

Latar Belakang
Pemrosesan basis data menjadi perangkat andalan dan kehadirannya sangat diperlukan oleh berbagai institusi dan perusahaan. Dalam pengembangan sistem informasi diperlukan basis data sebagai media penyimpan data. Kehadiran basis data dapat meningkatkan kinerja perusahaan dan dapat meningkatkan daya saing perusahaan tersebut, membantu pengambil keputusan untuk segera memutuskan suatu masalah berdasarkan informasi yang ada.
5

Konsep Dasar (1)


Data
Fakta dari berbagai sumber di dunia nyata (real world).
Menyangkut entitas nyata / abstrak Bersifat kualitatif, kuantitatif, internal dan eksternal

Informasi
Data yang diorganisasikan, disimpan, diolah, mempunyai arti tertentu dan dapat dipakai untuk proses pengambilan keputusan.
6

Konsep Dasar (2)


Basis Data
Kumpulan terpadu dari berkas data (integrated collection of data) yang memiliki kaitan satu dengan lainnya, dan dibuat untuk memenuhi kepentingan banyak pemakai pada suatu organisasi

System Basis Data


Sekumpulan basis data dengan para pemakai yang menggunakan basis data secara bersamasama, perancang dan pengelola basis data, serta system yang mendukungnya. 7

Urutan / Jenjang Data

Characters Merupakan bagian data yang terkecil, dapat berupa karakter numerik, huruf ataupun karakter-karakter khusus (special characters) yang membentuk suatu item data / field. Field Merepresentasikan suatu atribut dari record yang menunjukkan suatu item dari data, seperti misalnya nama, alamat dan lain sebagainya. Kumpulan dari field membentuk suatu record.

Record Kumpulan dari field membentuk suatu record. Record menggambarkan suatu unit data individu yang tertentu. Kumpulan dari record membentuk suatu file. Misalnya file personalia, tiap-tiap record dapat mewakili data tiap-tiap karyawan. File File terdiri dari record-record yang menggambarkan satu kesatuan data yang sejenis. Misalnya file mata pelajaran berisi data tentang semua mata pelajaran yang ada.
10

Database
Kumpulan dari file / tabel membentuk suatu database

11

Mengapa Perlu Basis Data


Salah satu komponen penting dalam sistem informasi, karena merupakan dasar dalam menyedikan informasi Menentukan kualitas informasi : cepat, akurat, tepat pada waktunya dan relevan. Informasi dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya mendapatkannya. Mengurangi duplikasi data (data redundancy) Hubungan data dapat ditingkatkan (data relatebility) Mengurangi pemborosan tempat penyimpanan 12 Keamanan

Keuntungan Sistem Basis Data


Tidak ada duplikasi data sehingga konsistensi data mudah dijaga Data terintegrasi Data tidak tergantung pada program aplikasi, sehingga pemeliharaan program aplikasi mudah dilakukan Data dapat dipakai secara bersama oleh beberapa pemakai Dapat diterapkan standarisasi Informasi selalu mutakhir (up to date). 13

Resiko pemakaian Basis Data


Perlu personel khusus Perlu perangkat lunak, bahkan perangkat keras, khusus Perlu BackUp eksplisit Konflik pada data yang dipakai bersamaan Perlu konsensus antara organisasi yang memakai basis data.

14

Pengguna Basis Data


Administrator basis data Perancang basis data Pemrogram basis data Pengguna aplikasi.

15

KOMPONEN BASIS DATA


DATA DATA TERSIMPAN SECARA TERINTEGRASI DAN DIPAKAI SECARA BERSAMA-SAMA HARDWARE PERANGKAT KERAS YANG DIGUNAKAN DALAM MENGELOLA SISTEM DATABASE SOFTWARE PERANGKAT LUNAK PERANTARA ANTARA PEMAKAI DENGAN DATA FISIK. PERANGKAT LUNAK DAPAT BERUPA DATA BASE MANAGEMENT SYSTEM DAN BERBAGAI PROGRAM APLIKASI USER SEBAGAI PEMAKAI SISTEM

16

Beberapa Macam Pengolah Data


dBase FoxPro Microsoft Access Microsoft SQL Server Oracle Informix IBM DB2 MySQL dlsb
17

Penerapan
Bidang Pemakai Kepegawaian, Pergudangan, Akuntansi, Reservasi, Layanan Pelanggan, dll Organisasi/Perusahaan Perbankan, Asuransi, Rumah Sakit, Produsen barang, Industri manufaktur, Pendidikan, Telekomunikasi, dll
18

Operasi Dasar Basis data


1. Pembuatan basis data (create database) 2. Penghapusan basis data (drop database) 3. Pembuatan file/tabel (create table) 4. Penghapusan file/tabel (drop table) 5. Pengubahan tabel (Update ) 6. Penambahan/pengisian (Insert ) 7. Pengambilan data (Retrieve/search) 8. Penghapusan data (delete)
19

Terima Kasih

Terima Kasih
20

Anda mungkin juga menyukai