Anda di halaman 1dari 3

Analisis Usaha Polikultur Udang Vanamei dan Nila

Budidaya Udang vanamei dengan perkiraan Survival Rate (SR) 60 % dan Food Cost
Ratio (FCR) 1,00 dengan target panen 100 kg.


Budidaya Nila dengan perkiraan Survival Rate (SR) 62.5 % dan Food Cost Ratio (FCR)
1.00 dengan target panen 2000 kg.

Biaya Tetap
No. Jenis Pengeluaran Jumlah unit Harga per unit Total

1. Ongkos pekerja 330 m Rp. 50.000 Rp. 16.500.000
2. Konsumsi 10 orang selama 15 hari Rp. 30.000 Rp. 4.500.000
3. Kayu Rp. 250.000 Rp. 250.000
4. Terpal 4 roll Rp. 700.000 Rp. 2.800.000
5. Transport Rp. 800.000 Rp. 800.000
6. Elbow 6 3 buah Rp. 33.000 Rp. 100.000
7. Lem 1 buah Rp. 50.000 Rp. 50.000
TOTAL Rp. 25.000.000

Biaya Operasional
No. Jenis Pengeluaran Jumlah unit Harga per unit Total

1. Benih Nila 4 rean (20.000) 500.000 / rean Rp. 2.000.000
2. Benih Udang Vanamei 5 rean (25.000) 150.000 / rean Rp. 750.000
3. Probiotik 1 botol 100.000 Rp. 100.000
4. Pakan Nila 2000 kg 8.500 / kg Rp. 17.000.000
5. Vitamin 1 paket 100.000 / paket Rp. 100.000
6. Sarana Prasarana 1 paket 250.000 / paket Rp. 250.000
TOTAL Rp. 20.200.000





Penerimaan
Udang = 100 kg x Rp 60.000,-
= Rp. 6.000.000,-

Nila = 2000 kg x Rp. 15.000,-
= Rp. 30.000.000,-

1 tahun 2 kali produksi = 2 x (Rp. 30.000.000,- + Rp. 6.000.000,-)
= Rp. 72.000.000,-

Keuntungan = Rp. 72.000.000 Rp. 40.400.000
= Rp. 31.600.000,-
Dalam 1 tahun produksi dihasilkan keuntungan sebesar Rp. 31.600.000,-

Return Cost Ratio

R/C = Rp. 72.000.000,- : Rp. 40.400.000,-
= 1.78

Nilai R/C > 1 maka usaha layak untuk dijalankan.

Pay Back Period
PP = Biaya Investasi 1 tahun : Keuntungan
= Rp. 25.000.000 : Rp. 31.600.000,-
= 0.79 tahun.
Usaha ini layak di laksanakan karena hanya memerlukan waktu 0.79 tahun untuk
mengembalikan biaya investasi

Anda mungkin juga menyukai