Anda di halaman 1dari 3

i

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala
limpahan rahmat dan karunia-Nya kepada tim penulis sehingga dapat menyelesaikan refrat
ini yang berjudul: ANESTESI DALAM BIDANG PEDIATRIC
Tim Penulis menyadari bahwa didalam pembuatan refrat ini berkat bantuan dan
tuntunan Tuhan Yang Maha Esa dan tidak lepas dari bantuan berbagai pihak untuk itu dalam
kesempatan ini tim penulis menghaturkan rasa hormat dan terima kasih yang sebesar-
besarnya kepada dr. Imam Sudrajat sebagai konsulen anestesi dan semua pihak yang
membantu dalam pembuatan refrat ini.
Tim penulis menyadari bahwa dalam proses penulisan refrat ini masih jauh dari
kesempurnaan baik materi maupun cara penulisannya. Namun demikian, tim penulis telah
berupaya dengan segala kemampuan dan pengetahuan yang dimiliki sehingga dapat selesai
dengan baik dan oleh karenanya, tim penulis dengan rendah hati dan dengan tangan terbuka
menerima masukan, saran dan usul guna penyempurnaan refrat ini.
Akhirnya tim penulis berharap semoga refrat ini dapat bermanfaat bagi seluruh
pembaca.
Karawang, 28 Mei 2011
Tim Penulis






ii

DAFTAR ISI

Kata pengantar i
Daftar isi ii
Bab I Pendahuluan
Latar belakang 1
Tujuan 1
Epidemiologi 2
Bab II Pembahasan
Definisi 3
Anatomi 3
Fisiologi 5
Proses informed consent 11
Bab III Penerapan anestesi
Konsultasi dan evaluasi pre-operatif pada pasien pediatrik 13
Persiapan psikologis 13
Anamnesis 13
Pemeriksaan fisik 14
Pemeriksaan laboratorium 15
Manfaat anestesi 16
Klasifikasi ASA 16
Persiapan fisik penderita 17
iii

Premedikasi 18
Induksi 20
Intubasi 23
Pemeliharaan anestesi 27
Terapi cairan perioperatif 28
Transfusi darah 31
Peralatan anestesi 34
Ayres T-piece 34
Persiapan kamar operasi 35
Monitoring anestesi 35
Keberadaan orang tua pasien 36
Tatalaksana pasca anestesi 37
Perawatan di ruang pulih 38
Komplikasi post operasi 39
Daftar Pustaka 41

Anda mungkin juga menyukai