Anda di halaman 1dari 14

Kelompok III

Teknologi Pengolahan Pangan

VICHA PRABOWO LAMOKI G 621 06 034


ANDI RESKI RAMADHANI G 621 06 036
WAHYU BUDI SETIAWAN G 621 06 040
RINA APRIANA G 621 06 046
TEKSTUR DAN
KADAR AIR BUAH
TOMAT
Defenisi buah Tomat
 Berasal dari Amerika tropis, ditanam sebagai
tanaman buah di ladang, pekarangan
 Tanaman ini tidak tahan hujan, sinar matahari
terik, serta menghendaki tanah yang gembur
dan subur
 Buahnya buah buni, berdaging, kulitnya tipis
licin mengilap
 Dan dapat diolah menjadi produk yang bernilai
tinggi.
Varietas Tomat
(Gycopersicum Esculentum Mill.)

 Tomat Biasa (Lycopersicum commune)


 Tomat Apel (Lycopersicum pyriforme)
 Tomat Kentang (Lycopersicum grandifolium)
 Tomat Keriting (Lycopersicum validum)
Warna Buah Tomat

 Hijau
 Kuning,
 Oranye
 Merah,
 Ungu (hitam) serta belang – belang
tergantung dari jenis pigmen yang
dominan
Tekstur dari buah Tomat
Dapat ditentukan dari :
 Dilihat
 Di rasa
 Di dengar
Kadar air dari buah tomat
 Tomat merupakan jenis tanaman yang masuk
dalam kategori sayuran dan buah – buahan
 Kadar air tomat yaitu 93 %
 Buah tomat terdiri dari 5-10% berat kering tanpa
air dan 1% kulit dan biji.
 Jika buah tomat dikeringkan, sekitar 50% dari
berat keringnya terdiri dari gula-gula pereduksi
(terutama glukosa dan fruktosa), sisanya asam-
asam organik, mineral, pigmen, vitamin dan lipid
Kandungan Dalam Buah Tomat

 Terdapat vitamin C dan A


 Serta terdapat Likopen
Hasil Olahan Buah Tomat
 produk kalengan
 pasta tomat
 sari buah (fruit juice)
 saus tomat
Cara Menghitung
Kadar Air Tomat
A weet food product contains 85% water.
After drying, it is found that 93% of
original water has been removed.
Determine (a) mass of water removed per
kilogram of wet food and (b) copositro of
dried food.
Step – Step
R = 93
%

Feed 85% Product…?


Dryer

Initial Water Content = F = 85%


Water Removed = R = 93% of original water content
Solution
 Select basis 1 kg wet food
 Mass of water in inlent sistem
Fwater = 85% x 1 kg = 0,85 kg
 Water removed in drying =
R =93 % X Fwater = 0,93 x 0,85 = 0,709 kg
H2O/kg of wet food material.
 Write material balance on water =
Fwater – Pwater = R (a) P water = 0,141 kg
 Write material balance on solid = Fsolid =
Psolid --->Psolid = 0,15kg
…..thaNk you….

Anda mungkin juga menyukai