Anda di halaman 1dari 2

MATERI PENDUKUNG

PENGETAHUAN DASAR MANAGEMENT PERJALANAN


Sispala smkn 3 bantaeng
Management Perjalanan
Persiapan Untuk merencanakan suatu Perjalanan ke alam bebas harus disusun secara
matang. Ada rumusan yang umum digunakan yaitu 4W & 1 H, yang kepanjangannya adalah
Where, Who, Why, When dan Ho. !erikut ini aplikasi dari rumusan tersebut"
- Where (dimana), untuk melakukan suatu #egiatan alam kita harus mengetahui dimana
yang akan kita digunakan, $ontoh" gunung lompobattang
- Who (siapa), apakah anda akan melakukan #egiatan alam tersebut sendiri atau dengan
berkelompok. $ontoh" %atu #elompok & '( Personil) *erdiri dari '+ ,rang anggota
Penuh &panitia) dan ( ,rang anggota muda &peserta)
- Why (mengapa), ini adalah pertanyaan yang cukup panjang jaabannya dan bisa
bermacam-macam $ontoh " Untuk melakukan ./#0A*%A1 #2 /3 dan pelantikan
Anggota penuh
- When (kapan), aktu pelaksanaan #egiatan tersebut, berapa lama4. $ontoh" '5
6ebruari '++1 sampai dengan '( 6ebruari '++1 .ari pertanyaan-pertanyaan 4 W,
maka didapat suatu gambaran sebagai berikut" pada tanggal '5-'( 6ebruari '++1 akan
diadakan ./#0A*%A1 /3 ,yang akan dilaksanakan oleh '+ panitia dan diikuti ( orang
peserta yang inggin dilantik menjadi anggota penuh P7PA 8A9U%.tempat yang
digunakan untuk ./#0A*%A1 tsb yaitu gunung lompobattang
- How (bagaimana), merupakan suatu pembahasan yang lebih komprehensi: dari
jaaban pertanyaan diatas ulasannya adalah sebagai berikut " ; !agaimana kondisi
*empat ; !agaimana cuaca disana ; !agaimana peri<inannya ; !agaimana mendapatkan
air ; !agaimana pengaturan tugas panitia ; !agaimana Acara ./#0A*%A1 berlangsung ;
!agaimana materi yang disampaikan ; dan masih banyak !agaimana 4 &silahkan anda
dapat mengembangkannya lagi) .ari =aaban dari pertanyaan-pertanyaan yang timbul
itulah kita dapat menyusun 1encana #egiatan yang didalamnya mencakup rincian "
1. Pemilihan medan, dengan memperhitungkan lokasi basecamp panitia, pembagian aktu
dan sebagainya.
'. Pengurusan peri<inan
5. Pembagian tugas panitia
4. Persiapan kebutuhan acara
(. kebutuhan peralatan dan perlengkapan dan lain sebagainya.
MATERI PENDUKUNG
PENGETAHUAN DASAR MANAGEMENT PERJALANAN
Sispala smkn 3 bantaeng
>. .an yang tidak kalah pentingnya adalah anda akan mendapatkan point-point bagi
kalkulasi biaya yang dibutuhkan untuk melakukan kegiatan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai