Anda di halaman 1dari 4

BAB I

PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Perkembangan dunia elektronik saat ini semakin pesat dikehidupan
dengan segala kemudahan yang ditawarkan sehingga membuat manusia
semakin terbantu. Salah satunya adalah pengontrolan dan pengaturan
peralatan yang menjadikan manusia serba mudah dan efisien sehingga
perlu kita ketahui sistem apa dan bagaimana proses pengendalian dari
sistemnya. Pada antrian diloket pembayaran atau bank atau sebagainya
sering dijumpai ketidak teraturan antrian dan waktu yang lama dalam
pengantrian. Selain disebabkan karena jumlah loket yang terbatas, jumlah
petugas loket yang tidak mendukung dan budaya masyarakat kita yang
tidak disiplin. Selain itu karena masih banyak sistem antrian yang manual
yang biasa mengakibatkan kurang efisiennya waktu dan tenaga yang di
habiskan oleh pegawai teller atau loket untuk memanggil nomer antrian
dan itu tidak cukup sekali atau dua kali dan pastinya menghabiskan waktu
yang cukup lama dan tenaga yang lumayan banyak.
Untuk itulah dibutuhkan suatu alat antrian yang dapat menampilkan
dan memanggil untuk mengarahkan konsumen atau nasabah ke teller atau
costumer service menurut nomor antrian dan bagian loket yang sudah
ditentukan.
Berdasarkan hal tersebut di atas, maka penulis bermaksud melakukan
perancangan yang bertujuan untuk mengganti sistem antrian yang sebagian
1

besar masih menggunakan tenaga manusia menjadi teknologi otomatis


terprogram. !dapun hasil suara itu berupa inovasi sebuah alat penampilan
antrian bersuara, dengan demikian efisiensi dan efektifitas antrian dapat
tercapai, maka judul tugas akhir ini adalah "P#$!%&!%'!% !(!)
!%)$*!% +#%'!% ,#(U!$!% SU!$! B#$B!S*S
-*,$.,.%)$.(#$ !)/0102

1.2. Maksud dan Tujuan
!. -aksud 3
1. -erancang dan membuat sebuah alat antrian otomatis yang
dilengkapi dengan keluaran suara.
. Sebagai solusi alternatif untuk mengganti dari sistem pemanggilan
secara manual dengan sistem pemanggilan otomatis berbasis
mikrokontroler.
1. -enciptakan inovasi baru dalam proses pengantrian.
B. )ujuan 3
Sedangkan tujuan penulisan tugas akhir ini adalah sebagai salah satu
syarat kelulusan Program +iploma )iga 4+.***5 program studi )eknik
,omputer pada !kademi -anajemen *nformatika dan ,omputer Bina
Sarana *nformatika 4!-*, BS*5 Purwokerto.
1.3. Metode Penelitian
1. -etode .bservasi
1
+alam hal ini penulis melakukan pengamatan langsung pada alat
antrian yang tersedia.
. -etode wawancara
Penulis melakukan wawancara dan tanya jawab secara langsung ke
sebuah instansi pelayanan publik pada tempat yang penulis observasi
1. Studi Pustaka
Penulis juga melakukan pendekatan yaitu dengan cara tinjauan pustaka
dengan mencari dan mempelajari literature, jurnal6jurnal, buku6buku,
searching-searching melalui internet yang dapat penulis gunakan
untuk menunjang kelengkapan perumusan dan bahan perbandingan
atau referensi yang berhubungan dengan permasalahan yang akan di
bahas.
1.. !uang Lingku"
Penulis laporan )ugas !khir ini yaitu menjelaskan tentang sebuah
perancangan alat yang bermanfaat bagi penulis maupin pembaca. 7ungsi
alat yang dirancang sebagai alat antrian yang dapat menampilkan dan
memanggil untuk mengarahkan konsumen atau nasabah ke teller
menurut nomor antrian dan bagian loket yang sudah ditentukan
dengan menggunakan system control mikrokontroler !)/010.
Sistem pengujian menggunakan simulasi miniature ruang loket, yang
akan dibahas dalam laporan )ugas !khir ini bagaimana proses
membuuat simulator alat pemanggil antrian pada sebuah bank atau
8
sarana publik lainnya yang outputnya dalam bentuk keluaran suara
sehingga membantu petugas loket.

Anda mungkin juga menyukai