Anda di halaman 1dari 22

Basuki, dkk.

Teknik Penulisan Laporan PTK 61


BAB IV
TEKNIK PENULISAN LAPORAN PTK
4.1 Teknik Penulisan Cara Merujuk denan Menunakan Inn!"e
Perujukan dilakukan dengan menggunakan nama akhir dan tahun diantara tanda kurung. Jika ada dua penulis, perujukan dilakukan dengan cara menulis nama
pertama dari penulis tersebut diikuti dkk. Jika nama penulis tidak disebutkan, yang dicantumkan dalam rujukan adalah nama lembaga yang menerbitkan, nama dokumen
yang diterbitkan, atau nama koran. Untuk karya terjemahan, perujukan dilakukan dengan cara menyebutkan nama penulis aslinya. Rujukan dari dua sumber atau lebih
yang ditulis oleh penulis yang berbeda dicantumkan dalam satu tanda kurung dengan titik koma sebagai tanda pemisahnya.
a. Cara Merujuk Ku"i#an Lansun $an Kuran dari 4% Ka"a
Kutipan yang kurang dari 40 kata ditulis diantara tanda kutip (!!!!!"# sebagai bagian yang terpadu dalam teks utama, dan diikuti nama penulis, tahun dan nomor
halaman. $ama penulis dapat ditulis secara terpadu dalam teks atau menjadi satu dengan tahun dan nomor halaman di dalam kurung.
%ontoh nama penulis yang disebut dalam teks secara terpadu &
'oedarsono (()))&(*+# menyimpulkan ada hubungan yang erat antara ,actor social ekonomi degan kemajuan belajar".
%ontoh nama penulis disebut bersama dengan tahun penerbitan dan nomor halaman.
Kesimpulan dari penelitian tersebut adalah ada hubungan yang erat antara ,actor social ekonomi dengan kamajuan belajar" ('oedarsono, ()))&(*+#.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 61
&.Cara Merujuk Ku"i#an Lansun 4% Ka"a a"au Le&i'
Kutipan yang berisi 40 kata atau lebih ditulis tanpa tanda kutip secara terpisah dari teks yang mendahului, ditulis (,* cm dari garis tepi sebelah kiri dan kanan dan
diketik dengan spasi tunggal. $omor halaman juga harus ditulis.
%ontoh &
-jumberansyah (())4&(*4# menyimpulkan beberapa penger.tian ,ilsa,at menurut para ,iloso,is sebagai berikut &
/ilsa,at adalah daya upaya manusia dengan akal budinya untuk memahami, mendalami dan menyelami secara radikal dan integral serta sistematik
mengenai ke.0uhanan, alam semesta dan manusia sehingga dapat menghasilkan pengetahuan tentang bagaimana hakekatnya sejauh yang dapat dicapai
akal manusia dan bagaimana sikap manusia itu seharusnya setelah mencapai pengetahuan itu.
Jika dalam kutipan terdapat paragrap baru lagi, garis barunya dimulai (,* cm dari tepi kiri garis teks kutipan.
(. Cara Merujuk Ku"i#an Lansun $an Se&aian )i'ilankan.
1pabila dalam mengutip langsung ada kata.kata dalam kalimat yang dibuang, maka kata.kata yang dibuang diganti dengan tiga titik.
%ontoh &
!!!.semua ,ihak yang terlibat dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah !!. diharapkan sudah melaksanakan kurikulum baru" (2anan, ())3&*+#.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 62
d.Cara Merujuk Ku"i#an Tidak Lansun
Kutipan yang disebut secara tak langsung atau dikemukakan dengan bahasa penulis sendiri, ditulis tanpa tanda kutip dan terpadu dalam teks. $ama penulis bahan
kutipan dapat disebut terpadu dalam teks, atau disebut dalam kurung bersama tahun penerbitnya. Jika memungkinkan nomor halaman disebutkan.
4 %ontoh nama penulis terpadu dalam teks &
2inhaji (())0&(5# tidak menduga bah6a mahasis6a tahun kelima lebih banyak daripada mahasis6a tahun keenam.
%ontoh nama penulis disebut dalam kurung bersama tahun penerbitnya.
2ahasis6a tahun kelima lebih banyak daripada mahasis6a tahun keenam (2inhaji, ())0&(5#.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 63
4.* Teknik Penulisan )a+"ar Pus"aka
$ama penulis ditulis dengan urutan & nama akhir, nama a6al dan nama tengah, tanpa gelar akademik dan diakhiri dengan koma.
0ahun penerbitan dan diakhiri dengan titik
Judul termasuk anak judul dg huru, miring dan diakhiri dengan titik.
Kota tempat penerbitan dan diakhiri dengen titik dua (&#
$ama Penerbit dan diakhiri dengan titik.
a. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari &uku
0ahun penerbitan ditulis setelah nama penulis, diakhiri dengan titik. Judul buku ditulis dengan huru, miring, dengan huru, besar pada a6al setiap kata, kecuali
kata hubung. 0empat penerbitan dan nama penerbit dipisahkan dengan titik dua
%ontoh &
$asution, 7arun, ()8+. /ilsa,at dan 2istisisme dalam 9slam. Jakarta& :ulan :intang.
-ekker, $. ())*. Pancasila sebagai 9deologi :angsa & dari Pilihan 'atu.satunya ke 'atu.satunya 1;as. 2alang&/P9P' 9K9P 2alang.
Jika ada beberapa buku yang dijadikan sumber ditulis oleh orang yang sama dan diterbitkan dalam tahun yang sama pula, data tahun penerbitan diikuti oleh
lambang a,b,c dan seterusnya yang urutannya ditentukan secara kronologis atau berdasarkan abjad judul buku.bukunya.
%ontoh &
$asution, 7arun, ()8+a. /ilsa,at dan 2istisisme dalam 9slam. Jakarta& :ulan :intang.
$asution, 7arun, ()8+b. /ilsa,at 9slam. Jakarta& :ulan :intang.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 64
&.Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari Buku $an &erisi Ku,#ulan Ar"ikel -ada edi"!rn$a.
'eperti menulis rujukan dari buku ditambah dengan (<d.# jika ada satu editor dan (<ds.# jika editornya lebih dari satu, diantara nama penulis dan tahun
penerbitan.
%ontoh &
=etheridge, ' > %annon, %.R (<ds.#. ())0. :ilingual <ducation & 0eaching <nglish as a 'econd =anguage. $e6 ?ork&Praeger
1minuddin (<d.#. ())0. Pengembangan Penelitian Kualitati, dalam :idang :ahasa dan 'astra. 2alang&79'K9 Komisariat 2alang dan ?1+
(. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari ar"ikel dala, Buku Ku,#ulan Ar"ikel -ada edi"!rn$a.
$ama penulis artikel ditulis di depan diikuti dengan tahun penerbitan. Judul artikel ditulis tanda cetak miring. $ama editor ditulis seperti menulis nama biasa,
diberi keterangan (<d.# bila hanya satu editor, dan (<ds.# bila lebih dari satu editor. Judul buku kumpulannya ditulis dengan huru, miring, dan nomor halamannya
disebutkan dalam kurung.
%ontoh &
7asan, 2.@. ())0. Karakteristik Penelitian Kualitati, -alam 1minudin (<d.#, Pengembangan Penelitian Kualitati, dalam :idang :ahasa dan 'astra (hlm.(*.(A#.
2alang&79'K9 Komisariat 2alang dan ?1+.
d.Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari Ar"ikel dala, /urnal
$ama penulis ditulis paling depan dikuti dengan tahun dan judul artikel yang ditulis dengan cetak biasa dan huru, besar pada setiap a6al kata. $ama jurnal ditulis
dengan cetak miring dan huru, a6al peda setiap katanya ditulis dengan huru, besar kecuali kata hubung. :agian akhir berturut.turut ditulis jurnal ke berapa,
nomor berapa (dalam kurung#, dan nomor halaman dari artikel tersebut.
%ontoh &
7ana,i, 1. ()3). Partisipasi dalam 'iaran Pedesaan dan Pengadopsian 9noBasi. /orum Penelitian, ( (9#&++.48.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 65
e. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari Ar"ikel dala, /urnal dari C)0ROOM
Penulisannya di da,tar rujukan sama dengan rujukan dari artikel dalam jurnal cetak ditambah dengan penyebutan %-.RCC2nya dalam kurung.
%ontoh &
Krashen, '., =ong, 2 > 'carcella, R. ()8). 1ge, Rete and <Bantual 1ttainment in 'econd =anguage 1cDuistion. 0<'C= Euarterly, (+&A8+.3* ('-.RCC2&0<'C=
Euarterly.-igital, ())8#
+. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari Ar"ikel dala, Majala' a"au K!ran
$ama penulis ditulis paling depan, diikuti oleh tanggal, bulan dan tahun (jika ada#, judul artikel ditulis dengan cetak biasa, dan huru, besar pada setiap a6al kata
kecuali kata hubung. $ama majalah ditulis dengan huru, kecil kecuali huru, pertama setiap kata dan dicetak miring. $omor halaman disebut pada bagian akhir.
%ontoh &
7uda, 2uhammad, (+ $opember ())(. 2ensiasati Krisis =istrik 2usim Kering, Ja6a Pos, hlm. 5
. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari K!ran Tan#a Penulis
$ama Koran ditulis bagian a6al. 0anggal, bulan dan tahun ditulis setelah nama Koran, kemudian judul ditulis dengan huru, besar.kecil dicetak miring dan diikuti
dengan nomor halaman.
%ontoh &
Ja6a Pos. ** 1pril, ())A. Fanita Kelas :a6ah =ebih mandiri. hlm.+
'.Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari )!ku,en dari Res,i Pe,erin"a' $an di"er&i"kan !le'
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 66
Sua"u Pener&i" "an#a #enulis dan "an#a le,&aa.
Judul atau nama dokumen ditulis di bagian a6al dengan cetak miring, diikuti tahun penerbitan dokumen, kota penerbit dan nama penerbit.
%ontoh &
Undang.Undang Republik 9ndonesia $omor * 0ahun ()3) tentang 'istem Pendidikan $asional. ())0. Jakarta&P0 1rmas -uta Jaya.
i. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari Le,&aa $an di"ulis a"as na,a le,&aa "erse&u".
$ama lembaga penanggung ja6ab langsung ditulis paling depan, dikuti dengan tahun, judul karangan yang dicetak miring, nama tempat penerbitan dan nama
lembaga yang bertanggungja6ab atas penerbitan karangan tersebut.
%ontoh &
Pusat Pembinaan dan Pengembangan :ahasa, ()83. Pedoman Penulisan laporan Penelitian. Jakarta&-epartemen Pendidikan dan Kebudayaan.
j. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan &eru#a kar$a "erje,a'an.
$ama penulis asli ditulis paling depan, diikuti tahun penerbitan karya asli, judul terjemahan, nama penerjemah, tahun terjemahan, nama tempat penerbitan, dan
nama penerbit terjemahan. 1pabila tahun penerbitan buku asli tidak dicantumkan, ditulis dengan kata tanpa tahun.
%ontoh &
1ry, -., Jacobs, =.%. > Ra;aBieh, 1. 0anpa tahun. Pengantar Penelitian Pendidikan. 0erjemahan oleh 1rie, /urchan. ()3*. 'urabaya. Usaha $asional
k. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan &eru#a skri#si1 "esis a"au diser"asi
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 67
$ama penulis ditulis paling depan, dikuti tahun yang tercantum pada sampul, judul skripsi, tesis, disertasi ditulis dengan cetak miring diikuti dengan pernyataan
skripsi, tesis atau disertasi tidak diterbitkan, nama kota tempat perguruan tinggi, dan nama ,akultas serta nama perguruan tinggi.
%ontoh &
:asuki, *00(. Pengelolaan Pendidikan Praktek 2engajar (al.tarbiyah al.amaliyah li al.tadris# di K29 Pondok Pesantren 2odern 1l.Kautsar" 2uncar :anyu6angi,
0esis tidak diterbitkan. 2alang. Program Pascasarjana U$9'21 2alang.
l. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan &eru#a Makala' $an disajikan dala, se,inar1 Pena"aran
a"au l!kakar$a.
$ama penulis ditulis paling depan, dilanjutkan dengan tahun, judul makalah ditulis dengan cetak miring, kemudian diikuti dengan pernyataan makalah disajikan
dalam !!!", nama pertemuan, =embaga penyelenggara, tempat penyelenggaraan dan tanggal serta bulannya.
%ontoh &
Karim, @. ()38. 0atakota di $egara.negara :erkembang. 2akalah disajikan dalam 'eminar 0atakota, :1PP<-1 Ja6a 0imur, 'urabaya, (.* 'eptember *000.
,.Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari in"erne" &eru#a kar$a indi2idual.
$ama penulis ditulis seperti rujukan dari bahan cetak, diikuti secara berturut.turut oleh tahun, judul karya tersebut (dicetak miring# dengan diberi keterangan
dalam kurung (online#, dan diakhiri dengan alamat sumber rujukan tersebut disertai dengan keterangan kapan diakses, diantara tanda kurung.
%ontoh &
7itchcook, '., %arr, =. > 7all, F. ())5. 1 'urBey o, '02 Cnline Jurnals, ())0.)A & 0he %alm be,ore the 'torm, (Cnline#,
(http&GGjournal.ecs.soton.ac.ukGsurBeyGsurBey.html, diakses (* Juni ())5
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 68
n. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari in"erne" &eru#a ar"ikel dari jurnal
$ama penulis ditulis seperti rujukan dari bahan cetak, diikuti secara berturut.turut oleh tahun, judul artikel, nama jurnal (dicetak miring# dengan diberi
keterangan dalam kurung (online#, Bolume dan nomor dan diakhiri dengan alamat sumber rujukan tersebut disertai dengan keterangan kapan diakses, diantara
tanda kurung.
%ontoh &
Kumaidi, ())3. Pengukuran :ekal 16al :elajar dan Pengembangan 0esnya. Jurnal 9lmu Pendidikan, (online#, Jilid A, $o.4, (http&GG666.malang.ac.id, diakses *0
Januari *000#.
!. Cara ,enulis )a+"ar Rujukan dari in"erne" &eru#a &a'an diskusi
$ama penulis ditulis seperti rujukan dari bahan cetak, dikuti secara berturut.turut oleh tanggal, bulan, tahun, topik bahan diskusi, nama bahan diskusi (dicetak
miring# dengan diberi keterangan dalam kurung (online# dan diakhiri dengan alamat e.mail sumber rujukan tersebut disertai dengan keterangan kapan diakses,
diantara tanda kurung.
%ontoh &
Filson, -. *0 $oBember ())A. 'ummary o, %iting 9nternet 'ites. $<00R19$ -iscussion =ist, (online#, ($<00R19$HubBm.cc.bu,allo.edu, diakses **
$opember ())A#
#. Cara ,enulis )a+"ar rujukan dari in"erne" &eru#a E0,ail Pri&adi.
$ama pengirim (jika ada# dan disertai keterangan dalam kurung (alamat e.mail pengirim#, diikuti secara berturut.turut oleh tanggal, bulan, tahun, topik isi bahan
(dicetak miring#, nama yang dikirimi disertai keterangan dalam kurung (alamat e.mail yang dikirim#.
%ontoh &
-aBis, 1. (a.daBisHu6ts.edu.au# (0 Juni ())5. =earning to Use Feb 1uthoring 0ools. <.mail kepada 1lison 7unter (hunterHusD.edu.au#.
$aga, -ali '. (ikip.jktHindo.net.id# ( Cktober ())8. 1rtikel untuk J9P. <.mail kepada 1li 'aukah (jippsiHmlg.y6cn.or.id#
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 69
4.3 Teknik Penulisan Ta&el
Penggunaan tabel dapat dipandang sebagai salah satu yang sistematis untuk menyajikan data statistik dalam kolom.kolom dan lajur, sesuai dengan klasi,ikasi masalah.
-engan menggunakan tabel, pembaca akan dapat memahami dan mena,sirkan data secara cepat, dan mencari hubungan.hubunganya.
0abel yang baik seharusnya sederhana dan dipusatkan pada beberapa ide. 2emasukkan terlalu banyak data dalam suatu tabel dapat mengurangi nilai penyajian tabel.
=ebih baik menggunakan banyak tebel daripada menggunakan sedikit tabel yang isinya terlalu padat. 0ebel yang baik harus dapat menyampaikan ide dan hubungan.
hubunganya secara e,ekti,.
Jika suatu tabel terlalu besar atau (lebih dari setengah halaman# maka tabel harus ditempatkan pada halaman tersendiri, dan jika tabel cukup pendek (kurang dari
setengah halaman#, sebaiknya diintegrasikan dengan teks.
0abel harus diberi identitas (berupa nomor dan nama tabel# dan ditempatkan diatas tabel. 7al ini dimaksudkkan untuk memudahkan perujukan. Jika tabel lebih dari
satu halaman, maka bagian kepala tabel (termasuk teksnya harus diulang pada halaman selanjutnya. 1khir tabel pada halaman pertama tidak perlu diberi garis
hori;ontal. Pada halaman berikutnya tuliskan lanjutan tabel !!!! pada tepi kiri, tiga spasi dari garis hori;ontal teratas tabel. 7anya huru, pertama kata tabel ditulis
dengan menggunakan huru, besar. Kata 0abel" ditulis di pinggir dikuti nomor dan judul tabel. Judul tabel ini ditulis dengan huru, besar pada huru, pertama setiap
kata kecuali kata hubung. Jika judul tabel lebih dari satu baris, baris kedua dan seterusnya ditulis sejajar dengan huru, a6al judul dengan jarak satu spasi. Judul tabel
tanpa diakhir dengan tanda titik. :erilah jarak tiga spasi antara teks sebelum tabel dan teks sesudah tabel. $omor tabel ditulis dengan angka 1rab sebagai identitas
tabel yang menunjukkan bab tempat tabel itu dimuat dan nomor urutnya dalam bab yang bersangkutan. dengan demikian untuk setiap bab nomor urut tabel dimulai dari
nomor (.
%ontoh &
0abel +.( 0ingkat 2otiBasi :erprestasi 2ahasis6a '019$ Ponorogo 0ahun 1kademik ())A.())5.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 70
$omor tabel ini menunjukkan bah6a tabel yang berjudul 0ingkat 2otiBasi :erprestasi 2ahasis6a '019$ Ponorogo 0ahun ())A.())5 terletak pada bab 999 dengan
nomor urut yang pertama. Pengacuan tabel menggunakan angka, bukan dengan menggunakan kata tabel di atas atau tabel diba6ah.
Iaris yang paling atas dari tabel diletakkan tiga spasi diba6ah nama tabel. Kolom pengepalaan (heading#, dan deskripsi tentang ukuran atau unit data harus
dicantumkan. 9stilah.istilah seperti nomor, persen, ,rekuensi dituliskan dalam bentuk singkatan atau lambang & $o, J, dan ,. -ata yang terdapat dalam tabel dengan
spasi tunggal. Iaris akan digunakan jika dipandang lebih mempermudah bacaan tabel, tetap i garis Bertical di bagian kiri, tengah dan kanan tabel tidak diperlukan.
0abel yang dikutip dari sumber lain, 6ajib diberi keterangan mengenai nama akhir penulis, tahun publikasi dan nomor halaman tabel asli diba6ah tabel dengan jarak
tiga spasi dari garis hori;ontal terba6ah, mulai dari tepi kiri. Jika diperlukan catatan untuk menjelaskan butir.butir tertentu yang terdapat dalam tabel, gunakan
simbol.simbol tertentu dan tulis dalam bentuk superskrip. %atatan kaki untuk tabel ditempatkan di ba6ah tabel, dua spasi di ba6ah sumber, bukan pada bagian ba6ah
halaman.
4.4 Teknik Penulisan 4a,&ar
9stilah gambar mengacu pada ,oto, gra,ik, chart, peta, sket, diagram, bagan dan gambar lainnya. Iambar dapat menyajikan data dalam bentuk.bentuk Bisual yang
dapat dengan mudah di,ahami. Iambar tidak harus dimaksudkan untuk membangun deskripsi, tetapi dimaksudkan untuk menekankan hubungan tertentu yang
signi,ikan. Iambar juga dapat digunakan untuk menyajikan data statistik berbentuk gra,ik.
:eberapa pedoman penggunaan gambar dapat dikemukakan seperti berikut &
a. Judul gambar ditempatkan di ba6ah gambar, bukan diatasnya. %ara penulisan judul gambar sama dengan penulisan judul tabel.
b. Iambar harus sederhana untuk dapat menyampaikan ide dan dapat dia,ahami tanpa harus disertai penjelasan tekstual.
c. Iambar harus digunakan dengan hemat. 0erlalu banyak gambar dapat mengurangi nilai penyajian data.
d. Iambar yang memakan tempat tempat lebih dari setengah halaman harus ditempatkan pada halaman tersendiri.
e. Penyebutan adanya gambar seharusnya mendahuli gambar.
,. Iambar diacu dengan menggunakan angka, bukan dengan menggunakan kata gambar diatas atau gambar diba6ah.
g. Iambar dinomori dengan menggunakan angka 1rab seperti pada penomoran tabel.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 71
B. Teknik Penulisan Transli"erasi
:erikut ini adalah skema transliterasi 1rab 9ndonesia yang ditetapkan dalam pedoman ini.
7uru,
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 72
K L K ; K D
K b K s K
k
K t K sh K l
K 0h K sMMM K m

K j

K dMM K n
K hMM K tMMM K
6
K kh K ;MM
M
K h
K d K N K y
! K dh " K gh
# K r $ K ,
0aOL marbuOtMa tidak ditampakkan kecuali dalam susunan idaO,a, huru, tersebut ditulis t. 2isalnya& %&'() K ,atMaOnaP +,-./%&'() K ,atMaOnat al.nabiO
-i,tong dan Konsonan Rangkap
/ K a6 / K uO
1 K ay 1 K iO
Konsonan rangkap ditulis rangkap, kecuali huru, 6a6 yang didahului dMamma dan huru, yaOL yang didahului kasra seperti tersebut dalam tabel.
:acaan Panjang
/ K aO
/

K iO / K uO
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 73
Kata 'andang
/ K al.
./
2
K al.sh / K 6aLl.
Untuk menunjukkan bunyi hidup panjang caranya adalah dengan menuliskan coretan hori;ontal (macron# diatas huru,
%ontoh & , , .
'emua nama 1rab dan istilah tehnis (tcnical term# yang berasal dari bahasa 1rab harus ditulis dengan transliterasi 1rab 9ndonesia. -isamping itu kata dan
istilah yang berasal dari bahasa asing, juga harus dicetak miring atau digarisba6ahi.
:unyi hidup dobel 1rab ditransliterasikan dengan menggabung dua huru, ay dan a6.
%ontoh & bayna, maymn.
:unyi hidup (harakah# huru, konsonan akhir pada sebuah kata tidak dinyatakan dalam transliterasi. 0ransliterasi hanya berlaku pada huru, konsonan akhir
tersebut. 'edangkan bunyi (hidup# huru, akhir tersebut tidak boleh ditransliterasikan. -engan demikian maka kaidah gramatika 1rab tidak berlaku untuk kata,
ungkapan atau kalimat yang dinyatakan dalam transliterasi latin. %ontoh &
:enar
9nna al. d n inda Allh al-Islm
'alah
Inna al- d n inda Allhi al-Islmu
Penulisan huru, besar dan kecil pada kata, ungkapan atau kalimat yang ditulis dengan transliterasi 1rab 9ndonesia mengikuti ketentuan penulisan yang berlaku
dalam tulisan lain. 7uru, a6al untuk nama diri, tempat, judul buku, lembaga dan yang lain ditulis dengan huru, besar. %ontoh &
Jaml al-Dn al-Afghn .
Kata depan (huru, jar# yang ditransliterasikan boleh dihubungkan boleh dihubungkan dengan kata benda yang jatuh sesudahnya dengan memakai tanda hubung
(.# atau dipisah dari kata tersebut. %ontoh &
fi-al-adab al-arab atau fi al-adab al-arab
min-al-musykilt atau min al-musykilt
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 74
C. Teknik Pen(e"akan dan Penjilidan
Pen(e"akan
1. Ker"as dan Bidan Pene"ikan
Kertas yang digunakan adalah 7Q' putih, ukuran kuarto (*( cm R *3 cm#, minimal 80 gram untuk skripsi
:idang pengetikan berjarak 4 cm dari tepi kiri kertas dan + cm dari tepi atas, kanan dan ba6ah kertas.
0iap halaman hendaknya tidak berisi lebih dari *5 baris (untuk teks dengan spasi ganda#.
'ebuah paragrap hendaknya tidak dimulai pada bagian halaman yang hanya memuat kurang dari tiga baris.
*. /enis 5uru+
Karya ilmiah hendaknya diketik dengan komputer, menggunakan program 6indo6s, dengan jenis huru, (,ont# 0imes $e6 Roman atau sejenisnya. Jenis huru, ini
disebut proporsional, karena jarak antara huru, tergantung pada besar kecilnya huru, tersebut.
3. Ukuran 5uru+
:agian.bagian suatu bab untuk skripsi menggunakan ukuran huru, yang berbeda, seperti berikut&
(* point Judul bab, judul subbab, teks induk, abstrak, lampiran dan da,tar rujukan
(0 point Kutipan blok, judul tabel, judul gambar, teks tabel, teks gambar, catatan akhir, catatan kaki, indeks, header, ,ootner.
4. M!dus 5uru+
Penggunaan 'uru+ n!r,al adalah pada teks induk, abstrak , kata.kata kunci, tabel, gambar, bagan, catatan, lampiran
Penggunaan 'uru+ ,irin -i"ali(. adalah
a. Kata non 9ndonesia yakni bahasa asing dan bahasa daerah,
b. 9stilah yang belum la;im,
c. :agian yang penting, untuk bagian penting tidak boleh digunakan &!ld0n!r,al, tetapi boleh i"ali(0&!ld,
d. %ontoh yang disajikan pada teks utama,
e. Judul buku, jurnal, majalah dan surat kabar dalam teks utama dalam da,tar rujukan,
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 75
6. Penunaan 'uru+ "e&al -&!ld. adala' #ada
((# Judul bab
(*# Judul subbab
(+# :agian penting dari suatu contoh dicetak &!ld0i"ali(.
5. 4aris Ba7a' -under line. tidak boleh dipergunakan, kecuali dalam hal.hal yang amat khusus. Iaris ba6ah dipergunakan untuk teks yang dicetak dengan
huru, mesin ketik. Pada teks yang yang dicetak dengan huru, 0imes $e6 Roman, garis ba6ah diganti dengan huru, miring (italic#
8. S#asi
S#asi an"ar&aris
a. Penulisan skripsi dicetak dengan spasi * (ganda#, kecuali keterangan gambar, gra,ik, lampiran, tabel dan da,tar rujukan dicetak
dengan spasi tunggal .
b. Judul bab dicetak turun 4 spasi dari garis tepi atas bidang ketikan
c. Jarak antara akhir judul bab dan a6al teks adalah 4 spasi.
d. Jarak antara akhir teks dengan subjudul adalah + spasi
e. Jarak antara subjudul dengan a6al teks berikutnya adalah * spasi
,. Penulisan -a,tar Rujukan adalah spasi tunggal. 'edangkan Jarak antara satu macam bahan pustaka dengan bahan pustaka lain
dalam rujukan menggunakan spasi * (ganda#.

S#asi an"arka"a
'pasi antar dua kata tidak boleh terlalu renggang, spasi yang dibolehkan maksimal sama dengan ukuran satu huru,.
0epi kanan boleh rata (,ull justi,ication# atau tidak rata. Jika tepi kanan rata, harap diupayakan spasi antarkata cukup rapat. -an agar spasi antarkata cukup
rapat, kata yang terletak di pinggir jika perlu diputus menurut suku katanya mengikuti kaidah bahasa 9ndonesia yang baku
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 76
9. Tanda #isa' dan Buli"
0anda pisah dalam huru, proporsional, dinyatakan dengan satu garis panjang (SSS# dan tidak boleh dinyatakan dengan * garis pendek (..#. 0anda pisah
hendaknya rapat (tidak diberi spasi# dengan kata yang mendahului dan mengikutinya.
0anda butir nonhierarkis dengan garis pendek (.# tidak boleh digunakan dan hendaknya dinyatakan dengan tanda built berbentuk bulat atau persegi.
%ontoh yang salah
'emua pendekatan penelitian..kuantitati, dan kualitati,..perlu dikaji penerapannya.
:agian tersebut tertulis pada halaman A0..A4
7al.hal berikut perlu diperhatikan dalam memilih kertas untuk skripsi &
i.Jenis
ii.Ukuran
iii.:obot
%ontoh yang benar
'emua pendekatan penelitianTkuantitati, dan kualitati,Tperlu dikaji penerapannya.
:agian tersebut tertulis pada halaman A0TA4
7al.hal berikut perlu diperhatikan dalam memilih kertas untuk skripsi &
Jenis
Ukuran
:obot
:. Parara+
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 77
16al paragraph dimulai (,* cm dari tepi kiri bidang pengetikan.
'esudah tanda baca titik, titik dua, titik koma dan koma, hendaknya diberi satu ketukan kosong.
1%.Te,#a" N!,!r 5ala,an
0empatkanlah nomor halaman dengan angka arab di pojok kanan atas pada setiap halaman, kecuali halaman pertama setiap bab dan halaman bagian a6al. $omor
halaman a6al bab dan bagian a6al di tulis di tengah bagian ba6ah halaman dengan angka roma6i kecil.
$omor halaman lampiran ditulis dengan menggunakan angka arab, disudut kanan atas melanjutkan nomor halaman sebelumnya.
11.Lain0lain $an #erlu di#er'a"ikan.
0idak boleh ada bagian kosong pada halaman, kecuali jika halaman tersebut merupakan akhir suatu bab.
0idak boleh memberikan suatu tanda apapun sebagai pertanda berakhirnya suatu bab.
0idak boleh menempatkan judul subbab dan identitas tabel, pada akhir halaman (kaki halaman#.
Rincian tidak boleh menggunakan tanda hubung (.#, tetapi menggunakan tanda bulit bundar atau kotak, dan besar kecinya built disesuaikan dengan ukuran huru,
yang digunakan.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 78
Penjilidan
2ahasis6a yang telah menempuh ujian skripsi harus melakukan reBisi terlebih dahulu sesuai dengan arahan team penguji skrispi, setelah sekrisi dimaksud
direBisi harus ditunjukkan pada K1JUR masing.masing, disesuaikan dengan buku notulen dengan menunjukkan beberapa halaman skripsi yang telah di reBisi, setelah itu
baru dilakukan penjilidan dengan ketentuan sebagai berikut&
'krispi harus dijilid dengan menggunakan karton tebala.
Pada panggung skripsi hendaknya dimuat nama penulis dan judulal. $omor halaman a6al bab dan bagian a6al di tulis di tengah bagian ba6ah halaman dengan
angka roma6i kecil.
Penjilidan skrpsi dilakukan dua minggu setelah ujian berlangsung dan setelah selasai dalam mereBisi.
'kripsi yang telah direBisi, harus dijilid dan digandakan sebanyak A (lima## ekemplar, dan diserahkan kepada 'ekolah 0inggi @ainul 7asan Kraksaan Prbolinggo
malalui kepala tata usaha setelah ditandatangani oleh 0im Penguji dan disyahkan oleh Ketua '019 @ainul 7asan Kraksaan Probolinggo.
Ketentuan 6arna halaman sampul adalah
Program studi P19 ber6arna :iru dengan tinta 6arna kuning emas.
Program studi P27 ber6arna 7itam dengan tinta 6arna kuning emas.
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 79
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 80
Basuki, dkk. Teknik Penulisan Laporan PTK 81

Anda mungkin juga menyukai