Anda di halaman 1dari 21

Politik

(pertemuan ke-X)
Oleh: Danusiri

Standar Kompentensi
Setelah membaca dan mengikuti kuliah ini diharapkan
mahasiswa dapat menjelaskan:

pengertian politik

sistem politik dalam slam

kontribusi agama dalam kehidupan berpolitik


Politik


Pengertian Politik

term politik berasal dari bahasa Latin politicus atau bahasa


Yunani politicos yang berarti berhubungan dengan warga
negara atau warga kota

dalam bahasa Aarab as-Siyasah

secara teknis politik mengandung arti

pengetahuan mengenai ketatatnegaraan, sistem


pemerintahan, dan dasar-dasar pemerintahan

semua urusan tau tindakan mengenai pemerintahan


terhadap negara lain

pengambilan keputusan yang bersifat kenegaraan

kebijaksanaan negara berkenaan dengn kemakmuran


rakyat

pembagian atau penjatahan nilai-nilai dalam masyarakat.


Politik


Sistem politik dalam slam

tidak ada pembakuan, melihat kondisi, prinsipnya memberi rambu-


rambu global (QS. an-Nisa/4 : 59). Yang jabarannya adalah: (1)
suatu negara yang ada pemimpinnya, (2) rakyat yang taat kepada
pemimpinnya (3) jika ada pertentangan antara pemimpin dan rakyat
harus kembali kepada Alquran dan Sunnah sebagai pedoman
kebijakan, (4) tidak boleh ada dominasi dari satu pihak kepada
pihak lain.

Keempat unsur didasarkan pada iman, artinya penyelenggaraan


kenegaraan didasarkan pada iman.

man seakar kata dengan amin, artinya dapat dipercaya, dalam hal
ini baik pemimpin maupun rakyat harus sama-sama dapat
mempercayai dan dipercayai
Politik


Sistem politik dalam slam

man seakar dengan kata amanah, pengertiannya adalah


pengelolaan negara adalah amanah yang
dipertanggungjawabkan di hadapan rakyat maupun Tuhan.
Pemimpin tidak boleh korup dan rakyat tidak boleh anarkhis.

man seakar kata dengan tamin artinya gadai. Maksudnya


adalah rakyat tergadaikan dirinya untuk taat kepada negara
(kontrak sosial), dan pemimpin tergadaikan dirinya untuk
mensejahtrakan rakyat.

Aktualisasi formal bentuk negara slam bisa bermacam-macam:


kerajaan, republik, peserikatan dll. Asal prinsip-prinsip itu
dipenuhi.
Politik


Kontribusi Agama Dalam Kehidupan
Berpolitik

syarat seorang pemimpin adalah

jasmaninya sehat sempurna dan ilmu untuk memimpin umat


amat luas (QS. al-Baqarah/2 : 247).

Jika yang sehat jasmani tidak ada yang paling sempurna


(QS. al-Baqarah/2 : 247)

Jika yang paling menguasai ilmu kepemimpinan cacat, itu


juga boleh (HR. Muslim dari Abu Zar)

dalam keadaan darurat, budak pun boleh manakala ia


memiliki kepemimpinan dan luas pengetahuan
keagamaannya (HR> Muslim dari kakek Husein).

memutuskan hukum diantara manusia dengan adil (QS


ash-Sgad/ 38 : 22 26)
Politik


Kontribusi Agama Dalam Kehidupan
Berpolitik

Kewajiban seorang pemimpin

mempertanggungjawabkan kepemimpinannya baik terhadap


diri, rakyat maupun Tuhan (HR. Muslim dan Abu Dawud).

mengusahakan negara dalam keadaan aman, dan makmur


(QS. Hud/11 : 61) dan kondusif (QS. as-saba;/34 : 15).

sebagai benteng terakhir suatu negara (HR. Muslim dari Abi


Hurairah).

Hak pemimpin, ditaati dan didukung oleh semua rakyat selagi


tidak memerintahkan yang maksiat.
Politik


Kontribusi Agama Dalam Kehidupan
Berpolitik

Kewajiban rakyat:

taat kepada pemimpin dalam hal-hal yang baik-dan benar


(HR. Muslim dari bnu Umar.

dalam kemaksiatan tidak perlu taat kepada pemimpin (HR.


Muslim dari 'Ali)

Hak rakyat, adalah memperoleh hak hidup secara


aman, bekerja sesuai yang ia inginkan, perlindungan
dari negara dari rasa takut.

Hak berimbang anatara pemimpin dan rakyat 9HR.


Muslim dari Samak)

Prinsip demokratis (HR. Muslim dari 'Auf bin Malik).

Prinsip musyawarah (QS Ali mran/3 : 159).


Politik


Kata kunci

politik, sistem politik slam, kontribudi agama


dalam berpolitik
Politik


Pemecahan Masalah

Ada sebuah partai politik yang hendak mencalonkan kadernya


untuk menjadi anggota legislatif. Kader tersebut kurang begitu
paham dengan kenegaraan, tetapi ia kaya hingga mampu
membeli suara rakyat. Pola peribadatannya cukup minus.

Pertanyaan

Jelaskan syarat-syarat menjadi pemimpin, kewajibannya,


hak-haknya. Dan posisinya sebagai pemimpin dalam suatu
negara.

Bagaimana supaya ia mengundurkan diri dari niatnya tetapi


ia tetap menjadi warga negara yang baik dan legowo.
Politik


Jawab

Syarat untuk menjadi pemimpin adalah sebagai berikut:

Kuat dalam arti secara jasmani sehat sempurna tidak


memiliki cacat dan berpengetahuan luas dalam ilmu
kepemimpinan dan kenegaraan secara komrehensif.
Kalau syarat ini tidak ditemukan boleh orang cacat tubuh
asal taat beragama dan ilmunya luas dalam kepemimpinan
dan kenegaraan

Bersikap adil dalam urusan kenegaraan maupun yang lain.

Kewajibannya adalah bertanggungjawab atas


kepemimpinannya dalam memerintah negara dan berusaha
keras menciptakan kemakmuran bagi rakyat

Dipatuhi oleh semua rakyat selagi dalam koredor kenegaraan


untuk kepentingan rakyat bersama. Siapa yang membangkang
dapat mengenai hukuman sesuai dengan hukum yang berlaku.
Politik


Jawab

Posisinya adalah Perisai negara tertinggi atau terakhir, dalam istilah negara kita
komando tertinggi atas angkatan darat, angkatan laut, angkatan udara dan
rakyat semesta.

Supaya orang mau mengundurkan niat untuk menjadi pemimpin negara


yang hanya bermodal kekayaan adalah sebagai berikut:

disadarkan bahwa memimpin negara membutuhkan perangkat ilmu


yang tidak sedikit tentang kepemimpinan dan kenegaraan

Seorang pemimpin dimintai pertangunganjawab baik oleh rakyat


maupun Tuhan.

mengelola negara tidak seperti mengelola perdagangan yang hanya


menitikberatkan untung rugi, berbeda dengan mengelola negara yang
harus memperhatikan semua aspek kehidupan dari berbagai golongan
dan kelompok rakyat yang sering satu sama lain tidak sejalan.

Seorang pemimpin harus bersikap adil untuk semua golongan.

Seorang pemimpin harus mampu menciptakan ketenteraman dan


stabilitas negara sehingga merasa nyaman untuk mencari penghidupan
sesuai dengan pilihannya.

Jika semua pertimbangan ini dikalkulasi bisa didorong untuk


mempromosikan diri menjadi pemimpin negara, tetapi jika ternyata
tidak jelas setelah diajukan pengertian-pengertian ini kepadanya,
hendaklah diminta untuk mengurungkan niatnya secara ikhlas dan
legowo.
Politik


Politik (lanjutan)
(pertemuan ke-XV)

Standar Kompentensi
Setelah membaca dan mengikuti kuliah ini diharapkan
mahasiswa dapat menjelaskan:

Sumbangan slam dalam politik di NKR

Peranan agama dalam mewujud persatuan dan


kesatuan bangsa
Politik (lanjutan)

Sumbangan slam terhadap politik di
NKR

terungkap dalam naskah Pembukaan UUD 1945. Alenia


pertama mengenai konsep keadilan, alenia kedua konsep
tentang kedaulatan, adil, dan makmur (QS (ath-Thur/52 : 4).
Alenia ke tiga mengenai konsep rahmat, Allah, dan rakyat. (QS.
al-Anbiya'/21 : 107). Alenia ke empat, banyak konsep slam
terserap di dalamnya karena di dalamnya ada rumusan
Pancasila.

Pancasila

sila pertama adalah konsep ketuhanan yang Esa yang


semurni-murninya (QS al-khlash/112 : l).

sila kedua terdapat konsep slam tentang adil dan beradab


Politik (lanjutan)

Sumbangan slam terhadap politik di
NKR

sila ketiga terdapat konsep slam tentang kesatuan (QS. al-


Baqarah/2 : 213).

sila keempat terdapat konsep slam tentang: raiyyah


(kerakyatan HR. at-Turmuzi dari bnu Umar), hikmah
(Alquran menyebut kata ini 20 kali), musyawarah (QS. Ali
mran/3 : 153), dan perwakilan (Alquran menyebut kata wakil
dan yang seakar dengannya sebanyak 70 kali).

sila kelima terdapat konsep slam tentang keadilan dan


raiyyah (rakyat)

Lembaga Tinggi Negara


Politik (lanjutan)

Sumbangan slam terhadap politik di
NKR

DPR, setiap kata merupakan serapan dari konsep slam


( Dewan, perwakilan, dan rakyat), demikian pula posisi dan
statusnya dalam kenegaraan, identik dengan ahlu al-halli wa
al- aqdi.

MPR, setiap kata merupakan serapan dari konsep slam


( masjelis, permusyawaratan, dan rakyat).

MA (mahkamah Agung). Konsep slam yang terserap adalah


mahkamah. Kata inidan berbagai kata kata jadiannya yang
seakar kata disebut dalam Alquran sebanyak 210 kali.
Politik (lanjutan)

Peranan agama dalam persatuan dan
kesatuan bangsa

perintah untuk bersatu (QS. al-Hujarat/49 : 13; al-


Mu'minun/ 23 : 52; al-Anbiya'/21 : 92)

larangan untuk saling mencurigai (QS al-Hujarat/49 :


12; Ali mran/3 : 103; al-An-am/6 : 159), lebih-lebih
bermusuhan.

komitmen melaksanakan ajaran slam tentang


persatuan. Tidak melaksanakan berarti ingkar
terhadap perintah Tuhan.
Politik (lanjutan)

Kata kunci

Sumbangan slam terhadap politik di NKR, peran


agama dalam persatuan dan kesatuan bangsa.
Politik (lanjutan)

Soal-soal
1. stilah politik bukan dari slam, tetapi bukan berarti slam tidak
mengenal politik. Tulislah idiom bahasa Arab yang searti dengan istilah
politik. Kemudian sebutkan persamaan dan perbedaannya diantara
keduanya.
2. Allah berfirman yang artinya: Hai orang-orang yang beriman, taatilah
Allah dan taatilah Rasul-Nya, dan ulil amri diantara kamu. Jika kamu
berlainan pendapat diantara kamu, maka kembalikan ia kepada Allah
dan Rasul-Nya (QS. an-Nisa'/4 : 59). Ayat ini jika dipahami melalui
pendekatan ilmu politik mengandung 4 hal kaitannya dengan konsep
politik. Sebut dan jelaskan masing-masingnya ke empat hal tersebut
3. slam tidak memberikan petunjuk yang mendetail dan terperinci
mengenai sistem pemerintahan. Jelaskan hikmah di balik pola petunjuk
yang hanya bersifat global ini
4. Jelaskan apa saja yang menjadi hak dan kewajiban bagi seorang
pemimpin kenegaraan
5. Jelaskan persamaan dan perbedaan anatara prinsip syura dalam slam
dan demokrasi versi Barat yang kita adobsi dan sistem pemerintahan

6. Jelaskan sumbangan slam sebagaimana tampak dalm alinia 1,
2, 3, dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945
7. Jelas sumbangan slam sebagai tampak dalam rumusan Pancasila
yang syah dan berlaku hingga sekarang.
8. Allah menciptakan manusia bersuku-suku, berbeda warna kulit,
berbeda adat istiadat dan bahasanya. Apa di balik hikmah penciptaan
yang demikian ini ? jelaskan pula kaitanya dengan falsafah 'bhinneka
tunggal ika'
9. Jelaskan sumbangan slam sebagaimana tampak dalam format
lembaga tinggi negara seperti MPR, DPR, dan MA
10. slam memiliki kandungan ajaran egalitarianisme. Apa yang dimaksud
dengan istilah itu ? kemudian apa yang membedakan martabat
manusia yang satu denganmanusia yang lainnya menurut slam ?
bagaimana dengan saudara, apakah juga ingin meraih martabat itu ?

Anda mungkin juga menyukai