Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya sampaikan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat
Karunia-Nya saya dapat menyelesaikan laporan ini.
Laporan ini saya buat dan saya susun dengan maksud untuk memenuhi tugas
mata kuliah yang diberikan serta untuk menambah pengetahuan pembaca tentang
Proyek Pembangunan Pabrik menggunakan ms.Project pada mata kuliah Manajemen
Proyek.
Saya haturkan terima kasih kepada Bapak Jecky Asmura ST, MT. yang telah
membimbing saya dalam mempelajari mata kuliah Manajemen Proyek, kemudian
kepada teman-teman sejawat yang telah membantu saya dalam penyelesaian laporan
ini.
Saya menyadari bahwa makalah ini masih banyak kekurangan. Tetapi saya
berharap laporan ini dapat bermanfaat bagi siapapun yang membacanya.
Oleh karena itu, saya mohon maaf atas segala kekurangan dalam penyajian
makalah ini, maka dari itu kritik dan saran sangat saya harapkan.

Pekanbaru, Mei 2011


Penulis

Anda mungkin juga menyukai