Anda di halaman 1dari 15

PEMROGRAMAN

PLC PLC
DESKRIPSI PEMROGRAMAN
MIKROPROSESSOR (PLC)
Kode mesin : Program untuk mesin-mesin berbasis
mikroprosessor harus dimuatkan dalam bentuk kode
mesin. Kode mesin merupakan serangkaian bilangan biner
yang merepresentasikan instruksi program.
Bahasa assembler = digunakan untuk menerjemahkan
mnemonik ke dalam kode mesin. mnemonik ke dalam kode mesin.
Bahasa tingkat tinggi seperti C,BASIC,PASCAL,
FORTRAN, COBOL, VISUAL BASIC.
Ladder Programming (Pemrograman tangga) : merupakan
cara penulisan program-program dalam bentuk diagram
tangga yang dikonversikan kedalam kode mesin melalui
software. (contoh: SYSWIN 3.4)
Diagram Ladder
Konvensi Diagram Ladder
1. Garis-garis vertikal diagram merepresentasikan rel-rel daya.
2. Tiap-tiap anak tangga (rung) mendefinisikan sebuah operasi
di dalam proses kontrol
3. Diagram tangga dibaca dari kiri ke kanan dan dari atas ke
bawah.
4. Tiap anak tangga harus dimulai dengan sebuah input atau
sejumlah input dan harus berakhir setidaknya sebuah output. sejumlah input dan harus berakhir setidaknya sebuah output.
5. Perangkat-perangkat listrik ditampilkan dalam kondisi
normalya.
6. Sebuah perangkat tertentu dapat digambarkan pada lebih dari
satu anak tangga.
7. Input dan output diidentifikasi melalui alamat-alamatnya,
notasi yang digunakan bergantung pada pabrik PLC yang
bersangkutan.
Contoh alamat lokasi input &output
PLC Mitsubishi :
Input : X (X400 dan X401)
Output : Y (Y430 dan Y431)
PLC Toshiba :
Input : X000
Output : Y000
PLC Siemens : PLC Siemens :
Input : I0.1
Output : Q2.0
PLC Allen Bradley :
Input : I:21/01
Output : O:22/01
PLC Omron :
Input : 000.00
Output : 010.00
Simbol-simbol dasar dalam Ladder
Fungsi-fungsi logika
Logika AND
Logika OR
Logika NAND Logika NAND
Logika NOR
Logika XOR
Logika XNOR
Logika AND
Instructions List :
LD 000.00
AND 000.01
OUT 010.00
000.00 000.01 101.00
0 0 0
0 1 1
1 0 1
1 1 1
Logika OR
Instructions List :
LD 000.00
OR 000.00
000.00 000.01 101.00
0 0 0
0 1 1
1 0 1
1 1 1
OUT 010.00
Logika NAND
Instructions List :
LD NOT 000.00
OR NOT 000.00
OUT 010.00
000.00 000.01 101.00
0 0 1
0 1 1
1 0 1
1 1 0
OUT 010.00
Logika NOR
Instructions List :
LD NOT 000.00
AND NOT 000.01
OUT 010.00
000.00 000.01 101.00
0 0 1
0 1 1
1 0 1
1 1 0
OUT 010.00
Logika XOR
Instructions List :
LD 000.00
AND NOT 000.01
LD NOT 000.00
000.00 000.01 101.00
0 0 0
0 1 1
1 0 1
1 1 0
AND 000.01
OR LD
OUT 010.00
Logika XNOR
Instructions List :
LD 000.00
AND 000.01
LD NOT 000.00
000.00 000.01 101.00
0 0 1
0 1 0
1 0 0
1 1 1
AND NOT 000.01
OR LD
OUT 010.00
Software SYSWIN 3.4
Dari windows98 : pilih Start, program, SISWIN 3.4 maka
akan tampil seperti di bawah ini :

Anda mungkin juga menyukai