Anda di halaman 1dari 4

KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRON

1. RESISTOR
Fungsi : Sebagai tahanan listrik pada sebuah penghantar, seringkali
dilambangkan dengan huruf R .
Sifat : Memiliki hubungan linear antara tegangan dan arus pada resistor.
Macam-macam Resistor, yaitu:
A. Resistor Tetap ( Fixed Resistor ), berfungsi sebagai pembagi tegangan,
mengatur atau membatasi arus pada suatu rangkaian serta
memperbesar dan memperkecil tegangan.
B. Resistor Tidak Tetap ( variable resistor ), berfungsi sebagai pengatur
volume tone control pada sound system, pengatur tinggi rendahnya
nada.
C. Resistor NTC dan PTC,berfungsi menambah nilai resistor bila
temperaturnya menjadi dingin.
D. Resistor LDR ( Light Dependent Resistor ), berfungsi merubah nilai
tahananya bila terkena cahaya gelao maka akan lebih besar dan bila
terkena cahaya terang maka akan semangkin kecil.

2. KAPASITOR
Fungsi : Komponen elektronika yang mampu untuk penyimpanan muatan
listrik yang dibentuk dari dua plat metal yang berhubungan tapi
dipisahkan oleh satu pembatas.
Sifat : Terhadap tegangan DC merupakan hambatan yang sangat besar.
Dan bila terhadap tegangan AC memilki resistansi yang tidak
tetap, mampu berubah terhadap frequensi kerjanya.



Macam-macam Kapasitor,yaitu:
A. Kapasitor Nilai Tetap ( FIXED CAPACITOR )
Adalah :1. Kapasitor keramik.
2. Kapasitor polyester.
3. Kapasitor kertas.
4. Kapasitor mika.
5. Kapasitor elektrolit.
6. Kapasitor tantalum.
B. Kapasitor Variabel ( VARIABLE CAPACITOR )
Adalah :1. Varco ( Variable Condensator ).
2. Trimmer.

3. TRANSISTOR
Fungsi : Sebagai kran listrik dimana berdasarkan arus inputnya atau
tegangan infutnya, dapat memungkinkan aliran pengaliaran listrik
yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya.
Sifat : Sebagai penguat arus.
Sebagai penguat tegangan.
Sebagai saklar pada arus listrik.
Macam-macam Transistor, yaitu:
A. Menurut polaritasnya yaitu : Transisitor NPN dan Transistor PNP.
B. Menurut bahannya yaitu : Transistor Germanium dan Transistor
Silicon.


4. INDUKTOR
Fungsi : Sebagai penyimpan arus listrik dalam bentuk medan magnet.
Menahan arus bolak-balik.
Meneruskam atau meloloskan arus searah.
Sifat : Komponen elektronika yang dapat menyimpan energi pada medan
magnet yang ditimbulkan oleh arus yang melintasnya.
Macam-macam Induktor, yaitu:
A. Choke
B. Kumparan Penala
C. Tororid
D. Ferit dan Permeability

5. DIODA
Fungsi : Untuk mempeerbolehkan arus listrik mengalir dalam satu arah
dan untuk menahan arus dari arah sebaliknya.
Sifat : Komponen elektronika yang mampu mengalirkan arus listrik satu
arah saja, yaitu dari kutub anoda ke katoda.
Macam-macam Dioda, yaitu:
A. Dioda Zener, berfungsi untuk menstabilkan tegangan.
B. Dioda Led, berfungsi untuk indikator atau sering disebut lampu
indikator.
C. Dioda penyearah ( RECTIFIER ), berfungsi untuk penyearah tegangan
dari arus bolak-balik ke arus searah.
D. Dioda varactor, berfungsi untuk merubah kapasitas apabila diberikan
tegangan.
E. Dioda Schottky, berfungsi sebagai pengendali.

6. TRANSFORMATOR
Fungsi : Untuk menaikan atau menurunkan tegangan input atau tegangan
output.
Sifat : Mampu mengidealkan tegangan yang terjadi.
Macam-nacam Transformator, yaitu:
A. Trafo Step Up, berfungsi untuk menaikan tegangan.
B. Trafo Step Down, berfunsi untuk menurunkan tegangan.


Tiugas
KOMPONEN ELEKTRON
DI
S
U
S
U
N
OLEH :
Nama : IRFAN WIGUNA
Nim : 11C10202021
Juruasan : TEKNIK MESIN
Study : MEKATRONIKA




FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TEUKU UMAR MEULABOH
TAHUN AJARAN 2014

Anda mungkin juga menyukai