Anda di halaman 1dari 2

Kata Pengantar

Assalamualaikum wr wb,
Puji dan syukur senantiasa kita panjatkan ke hadirat Allah swt atas segala nikmat dan
karunia-Nya. Shalawat dan salam semoga tercurah kepada Rasulullah saw, keluarga, sahabat,
dan para pengikutnya. Atas kehendak Allah sajalah, sehingga penulis dapat menyelesaikan
laporan kasus ini.
Laporan kasus ini dibuat untuk memenuhi tugas kepaniteraan klinik Ilmu gigi dan
mulut, penulis menyadari bahwa dalam laporan kasus ini masih jauh dari sempurna. Kritik
dan saran diperlukan untuk penyempurnaan semoga laporan kasus ini dapat berguna dan
memberikan manfaat bagi kita semua. Amin.
Wassalamualaikum wr wb,




Kepanjen, Mei 2013


Penulis






Daftar Isi

Kata Pengantar i
Daftar Isi ii
BAB I Pendahuluan
1.1 Latar Belakang 1
1.2 Rumusan Masalah 1
1.3 Tujuan Penelitian 1
1.4 Manfaat Penelitian 2
BAB II Status penderita 3
BAB III Tinjauan Pustaka
3.1 Pulpitis reversible 9
3.2Pulpitis ireversible 11
3.3Pulpitis hiperplastik kronis 13
3.4Gangren pulpa 15

BAB IV Penutup
4.1 Kesimpulan 19
Daftar pustaka 20

Anda mungkin juga menyukai