Anda di halaman 1dari 8

Submitted by Informasi Teknologi on Aug 27, 2012 14:56 32 Comments | 34,756 views

Home Komputer, Tips dan Trik


Cara Menyembunyikan Dan Memberi Password Pada
Folder Di Komputer Tanpa Software
Menyembunyikan folder pada komputer
terkadang sangat diperlukan untuk kebutuhan kerahasiaan atau privasi suatu file penting bagi kita. Banyak kita jumpai software atau
berbagai aplikasi yang dapat melakukan hidden pada folder, namun kali ini akan dipaparkan tentang cara menyembunyikan folder pada
komputer tanpa menggunakan software. Kerahasian sebuah file atau folder yang menurut kita menjadi hal penting memang seharusnya
kita protect dengan password agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan. Bagi anda yang menggunakan komputer sering dipakai
bersama atau sering dipakai oleh orang lain, hal ini juga dapat mengantisipasi agar folder anda aman.
Pengamanan sebuah file pada komputer perlu dilakukan bagi anda yang mempunyai dokumen penting tentang pekerjaan anda agar
kerahasiaan dapat terjaga dari orang lain yang menggunakan komputer anda. Berikut langkah-langkah mengamankan folder dengan
memberikan password tanpa menggunakan software :
Buka Notepad pada komputer anda, terletak pada folder accessories di menu program windows.
Buka kode perintah disini
Salin kode dan tempel pada Notepad yang anda buka tadi.
Silakan masukkan password yang anda inginkan pada tulisan MASUKKAN PASSWORD. Lihat pada contoh gambar
dibawah.
Kemudian simpan file tersebut dengan memberikan nama ekstensi .bat. lihat pada gambar dibawah ini.
Home
About
Contact
Terms and Conditions
Privacy Policy
SiteMap
Search...
Tweet
Klik file .bat yang anda buat tadi, maka akan muncul sebuah folder dengan nama Locker.
Silakan masukkan folder yang ingin anda sembunyikan pada folder Locker tersebut.
Selanjutnya jika anda ingin menyembunyikan folder tersebut silakan klik file .bat tadi dan masukkan perintah y.
Untuk menampilkan folder yang anda sembunyikan tadi, klik pada file .bat lalu masukkan password yang telah anda buat tadi.
Dengan mengikuti langkah diatas maka kita dapat memberikan password pada folder atau menyembunyikannya tanpa harus
mengunduh sebuah aplikasi. Gunakan cara diatas untuk folder penting terutama folder pekerjaan pada komputer anda, jangan gunakan
cara diatas untuk berbuat hal yang negatif atau iseng terhadap komputer orang lain karena hal tersebut dapat merugikan orang lain.
Berikut sedikit informasi diatas semoga dapat bermanfaat bagi kita semua tentang cara memberi password pada folder.
Tags: mengamankan folder dengan memberikan password tanpa menggunakan software
Comments for Cara Menyembunyikan Dan Memberi Password Pada Folder Di Komputer Tanpa Software
32 Comments
Ivan says:
Dec 8, 2012 at 20:38
Bagus bro, mantap
Lumayan nih buat folder rahasia saya.
Terima kasih ya bro
Reply to this comment
Gadget Indonesia says:
Dec 9, 2012 at 01:22
@ivan: Terima kasih banyak sudah berkunjung ke sini. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya ya
Cara Mengatasi
Lupa Password
Komputer
Windows
Cara Mengunci
Folder
Menggunakan
Notepad
Cara Download
Video Youtube
Tanpa Software
Cara Mengatasi
Lupa Password
Windows XP
pada Komputer
Cara Instal
Windows 7 -
Instal Mudah
Tanpa Bayar
Reply to this comment
Edi says:
Dec 22, 2012 at 07:18
Kalau umpama dalam folder ada file exe yang kita sembunyikan dan password , apakah file tersebut bisa jalan/run?
Kalau file exe yang kita sembunyikan dan password, ada solusi lain supaya file exe aman dan tetap bisa jalan?
Mohon penjelasannya.
Terima kasih.
Reply to this comment
Gadget Indonesia says:
Dec 22, 2012 at 11:26
@Edi: Mohon maaf, untuk file EXE saya kurang faham yang saya praktekkan bukan file EXE melainkan file lain. Coba anda
cari referensi di website lain. Terima kasih sudah berkunjung kke sini.
Reply to this comment
arminapen says:
Dec 27, 2012 at 03:21
berhasil gan,,tapi cara agar file itu tidak bsa dihapus gimana gan..
umpamanya begini, ada user ingin membuka file itu, tapi berhubung dipassword, jadi si user jengkel dan menghapusna, bisa gak
diatasi gan
terima kasih
Reply to this comment
Gadget Indonesia says:
Dec 27, 2012 at 05:17
@arminapen: Kalau itu setahu saya tidak bisa karena sistem Windows memang tidak mungkin untuk
mengimplementasikannya. Kecuali pada saat login user tersebut menggunakan user biasa, sedang file yang dipassword
merupakan milik user lain dengan tingkat administrator dan berada di folder home dari user Administrator.
Reply to this comment
gagad yudo darnomo says:
Feb 4, 2013 at 12:02
bagus sekali tulisannya..
kalau kita ingin menyembunyikan password wifi kita supaya tidak diketahui orang yang meminjam laptop kita bisa nggak? (ada
temen yg sukanya pinjam laptop trus ambil pasword wifi kita dan memakainya tanpa ikut membayar wifinya)
Reply to this comment
Gadget Indonesia says:
Feb 4, 2013 at 17:34
@gagad: Kalau seperti itu setahu saya memang tidak bisa.
Mungkin ini komentar bisa dipertimbangkan, meskipun tidak bersifat teknis. Tegaslah pada teman anda, jangan sungkan
untuk tidak meminjamkan laptop anda karena biasanya orang-orang seperti itu selamanya akan begitu, dimanapun juga.
Reply to this comment
Ahmad Ridwan says:
Feb 24, 2013 at 23:11
sob klo lupa pass gmn, bsa ndak?
Reply to this comment
Gadget Indonesia says:
Feb 25, 2013 at 01:23
@Ahmad: Nah, itu dia kekurangannya, karena ini manual, anda jangan sampai pernah lupa password
Reply to this comment
teguh says:
Mar 14, 2013 at 23:41
tinggal di edit pake notepadd , , keliatan password yg km taruh ,,
Reply to this comment
nita says:
Mar 14, 2013 at 11:54
.infonya menarik2.. terimakasih.. sangat membantu..
Reply to this comment
Ahmad says:
Mar 15, 2013 at 08:44
@nita: Terimak kasih banyak sudah berkunjung ke sini. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya ya
Reply to this comment
teguh says:
Mar 14, 2013 at 23:40
Thanks .,, tp cara ini kayaknya masih banyak kekurangan ..
ok , folder nya sudah di kunci .,
ternyata setelah sy liat , folder tersebut tidak benar2 terkunci , melainkan Hide , folder tersebut masih bisa di masukkan data atau
membuka folder ..
ok , orang awam mungkin tidak mengetahuinya ,, tapi file bat tersebut masih ada , tinggal di edit pake notepadd keliatan password
yang kita masukkan ,, di pake aja deh .. ,,
jadi gak mungkin lupa password. .
Reply to this comment
rara says:
Mar 28, 2013 at 09:43
mudah banget d buka kalo gini doang gan .. cuma ke hide aja
Reply to this comment
adhy says:
Apr 25, 2013 at 22:51
show hiden file langsung keliatan manfaat apanya??
Reply to this comment
Israwan says:
Apr 30, 2013 at 19:49
Gmn cara mendapatkan kode perintah notepad,gmn contox?tks
Reply to this comment
Hary Wibowo says:
Aug 17, 2013 at 07:19
Salin aja code -nya disini:
http://www.teknologiku.info/wp-content/uploads/2012/08/code.txt
Reply to this comment
an says:
May 4, 2013 at 23:30
gan kalau ms-dos batch filenya hilang/dianggap virus o/ antivirus, gimana cara mengembaliakn folder yg dihidden tu ? tolong
carikan solusinya ya gan. banyak file penting disana. makasi sblm & sesdhnya gan
Reply to this comment
Ahmad says:
May 8, 2013 at 08:38
@an: Coba gunakan perintah command prompt seperti di bawah ini:
attrib -a -r -s -h /s /d
Semoga berhasil.
Reply to this comment
varell says:
May 24, 2013 at 12:09
thanks ya gan lumayan nih buat nyimpen koleksi hentai ama echii ane XD
Reply to this comment
Ahmad says:
May 25, 2013 at 10:59
@varell: Thanks sudah berkunjung ke sini. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya ya.
Reply to this comment
hendarzzz says:
Jun 17, 2013 at 13:58
kok gk bisa ganti PW Gemscool(Point Blank, Lost saga )
Reply to this comment
ant's says:
Jun 26, 2013 at 15:58
Injin Share ya???
tenang pake Sumber
Reply to this comment
Ahmad says:
Jun 27, 2013 at 09:09
@ants: Terima kasih banyak sudah berkunjung ke sini. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya ya
Reply to this comment
TAUFIK says:
Jul 24, 2013 at 23:24
KURANG BOS KLO FILENYA D HAPUS FOLDER KITA PUN IKUT TERHAPUS Y SAMA Z..
Reply to this comment
Hary Wibowo says:
Aug 17, 2013 at 07:20
Salin aja codenya di sini
http://www.teknologiku.info/wp-content/uploads/2012/08/code.txt
Reply to this comment
Dyoba says:
Aug 19, 2013 at 08:01
Izin share ya ???
saya rangkum dikit tetapi tetap pakai sumber kok..
Reply to this comment
zaki says:
Aug 19, 2013 at 15:47
gan kok gk bisa di ganti ya tulisan massukan password kenapa ya
Reply to this comment
Ahmad says:
Aug 20, 2013 at 14:18
@zaki: Password yang di mana?
Reply to this comment
kenkaitaro says:
Aug 22, 2013 at 11:48
ko bisa d edit pake klik kanan > edit > kebuka note pad > ganti pasword > walah > kebuka pake pasword baru
Reply to this comment
Taman Kolam says:
Mar 8, 2014 at 19:15
Udah tak coba tapi kok masih sering error ya? Apa ada yang salah langkah langkahnya? Ada yang lebih simple ga mas bro
tipsnya? Maklum newbie
Reply to this comment
Leave a comment!
Name (required)
Mail (will not be published) (required)
Website (optional)
You can use these tags:
<a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del
datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>
Saya yakin dengan komentar yang akan saya kirim!
Post Comment
pemenang telkomsel poin tadi malam pemenang undian telkomsel tadi malam pantun tentang globalisasi gangguan whatsapp efioo ef f9100 kliping tentang pelanggaran HAM i i
2013 bdrip Por la cara 2013 ddl kliping pelanggaran ham contoh karya ilmiah tentang penghijauan Whatsapp mengalami gangguan karya ilmiah tentang banjir contoh anekdot pelayanan publik
makalah tentang matahari mode aman andromax c contoh karangan tentang banjir contoh karya ilmiah tentang banjir Contoh paragraf persuasi tentang kebersihan karya tulis ilmiah tentang banjir karya
tulis tentang banjir cara membuat password speedy materi tentang simulasi digital kode rahasia acer z110 KLIPING HAM kode rahasia hp samsung corby cara tembus password bios laptop zyrex cara
reset nokia 6760s cara ganti password first media pidato narasumber hari pendidikan cara ganti password crossfire tanpa pin cara cheat enemy strike dgn game cih android cara menggunakan seiker
sxmobi umvchat persembahan kti yang muslimah
7 Artikel
Terbaik
Cara
Mengatasi
Kartu Memori
Rusak atau File
Tidak
Terdeteksi
Cara Mudah
Mengatasi
Ponsel dan
Gadget
Android Yang
Lambat atau
Lemot
Download
Aplikasi
Cara Menghapus Virus Shortcut - Tips Ampuh Menghapus
Virus Shortcut
Cara Mengatasi Kartu Memori Rusak atau File Tidak
Terdeteksi
Cara Membatasi Kecepatan Download pada Internet
Download Manager(IDM)
Android
Terbaik,
Terbaru dan
Gratis Tentunya
Cara root
android beserta
fungsinya
Cara Instal
Windows 7
Instal Mudah
Tanpa Bayar
Cara
Menghapus
Virus Shortcut
Tips Ampuh
Menghapus
Virus Shortcut
Tablet Android
Murah
Smartfren
Andro Tab
7 Rekomendasi Artikel
Review, Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy W I8150
Harga Samsung Galaxy Series Terbaru
Cara Mengaktifkan Default Game Windows 7
Kiat Membangun Website dari Awal
ZTE Grand S Flex, Smartphone Tangguh Dengan Koneksi 4G LTE
Cara Memilih Messenger Secara Tepat
Cara Menghilangkan Akun Google+ dari Email Gmail
7 Artikel Terbaru
Review Spesifikasi Mito A355 Terbaru 2014
Tips Menangani Ponsel yang Jatuh ke Air
Nokia XL, Android Nokia di Bawah 2 Jutaan
Acer Liquid E3, Android baru Kelas Menengah
Spesifikasi ZTE Vital N9810 Terbaru 2014
Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Terbaru 2014
Tips Menjaga Keamanan Windows Phone
2010-2013 Teknologiku, Info Seputar Teknologi Terkini
Cara root android beserta fungsinya
Download Aplikasi Android Terbaik, Terbaru
dan Gratis Tentunya
Cara Mudah Mengatasi Ponsel dan Gadget
Android Yang Lambat atau Lemot
Cara Instal Windows 7 - Instal Mudah
Tanpa Bayar

Anda mungkin juga menyukai