Anda di halaman 1dari 1

Dielektrik dibawah pengaruh Medan Listrik

Saat suatu bahan dielektrik berada dalam pengaruh medan listrik maka hal utama yang terjadi
adalah polarisasi, yaitu suatu pembatasan jarak antara dua molekul terikat atau orientasi didalam suatu
molekul kutub.
Fenomena polarisasi dielektrik dapat dinilai melalui parameter permitivitas (konstanta
dielektrik) dan faktor disipasi (loss angle atau loss tangent) jika fenomena tersebut terjadi disipasi
energy listrik dalam bentuk panas yang menyebabkan pemanasan pada dielektrik.

Anda mungkin juga menyukai