Anda di halaman 1dari 3

14/1/2014 Massa dan Berat ~ Fisika Multimedia

http://arsyadriyadi.blogspot.com/2012/09/massa-dan-berat.html 1/3
Fisika Multimedia
Belajar tanpa batas
Search
Massa dan Berat
02.11 berat, hukum II newton, Hukum Newton 6 comments
Massa dan Berat
Massa dan berat merupakan dua hal yang berbeda, meskipun dalam keseharian orang sering
mencampuradukkan pengertian keduanya.
Misalnya, ada seseorang yang mengatakan berat tubuhnya 60 kg, padahal yang dimaksud tubuhnya
bermassa 60 kg.
Perbedaan massa dan berat
Massa :
1. Menyatakan banyaknya materi yang terkandung pada suatu benda.
2. Besarnya di mana-mana tetap
3. Termasuk besaran skalar (besaran yang hanya memiliki besar saja, tidak memperhitungkan arah)
4. Satuan dalam internasional (SI) adalah kilogram
5. Diukur dengan menggunakan neraca Ohauss
Berat
1. Menyatakan besarnya gaya tarik gravitasi bumi yang bekerja pada suatu benda
2. Besarnya berubah-ubah sesuai kedudukannya (tergantung pada percepatan gravitasi di tempat tersebut).
Semakin jauh dari pusat bumi berat suatu benda semakin berkurang. Demikian juga berat benda di kutub
akan lebih besar dibandingkan berat benda di khatulistiwa.
3. Termasuk besaran vektor (besaran yang memiliki besar dan arah)
4. Satuan dalam internasional (SI) adalah newton
5. Diukur dengan menggunakan neraca pegas (dinamometer)
Misalnya, sebuah apel yang bermassa 200 g akan mempunyai berat yang berbeda-beda ketika ditimbang
pada tempat yang berbeda.
Apel yang bermassa 200 g, mempunyai berat 1,96 N ketika ditimbang dipermukaan bumi
(percepatan gravitasi 9,8 m/s
2
), beratnya 1,952 ketika ditimbang di atas gunung (percepatan
gravitasi 9,76 m/s
2
), bahkan beratnya hanya 0,327 ketika ditimbang di bulan.
Hubungan massa dan berat
Massa dan berat dihubungkan dengan persamaan.
W = m g
W = berat (N)
m = massa benda (kg)
g = percepatan gravitasi (m/s
2
)
Contoh Soal
Seorang anak bermassa 40 kg ketika ditimbang di bumi. Jika percepatan gravitasi bumi 9,8 m/s
2
dan
percepatan gravitasi bulan 1/6 kali percepatan gravitasi bumi. Tentukan :
a. berat benda di bumi
b. massa benda di bulan
c. berat benda di bulan
Penyelesaian
Popular Tags Blog Archives
Bahasa dan Sastra Indonesia
REVIEW FILM "SAPU
TANGAN FANG YIN" -
Panggil saja dia Fang Yin.
Hamparan rumput harum
artinya. Fang Yin, yang setiap
malam menangis. Trauma.
Selalu teringat peristiwa pahit yang
menimpanya. D...
5 minggu yang lalu
arsyad riyadi's weblog
Tombol Menu Sederhana -
Tombol Menu Sederhana
Membuat tombol menu
sederhana menggunakan
macromedia flash 8, dengan
memanfaatkan Text Tool ,
Line Tool dan Rectangle Tool. Prinsipny...
2 bulan yang lalu
SMP N 2 Pengadegan's Weblog
SOCIAL PROFILES
Search
BLOG/WEB FISIKA
Physics Class room
Fisika-PhET Simulations
LINK PENTING
Dinas P dan K Jawa Tengah
BPTIKP Jawa Tengah
Rumah Belajar
BLOG ARCHIVE
Blog Archive
LABELS
artikel buku
evaluasi Hukum
Newton perangkat pembelajaran
DAFTAR BLOG SAYA
energi usaha dan daya
gaya getaran dan gel ombang
listrik magnet
pesawat sederhana prakti kum tekanan
HOME KOMPETENSI PERANGKAT PEMBELAJARAN KELAS VII KELAS VIII KELAS IX EVALUASI ARTIKEL BUKU
BERANDA FAVORITKU SITEMAP TENTANG SAYA
14/1/2014 Massa dan Berat ~ Fisika Multimedia
http://arsyadriyadi.blogspot.com/2012/09/massa-dan-berat.html 2/3
Posting Lebih Baru Posting Lama
Diketahui :
m
bm
= 40 kg
g
bm
= 9,8 m/s
2
g
bl
= 1/6 x gbm
Ditanya :
a. W
bm
b. m
bl
c. W
bl
Jawab :
a. W
bm
= m
mb
. gbm = 40. 9,8 = 392 N
b. Massa di mana-mana tetap, sehingga m
bm
= m
bl
= 40 kg
c. W
bl
= m
bl
. g
bl
= 40. 1/6. 9,8 = 65,3 N
Beranda
6 komentar:
Inovasi Kepala SMP Negeri 2
Pengadegan - Inovasi
Kepala SMP Negeri 2
Pengadegan Bapak
Fachrudin Pelatihan
Komputer bagi Guru dan
Karyawan Bapak Fachrudin, selaku kepala
sekolah yang berakhir masa ja...
1 tahun yang lalu
BLOG SAHABAT
Catatan Sang Pengajar
Mengasah Pewaris Negeri
Guru IPA Pati
Darmanto
TOTAL TAYANGAN LAMAN

Diberdayakan oleh Blogger.
+3 Rekomendasikan ini di Google
kanggurukoe 22 September 2012 08.26
Wah.. wah... Ini dulu pelajaran yang paling aku tdk suka. Soalnya hrs banyak hafal
rumus..
Balas
Arsyad Riyadi, S.Si 22 September 2012 11.06
Saya juga masih memikirkan fisika tanpa banyak rumus..tapi bagaimana ya?
Balas
Frans Shisqa 23 April 2013 23.26
Belajar fisika ataupun pelajaran sains lainnya seperti kimia, biologi dllx .. sebenarnya
sangat menyenangkan.. dan cara untuk mempelajarinya adalah dengan memahami
maknanya dan selalu mengaitkan atau menghubungkan pelajaran tersebut dengan dunia
nyata ..
maka pelajaran apapun akan menjadi lebih bermakna dan akhirnya cinta dengan sains !
Balas
Amelya Cassandra 19 Agustus 2013 05.43
Seru banget belajar fisika apa lagi kimia/Biologi
Balas
fathyn dinadini 22 Agustus 2013 06.54
kurang lengkap!jadi nggak seru:(
Balas
Nichi Kai 20 Oktober 2013 02.38
sip ... , massa dan berat
Balas
4 5 3 3 7 4
14/1/2014 Massa dan Berat ~ Fisika Multimedia
http://arsyadriyadi.blogspot.com/2012/09/massa-dan-berat.html 3/3
Masukkan komentar Anda...
Beri komentar sebagai:
Google Account
Publikasikan

Pratinjau
Link ke posting ini
Buat sebuah Link
Langganan: Poskan Komentar (Atom)
POPULAR POSTS
Resultan Gaya
Apa itu resultan gaya? Resultan
gaya adalah gaya pengganti dari
dua buah gaya atau lebih. Jika ada
dua gaya, misalnya F 1 d...
Gerak Lurus Beraturan (GLB)
Gerak Lurus Beraturan (GLB)
Gerak lurus beraturan (GLB) adalah
gerak suatu benda yang
menempuh lintasan lurus yang
dalam waktu sama benda me...
Massa dan Berat
Massa dan Berat Massa dan berat
merupakan dua hal yang berbeda,
meskipun dalam keseharian orang
sering mencampuradukkan
pengertian keduanya...
Induksi Elektromagnetik
Induksi Elektromagnetik Terjadinya
Induksi Elektromagnetik Ketika
kutub utara magnet digerakkan
memasuki kumparan, jarum
galvanometer me...
Besaran dan Satuan
Ketika kita membicarakan sesuatu dalam
keseharian, banyak hal yang berkaitan dengan 3
besaran pokok dalam fisika, yaitu panjang,
massa, dan ...
Follow this blog

Copyright 2014 Fisika Multimedia | Powered by Blogger
Design by NewWpThemes | Blogger Theme by Lasantha - Premium Blogger Themes | Virtual Private Server

Anda mungkin juga menyukai