Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN JOB/KERJA PRAKTIK DI DU/DI

Memperbaiki Valve & Melakukan Pengecekan


Kelayakan Kegunaan Valve








Disusun oleh:
Nama : R.FONDA WIRASASTRA KUSUMAH
NIS : 11019344
Kelas / Prog.Study : 3 Pemesinan 2 ( 3PM2)






SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 CIREBON
Jl.Perjuangan.Tlpn/Fax.(0231) 480202 -487346 Cirebon 45132
e-mail : Info@smkn1-cirebon.sch.id



a. Lembar Pengesahan








Cirebon,2012
Mengetahui : Praktikan,
Pembimbing Industri,


--------------------------- ------------------------

Menyetujui:
Guru Pembimbing,


-------------------------------------






b. Kata Pengantar
Dengan mengucap syukur alhamdulillah atas kehadirat Allah swt yang telah
memberikan rahmat dan karunianya kepada saya, sehingga saya dapat
menyelesaikan laporan hasil pelaksanaan praktek kerja industri (PRAKERIN).
Penyusunan laporan praktek kerja industri ini adalah salah satu syarat untuk
mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) dan Ujian Akhir Nasional (UAN) tahun
2012/2013 dan laporan ini juga sebagai bukti bahwa saya (penulis) telah
melaksanakan dan menyelasaikan praktek kerja industri di CV.SETIAKAWAN
TEKNIK.


















Daftar isi

a. LEMBAR PENGESAHAN
b. KATA PENGANTAR
c. TUJUAN
d. TEORI SINGKAT
e. GAMBAR RANGKAIAN,BENDA KERJA
f. PRINSIF KERJA/LANGKAH KERJA
g. ALAT DAN BAHAN
1. Alat-alat
2. Bahan-bahan
h. KESELAMATAN KERJA
1. 1.Keselamatan Kerja Peralatan
2. Keselamatan Manusia
i. KESIMPULAN
















c. Tujuan






























d. Teori singkat
Valve adalah yang berfungsi untuk mengontrol, mengarahkan, membuka,
menghentikan, mencampur aliran fluida (zat cair), mengatur tekanan dan temperature fluida
(zat cair).
Jika terjadi kebocoran pada valve,lakukanlah diagnosa kerusakan atau kegagalan fungsi pada
valve dan menentukan langkah perbaikannya,jika valve telah di rekondisi / perbaiki maka
lakukanlah pengecekan kelayakan kegunaan valve.
Jika valve telah sesuai dengan standar kelayakan kegunaan maka valve telah siap untuk di
pergunakan


















e. Gambar rangkaian,benda kerja










Gambar 1.0 Tempat pengujian Hidro test Valve Gambar 1.1 ENERPACK alat penguji Hidro test










Gambar 1.3 Keadaan Valve saat pengujian Hidro- Gambar 2.0 Setelah penggantian Oring Valve sudah tidak air yang menetes
test (Masih Bocor) (Tidak Bocor)

Anda mungkin juga menyukai