Anda di halaman 1dari 9

TRAUMA MEDULLA

SPINALIS
Oleh :
Ronny Agung
Sentot Alisjahbana
Sheshy Shyntia
Nita Monica
Definisi
Trauma cedera.
Medulla spinalis jaringan saraf yg terdapat
di dalam kolumna vertebralis, memanjang dari
batas bawah medulla oblongata sampai
vertebra lumbal 1 atau 2.
Klasifikasi
Holdsworth membuat klasifikasi cedera spinal
sebagai :
A. Cedera Fleksi
B. Cedera Fleksi-Rotasi
C. Cedera Ekstensi
D. Cedera Kompresi Vertikel (Vertical
Compression)
E. Cedera Robek Langsung (Direct Shearing)


Lanjutan
Pengkategorian yang lain menjelaskan cedera
spinal menjadi jenis terbuka dan tertutup :
A. Cedera Spinal Terbuka
B. Cedera Spinal Tertutup

Etiologi
Fraktur
Dislokasi
Berikut ini beberapa jenis fraktur dan dislokasi
area servikal, serta cedera spinal di bawah
leher
Fraktur Jefferson
Fraktur Prosesus Odontoid
Dislokasi Odontoid
Fraktur Hangman
Fraktur dan Dislokasi Servikal Bawah
Cedera Spinal di Bawah Leher



Patofisiologi
Gejala Klinis
Gambaran klinis bergantung pada letak dan
besarnya kerusakan.
Kerusakan melintang (lesi transversa) :

Anda mungkin juga menyukai