Anda di halaman 1dari 1

KLINIK SANITASI

PUSKESMAS MLONGGO II
Apa itu Klinik Sanitasi?
Klinik Sanitasi adalah salah satu
bentuk pelayanan Puskesmas yang
melakukan upaya promotif (peningkatan),
preventif (pencegahan), dan kuratif
(pengobatan) dalam menangani masalah
kesehatan lingkungan yang bila didiamkan
pada akhirnya dapat menimbulkan
penyakit.
Mengapa perlu dibentuk Klinik
Sanitasi?
Penyakit yang didasari oleh
masalah kesehatan lingkungan disebut
penyakit berbasis lingkungan. Di
Indonesia, penyakit berbasis lingkungan
masih merupakan masalah kesehatan
masyarakat yang terbesar. Penyebabnya
antara lain masih buruknya kondisi
lingkungan terutama air bersih !amban,
pencemaran meningkat, pengolahan
makanan yang kurang bersih, perilaku
kurang sehat dari masyarakat.
"leh sebab itu dibentuk Klinik
Sanitasi sebagai salah satu upaya
mengatasi masalah kesehatan lingkungan.
Bagaimana cara Klinik Sanitasi
mengatasi masalah kesehatan
lingkungan?
Dalam upayanya mengatasi
masalah kesehatan lingkungan, Klinik
Sanitasi melakukan bimbingan
penyuluhan mengenai penyakit berbasis
lingkungan, !uga kun!ungan rumah dari
petugas puskesmas.
Apa saja yang termasuk penyakit
berbasis lingkungan?
Penyakit yang berbasis lingkungan
ini men!adi ruang lingkup Klinik Sanitasi.
Pada dasarnya penyakit berbasis
lingkungan dibagi men!adi # hal, yaitu $
a. Penyakit yang berhubungan dengan
air, meliputi diare, demam berdarah
dengue, malaria, penyakit kulit.
b. Penyakit yang penularannya
berkaitan dengan kondisi rumah
dan lingkungan, seperti ISP% dan
&' Paru.
c. Penyakit yang penyebabnya atau
menularnya melalui makanan, yaitu
diare, kecacingan, keracunan
makanan.
d. Penyakit yang berhubungan dengan
penggunaan bahan kimia dan
pestisida.
Siapa saja yang dapat berkonsultasi ke
Klinik Sanitasi?
Semua pasien dengan penyakit
berbasis lingkungan yang berkun!ung ke
Puskesmas dapat datang ke Klinik Sanitasi
setelah diperiksa di 'alai Pengobatan atau
di Klinik (&'S.
Sedangkan untuk masyarakat
umum bukan pasien (disebut klien) yang
ingin berkonsultasi dapat langsung datang
ke Klinik Sanitasi.
Di mana terdapat Klinik Sanitasi?
Di Puskesmas (longgo II,
Kecamatan (longgo, sudah terdapat
Klinik Sanitasi yang siap memberi
pen!elasan mengenai penyakit berbasis
lingkungan.
Kapan pasien & klien dapat datang ke
Klinik Sanitasi Puskesmas Mlonggo II?
Pasien klien yang ingin
berkonsultasi ke Klinik Sanitasi Puskesmas
(longgo II dapat mengun!ungi Klinik
Sanitasi mulai Senin s.d. Sabtu setiap !am
ker!a.
Senin ) Kamis pukul *+.** ) ,-.**
.umat pukul *+.** ) ,,.**
Sabtu pukul *+.** ) ,/.**

Anda mungkin juga menyukai