Anda di halaman 1dari 21

Bahan Ayam Betutu:

100 g daun singkong muda


100 ml minyak sayur
1 ekor ayam negeri, buang kepala dan cakarnya
daun pisang
Bumbu Halus Ayam Betutu :
8 buah cabai merah
6 cabai rawit
10 butir bawang merah
5 siung bawang putih
2 sdt merica butiran
2 sdt ketumbar
1/4 butir biji pala
1 batang serai, ambil bagian yang putih, iris halus
2 cm lengkuas
2 cm jahe
cm kencur
cm kunyit
lembar daun jeruk purut, iris halus
2 sdt garam
1 sdt gula pasir
Cara Membuat Ayam Betutu :
1! "ebus daun singkong sampai empuk! #iriskan, peras, iris halus!
2! $anaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang! %ngkat!
! %mbil 1/2 bagian bumbu! &umurkan ke badan ayam, bawah kulit dan rongga
perutnya hingga rata!
4! %duk sisa bumbu dengan daun singkong iris hingga rata!
5! 'asukkan ke dalam rongga perut ayam! (ahit lubang perut ayam! )kat kakinya
dengan benang katun!
6! *ungkus ayam dengan daun pisang! #aruh dalam pinggan tahan panas!
+! ,ukus selama 0 menit! %ngkat!
8! $anggang dalam o-en panas 160 . selama 2 jam hingga ayam kering dan matang!
/! %ngkat, sajikan hangat!
Ayam Goreng Lengkuas/Laos
Bahan:
1 ekor ayam, potong0potong sesuai selera
200 cc air
1 cm lengkuas
2 cm kunyit
6 siung bawang merah
4 siung bawang putih
1 batang serai, memarkan
5 buah kemiri
1 sendok teh garam
.ara memasak1
1! 2aluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, lengkuas dan garam
2! &umuri ayam dengan bumbu halus
! 'asukkan air ke dalam panci ayam
4! ,ecilkan api kemudian ungkep hingga air habis
5! $isahkan ayam dari bumbu bumbunya lalu goreng hingga kecoklatan
6! %ngkat dan tiriskan
,remesan1
1! #umis sisa bumbu dengan sedikit minyak sampai kering
2! #aburkan diatas ayam goreng
Resep Kreatif Seafoo Risotto Ala Resto

Bahan:
00 gram beras risotto
150 gram udang
150 gram cumi, potong kotak
50 gram kacang polong
2 sendok makan mentega tawar
100 gram kerang hijau tanpa cangkang
1 buah bawang bombay, cincang kasar
1 1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh merica hitam, tumbuk halus
50 gram keju parmesan parut
600 ml kaldu udang 3dari rebusan udang dan cumi4
sendok makan mentega tawar sebagai pengganti minyak
Cara membuat:
1! #umis bawang bombay hingga mengeluarkan aroma harum! 'asukkan udang,
cumi, dan kerang hijau!
2! 'asukkan beras risotto! %duk rata!
! #ambahkan kaldu udang ke dalam beras risotto! %duk!
4! 'asukkan kacang polong, garam dan merica hitam! %duk hingga rata!
5! 'asak di atas api kecil hingga kaldu terserap!
6! #utup panci 10 menit hingga risotto matang!
5ebelum disajikan, masukkan keju parmesan ke dalam panic
AYAM GORENG BALUT SAUS INGGRIS
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1 ekor ayam, dipotong 8 bagian
1 lembar daun salam
2 cm jahe, dimemarkan
2 1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
1/2 sendok teh merica bubuk
5 siung bawang putih, dihaluskan
+50 ml air
minyak untuk menggoreng
Bahan "umisan:
2 siung bawang putih, dicincang kasar
1/2 buah bawang bombay, diiris panjang
1 sendok makan saus tiram
2 sendok teh kecap inggris
2 sendok makan saus tomat
1/2 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
1/2 sendok teh merica bubuk
100 ml air
1 sendok makan minyak wijen, untuk menumis
Cara membuat:
1! "ebus air, daun salam, jahe, garam, gula, merica, dan bawang putih hingga
mendidih!
2! 'asukkan ayam! 'asak hingga matang dan meresap! %ngkat!
! 6oreng ayam di dalam minyak yang telah dipanaskan sampai berkulit!
4! 5aus, panaskan minyak wijen! #umis bawang putih dan bawang bombay sampai
harum!
5! 'asukkan ayam! %duk rata! #ambahkan saus tiram, kecap inggris, saus tomat,
garam, gula, dan merica! %duk rata!
6! #uang air! 'asak sampai meresap!
NUGGET STIK AYAM JAMUR
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1 buah paha ayam tanpa tulang, dihaluskan
150 gram jamur tiram, dihaluskan
1 siung bawang putih, dihaluskan
/4 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
50 ml air dingin
+5 gram tepung sagu
15 buah stik es krim
minyak untuk menggoreng
Bahan #en$elup:
2 putih telur
Bahan #elapis:
tepung panir oranye
Cara membuat:
1! .ampur ayam, jamur tiram, bawang putih, garam, gula, dan air! %duk rata!
2! #ambahkan tepung sagu! %duk rata! #uang di loyang 167167 cm
! ,ukus dengan api sedang 0 menit sampai matang! %ngkat! ,eluarkan dari
loyang! $otong 57 cm! #usuk bagian tengahnya dengan stik es krim!
4! 6ulingkan ke tepung panir! .elupkan ke bahan pencelup! 6ulingkan lagi ke
tepung panir!
5! 6oreng dalam minyak yang dipanaskan dengan api sedang sampai matang!
AYAM MASAK KECAP TOMAT
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1 ekor ayam, dipotong 20 bagian
1 lembar daun salam
2 cm lengkuas, dimemarkan
5 sendok makan kecap manis
1 sendok teh kecap asin
/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1/4 sendok teh gula pasir
00 ml air
2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Ayam:
1 sendok teh air jeruk nipis
1 sendok teh garam
minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
5 butir bawang merah
siung bawang putih
2 buah cabai merah besar
2 buah tomat
Cara membuat:
1! &umuri ayam dengan air jeruk nipis dan garam! 8iamkan 10 menit! 6oreng dalam
minyak yang sudah dipanaskan sampai berkulit! %ngkat! 5isihkan!
2! $anaskan minyak! #umis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas sampai harum!
! 'asukkan ayam! %duk rata! #ambahkan mecap manis, kecap asin, garam, merica,
dan gula! %duk rata!
4! #uangi air! 'asak sampai kuah mengental!

AYAM KARI
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1/2 ekor ayam, dipotong 8 bagian
1 sendok teh air jeruk nipis
6 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
2 batang serai, dimemarkan
/4 sendok teh kari bubuk
/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1/2 sendok teh gula pasir
00 ml air
2 tangkai daun kari, diambil daunnya
2
Bumbu Halus:
8 butir bawang merah
siung bawang putih
buah cabai merah keriting
2 cm kunyit, dibakar
Cara membuat:
1! &umuri ayam dengan jeruk nipis! 8iamkan 10 menit!
2! #umis bumbu halus, daun jeruk, dan serai sampai harum! 'asukkan ayam! #umis
sampai berubah warna!
! 'asukkan kari bubuk, garam, merica, dan gula! %duk rata!
4! #uang air, 'asak sampai matang! *iarkan dingin! 'asukan ke dalam 9re::er!
5! 5aat menyajikan, hangatkan ayam yang sudah leleh sambil ditambahkan daun
kari! 'asak sampai mengental!


AYAM BAKAR KECAP PEDAS
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1/2 ekor ayam, dipotong 4 bagian
1/2 sendok teh air jeruk nipis
2 lembar daun salam
2 cm jahe, dimemarkan
1 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
1 sendok makan kecap manis
1/2 sendok teh garam
2 sendok teh gula merah sisir
150 ml air
2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
5 butir bawang merah
2 siung bawang putih
buah cabai rawit merah
5 buah cabai merah keriting
2 butir kemiri, disangrai
1 sendok teh ketumbar
1/4 sendok teh jintan
Bahan %lesan &auk Rata':
sendok makan kecap manis
1 sendok teh minyak goreng
buah cabai rawit merah, diiris
Cara membuat:
1! &umuri ayam dengan air jeruk nipis!
2! $anaskan minyak! #umis bumbu halus, daun salam, jahe, dan serai sampai harum!
! #ambahkan ayam! %duk sampai berubah warna! 'asukkan kecap manis, garam,
dan gula merah! %duk sampai ayam terbalut bumbu! #uangkan air! 'asak sampai
meresap! *iarkan dingin! 'asukkan ke dalam 9re::er!
4! 'enjelang dihidangkan, lelehkan ayam! *akar ayam sambil diolesi bahan olesan
sampai harum!
AYAM GORENG KELAPA
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1 ekor ayam, dipotong 8 bagian
2 lembar daun salam
1 sendok makan garam
1 sendok teh gula pasir
1 sendok makan air asam jawa dari 1 sendok teh asam jawa dilarutkan dalam 2 sendok
makan air
500 ml air kelapa
minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
6 butir bawang merah
4 siung bawang putih
butir kemiri, disangrai
2 cm jahe
4 cm lengkuas
1 sendok teh ketumbar bubuk
Cara membuat:
1! "ebus ayam, daun salam, garam, gula, bumbu halus, air asam, dan air kelapa
sampai matang dan meresap! #iriskan! *iarkan dingin! 5impan di dalam 9re::er!
2! 'enjelang dihidangkan, goreng ayam yang sudah dilelehkan dalam minyak yang
sudah dipanaskan di atas api sedang sampai kecokelatan!
AYAM PENYET KEMANGI
Bahan!bahan/bumbu!bumbu:
1 ekor ayam negeri, dipotong 10 bagian
2 lembar daun salam
4 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya
500 ml air
1 sendok makan garam
1/2 sendok teh merica
minyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:
5 butir bawang merah
siung bawang putih
sendok teh ketumbar bubuk
cm kunyit, bakar
Bahan Sambal &uleg':
15 buah cabai merah keriting, digoreng
12 buah cabai rawit merah, digoreng
/ siung bawang putih goreng
buah tomat, dipotong 4 bagian, digoreng
1 sendok teh terasi, digoreng
1 1/2 sendok teh garam
sendok teh gula merah
10 tangkai daun kemangi
Cara membuat:
() "ebus bumbu halus bersama daun salam, daun jeruk, dan air hingga mendidih!
'asukkan ayam! 'asak sampai meresap dan matang!
*) 6oreng ayam dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai
matang! %ngkat, tiriskan!
+) $enyet masing masing bagian ayam di atas sambal uleg! Untuk 10 porsi
#;&<" $<=<2 *<'*< ,<>)>6
*ahan1
25 butir telur puyuh
200 gram buncis, iris serong tipis
? buah bawang bombay,cincang halus
buah cabai hijau, iris serong tipis
buah cabai merah, iris serong tipis
cm lengkuas, memarkan
2 lembar daun salam
6aram, gula pasir secukupnya
2 sendok makan minyak goreng
*umbu halus1
+ butir bawang merah
5 siung bawang putih
2 cm kunyit
.ara membuat1
"ebus telur puyuh hingga matang, angkat, kupas
$anaskan minyak, tumis bumbu halus, bawang bombay hingga harum! 'asukkan cabai,
lengkuas, daun salam! %duk0aduk hingga layu
'asukkan buncis, aduk0aduk hingga layu! #ambahkan telur puyuh, garam, gula! 'asak
hingga matang! %ngkat, sajikan
2asil1 5 porsi
Resep Balao ,ang

Bahan:
00 gr udang ukuran sedang
minyak goreng
50 gr lokio
10 mata petai, belah 2
2 bh cabai merah, iris serong
? sdt garam
Bumbu halus:
5 bh cabai merah
5 bh bawang merah
1 bh tomat
Cara membuat:
1! ,upas udang, belah punggungnya, tinggalkan ekornya! 5isihkan!
2! 6oreng udang hingga matang!
! $anaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum dan matang!
4! 'asukkan udang, lokio, dan petai! 'asak sampai semua bahan matang!
5! 5ebelum diangkat, tambahkan cabai merah iris dan dan garam, aduk sampai rata!
5ajikan segera!
<ntuk $orsi, @aktu 15 'enit
Resep Ayam Masak Lelem

Bahan:
1/2 kg ayam, potong0potong sesuai selera
1 sdt garam
1 sdm air jeruk nipis
200 g daun lelem atau daun melinjo, iris kasar
2 sdm minyak goreng untuk menumis
200 ml air
Bumbu iris:
8 butir bawang merah, iris halus
4 siung bawang putih, iris halus
Bumbu- haluskan:
5 buah cabai merah
4 buah cabai rawit merah
4 buah cabai rawit hijau
1/2 ruas 31 cm4 jahe
1 batang serai, ambil bagian putih
1/2 sdt kaldu ayam bubuk
2 sdt garam
.aun bumbu:
1 tangkai daun kemangi, iris kasar
1 batang daun bawang, iris kasar
1/2 lembar daun kunyit, iris halus
Cara Membuat:
1! "emas0remas ayam dengan air jeruk nipis dan garam! 8iamkan 15 menit!
2! #umis bumbu halus dan bumbu iris dengan minyak panas hingga harum!
! 'asukkan ayam dan daun kunyit, aduk hingga ayam berubah warna!
4! 'asukkan air, garam, gula, dan kaldu bubuk masak hingga ayam matang dan air
menyusut!
5! 'asukkan daun bawang, terus aduk!
6! 'asukkan daun melinjo dan masak hingga daun matang dan air habis! %ngkat!
+! 'asukkan daun kemangi dan aduk!
8! 5iap disajikan dengan nasi hangat!

5ajian untuk 6 porsi!
Resep Ayam Besengek

Bahan:
? ekor ayam
sdm minyak goreng
500 ml santan, dari 1 btr kelapa
1 btg serai
4 lbr daun jeruk
Bumbu halus:
5 bh bawang merah
2 siung bawang putih
1 cm lengkuas
bh cabai merah
? sdm ketumbar
? sdt jintan
1 sdt garam
1 sdt terasi
1 sdm air asam (awa
1 sdm gula merah
Cara membuat:
1! $anggang ayam sampai matang, kemudian pukul0pukul sampai agak memar,
sisihkan!
2! $anaskan minyak, tumis bumbu halus sampai harum dan matang, masukkan
santan masak sambil diaduk sampai mendidih! #ambahkan serai dan daun jeruk!
'asak sampai mendidih!
! 'asukkan ayam panggang, masak terus sampai santan mengering dan berminyak,
angkat! 5ajikan hangat!
<ntuk porsi, @aktu /0 menit
Resep Kare Ayam

Bahan:
1 ekor ayam kampung
2 sdm minyak sayur
500 ml santan encer
00 ml santan kental
2 lembar daun jeruk
2 lembar daun salam
1 batang serai, memarkan
Haluskan:
5 buah cabai merah
buah cabai rawit merah
butir kemiri
5 butir bawang merah
siung bawang putih
? sdt ketumbar
? sdt merica
? sdt jintan
2 cm kunyit
? cm jahe
? cm lengkuas
2 sdt garam
1 sdt asam (awa
2 sdt garam
Cara Membuat:
$otong ayam menjadi 8 bagian! .uci lalu tiriskan!
#umis bumbu halus hingga harum!
'asukkan daun jeruk, daun salam, dan serai! %duk hingga wangi!
#ambahkan potongan ayam, aduk hingga kaku!
#uangi santan encer, didihkan dengan api kecil hingga daging ayam hingga
hampir lunak!
'asukkan santan kental! 8idihkan kembali hingga kuah kental dan berminyak!
%ngkat, sajikan hangat!
5ajian untuk 8 porsi!
Resep Crispy Chi$ken /ings

Bahan:
10 buah sayap ayam
2 siung bawang putih, parut
1 sdm air jeruk nipis
1/2 sdt merica bubuk
1/4 sdt jahe parut
1 sdm kecap (epang
1 sdt garam
sdm tepung beras
minyak goreng
Cara Membuat:
$otong sayap ayam menjadi tiga bagian! 5isihkan bagian ujung yang runcing!
&umuri potongan ayam dengan bawang putih, air jeruk, merica, jahe, kecap dan
garam hingga rata!
8iamkan selama minimal 0 menit!
#iriskan ayam, lumuri dengan sedikit tepung beras!
$anaskan minyak banyak di atas api sedang!
6oreng sayap ayam hingga kecokelatan dan kering! 3pastikan minyak benar0benar
banyak dan panas karena jika kurang panas ayam tidak bisa garing4!
#iriskan dan sajikan hangat!
5ajian untuk 5 porsi!
Resep Ayam Ba0ang Merah

Bahan:
1 ekor ayam, potong0potong
12 butir bawang merah utuh
6 buah jamur shitake
sdm minyak sayur
4 sdm kecap manis
2 sdm kecap asin
2 sdm saus tiram
500 ml air
Haluskan:
6 siung bawang putih
buah cabai rawit merah
? sdt merica butiran
1 sdt garam
Cara Membuat:
1! $anaskan minyak, tumis bumbu halus hingga wangi!
2! 'asukkan potongan ayam, aduk hingga kaku!
! 'asukkan kecap manis, kecap asin dan saus tiram! %duk rata!
4! #uangi air, masak dengan api sedang hingga ayam hampir lunak!
5! 'asukkan jamur dan bawang merah!
6! 'asak terus hingga ayam empuk lalu angkat!
+! 5ajikan hangat dengan nasi putih!
Sa1ian untuk 2 porsi)
Resep Ayam Asam #eas

Bahan:
1 ekor ayam kampung, potong 8 bagian
50 g asam (awa, bulatkan
2 sdm minyak sayur
5 butir bawang merah, iris kasar
siung bawang putih, iris kasar
2 buah cabai merah besar, buang bijinya,iris halus
10 buah cabai rawit merah
2 cm lengkuas, memarkan
1 lembar daun salam
+50 ml air
2 sdm kecap manis
1/2 sdt merica bubuk
2 sdt garam
Cara Membuat:
1! .uci ayam lalu tiriskan hingga kering!
2! *akar asam di atas bara api hingga agak kering!
! #umis bawang merah dan bawang putih hingga layu!
4! 'asukkan cabai, aduk hingga layu!
5! #ambahkan lengkuas dan daun salam, aduk hingga layu!
6! #uangi air, didihkan!
+! 'asukkan ayam, asam (awa, kecap, merica dan garam!
8! 'asak dengan api kecil hingga ayam lunak dan kuah tinggal sedikit!
/! %ngkat dan sajikan hangat!
Sa1ian untuk 2 porsi)
Resep Ayam Sambal 31o

Bahan:
1 ekor ayam jantan, bersihkan, potong 12 bagian
2 sdm air jeruk nipis
minyak goreng
1 batang daun bawang, iris kasar
Bumbu- haluskan:
100 g cabai hijau keriting
5 butir bawang merah
siung bawang putih
buah belimbing sayur
2 lembar daun jeruk purut, iris kasar
1 sdt garam
1/2 sdt gula pasir
Cara Membuat:
&umuri potongan ayam dengan air jeruk nipis hingga rata! 5isihkan beberapa saat!
$anaskan minyak banyak di atas api sedang!
6oreng ayam hingga kuning kecokelatan dan tiriskan!
$anaskan 4 sdm minyak, tumis bumbu hingga layu dan wangi!
#ambahkan daun bawang, aduk hingga layu!
'asukkan ayam goreng, aduk hingga mendidih lalu angkat!
5ajikan hangat!
5ajian untuk 6 porsi!
Resep Hotog Ayam

Bahan Hotog Ayam :
2 buah roti hotdog
2 lembar daun selada
2 sdm mayonaise botolan
2 sdm saus cabai botolan
1 buah tomat, iris tipis
%donan ayam, aduk jadi satu1
250 g daging ayam cincang
1 kuning telur ayam
1 sdm tepung terigu
1 sdm susu bubuk 9ullcream
1/2 sdt merica bubuk
1 sdt garam
1 sdm daun bawang iris halus
Lapisan:
1 putih telur ayam, kocok hingga berbuih
100 g tepung panir putih
#elengkap:
5etup 5ayuran
*uah 5egar
Cara Membuat Hotog Ayam :
*entuk adonan menjadi bulat lonjong dan pipihkan!
.elupkan dalam putih telur lalu balut tepung panir hingga rata!
6oreng dalam minyak panas hingga kering!
Alesi tiap roti dengan mayonaise!
*eri sepotong selada! #aruh adonan ayam di bagian tengahnya!
*eri irisan tomat dan saus cabai!
5ajikan segera!

5ajian untuk 2 porsi!

Anda mungkin juga menyukai