Anda di halaman 1dari 1

Salah astu ciri suhan yang baik adalah adanya pencatatan yang akurat dan lengkap, sehingga kualitas

asuhan yang telah diberikan dapat di ukur dan di identifikasi apakah sesuai dengan standart yang
telah ditetapkan. Apakah asuhan yang diberikan memenuhi nilai etik dan moral yang dapat diterima
oleh klien sebagai konsumen atau masyarakat pengguna atau masyarakat profesinya.
Melalui keputusan mentri kesehatan nomor 938 tahun 2007, bahwa dalam upaya menurunkan
angka kematian ibu (AKI) dan angka kematian bayi (AKB), dibutuhkan pelayanan kesehatan yang
berkualitas khususnya dalam pelaksanaan asuhan kebidanan. Untuk menjamin pelaksanaan asuhan
kebidanan yang berkualitas telah ditetapkan standart asuhan kebidanan. Dari standar asuhan
yang ditetapkan, bahwa standar ke enam adalah tentang :pencatatan asuhan kebidanan, dengan
demikian setiap bidan dalam melakukan asuhan ibu hamil , bersalin, nifas dan bayi baru lahir harus
melakukan pencatatan secara lengkap , akurat, singkat, dan jelas mengenai asuhan yang diberikan.

Anda mungkin juga menyukai