Anda di halaman 1dari 1

Fery Handoko / 115020300111053

Etika Bisnis dan Profesi Kelas CE



Setiap Hari Saya Selalu Bertindak Etis
Laporan Perubahan Diri
Perubahan Kecerdasan Intelektual

Semenjak saya menempuh mata kuliah Etika Bisnis dan Profesi ini perubahan pada
kecerdasan intelektual yang saya rasakan adalah saya lebih mudah memahami materi materi
perkuliahan yang lainya, jika sebelum sebelumnya saya harus membaca berkali kali untuk
memahami materi perkuliahannya, maka saat ini saya hanya perlu sekali sampai dua kali
untuk memahami maksud dari materi tersebut. Selain itu saya merasa kemampuan saya untuk
berkonsentrasi juga lebih baik. Sebelumnya ketika saya mau berkonsentrasi untuk belajar
saya mudah sekali untuk terpengaruh dengan gangguan gangguan kecil yang mengakibatkan
motivasi dan konsentrasi saya buyar, perubahan yang paling terasa saya rasakan adalah
peningkatan motivasi saya untuk belajar yang sekaligus membuat daya konsentrasi saya
meningkat. Saya merasa apa yang saya pelajari saat ini nantinya harus saya
pertanggungjawabkan pada dunia kerja, hal inilah yang membuat motivasi saya untuk belajar
menjadi meningkat.

Anda mungkin juga menyukai