Anda di halaman 1dari 6

Banyak orang yang beranggapan

bahwa jendela dan ventilasi itu sama,


tetapi pada kenyataannya tidak.
Jendela adalah suatu elemen yang
berfungsi untuk mengalirkan udara dari
ruang luar ke dalam bangunan dan
sebaliknya.
Ventilasi adalah sirkulasi udara masuk
dan keluar dari ruang yang tertutup.
Jadi intinya, jendela adalah bukaan
pada dinding bangunan, dimana jendela
adalah aplikasi dari ventilasi.

Jendela dan
Ventilasi
Persamaan
dan
perbedaan
Fungsi
Cara memilih
jenih jendela
dan ventilasi
Jendela dan
ventilasi adalah
properti salah
satu bagian
rumah
Persamaan
Jendela adalah
suatu elemen
yang berfungsi
untuk mengalirkan
udara dari ruang
luar ke dalam
bangunan.
Perbedaan
ventilasi adalah
sirkulasi udara
masuk dan
keluar dari ruang
yang tertutup.
Perbedaan
Menjaga kesehatan tubuh
Menjaga privasi
Menambah nilai estetika rumah
Menghalangi kebisingan dari luar rumah
Keamanan
Hadapkan jendela ke pemandangan luar rumah yang bagus,
Sesuaikan dengan biaya yang ada. Jika biaya tidak mencukupi
maka kurangi spesifikasi bahana yang diinginkan,
Kokoh, kuat, aman, dan nyaman untuk dipergunakan,
Sesuaikan luas dimensi jendela dengan besar ruangan yang ada,
Sebaiknya Luas jendela di dalam ruangan minimum 20% dari luas
lantai,
Untuk ruangan yang berada di lantai atas sebaiknya dinding
bawah jendela berukuran lebih dari 120 cm , bisa juga diberi
pagar pengaman,
Pada jendela yang berada di lantai atas sebaiknya diberi
penghalang agar orang yang berada di lantai bawah privasinya
bisa terjaga,
Referensi buku-buku tentang ragam jendela. Agar lebih
mengetahui baik buruk jenis jendela tersebut, dan
Sesuaikan jendela tersebut dengan gaya bangunan tersebut,
agar terlihat selaras, bagus, dan indah untuk dipandang.

Anda mungkin juga menyukai