Anda di halaman 1dari 4

SILABUS PERKULIAHAN SEMESTER

Kode - Matakuliah : NTSI 436 Rekayasa Gempa SKS/JS : 2/2


Prasyarat : Semester sajian : 5/ Smt. Gasal 2013/2014
Sandi - Dosen : 5272 Puput Risdanareni ST,MT Off - Jadwal : Rabu 5-6 D9 304
: A-A
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini dimaksudkan memahami respon gempa pada struktur dan memberikan kemampuan
menganalisis struktur tahan gempa.
Sajian mata kuliah meliputi : (1) Pengetahuan umum gempa (2) konsep desain kapasitas (3) taraf
pembebanan gempa di Indonesia (4) Gempa rencana,beban gempa dan analisa T Rayleight (5)Analisa Statik
Ekuivalen (6) konsep kekakuan, redaman, time history (7) Analisa Statik Pushover (8) Performance based
Design

Deskripsi Kompetensi
1. Mengetahui gempa bumi dan pengaruhnya terhadap bangunan,
2. Mengetahui konsep desain bangunan tahan gempa dan system peredam,
3. Mengetahui taraf pembebanan gempa di Indonesia
4. Mampu menghitung gempa rencana, beban gempa serta analisa T Rayleigh
5. Mampu melakukan analisa statik ekuivalen struktur 2D
6. Mampu melakukan kontrol simpangan struktur
7. Memahami konsep kekakuan,redaman dan mampu membuat time history gempa
8. Mampu melakukan analisa static pushover dengan program bantu ETABS
9. Mampu melakukan analisa performance based design

Sumber Belajar:
1. SNI 03-1726-2002. 2002. Standar Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung.
Bandung: Badan Standarisasi Nasional (BSN).
2. FEMA 2847
3. Paulay & Priestley, T. 1979. Seismic Design of Fundamental Approach.
4. Mario Paz , Dinamika Struktur








Jadwal perkuliahan dan sajian

MINGGU
KE
POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN MEDIA TUGAS REFE
RENSI
1.






2.






3.








4.





5

6







7


PENDAHULUAN






KONSEP DESAIN
KAPASITAS





TARAF PEMBEBANAN
GEMPA DI INDONESIA





FAKTOR-FAKTOR
PENENTU BEBAN
GEMPA RENCANA





ANALISIS BEBAN STATIK
EKUIVALEN







DISTRIBUSI GAYA
GEMPA KE SELURUH
PORTAL

- Pengertian tentang gempa bumi.
- Teori tentang lempeng..
- Kerusakan bangunan sipil akibat
gempa.
- Tujuan perencanaan struktur tahan
gempa.

- Prinsip Dasar
- Daerah-daerah kritis pada portal
rangka terbuka dengan beban
gempa besar.
- Pemencaran energi dan tingkat
daktilitas

- Wilayah gempa di Indonesia.
- Konsep Resiko
- Konsep Daktilitas
- System Struktur bangunan
- Teknologi peredam gempa


- V = C I K Wt
- Koifisien Gempa Dasar C
- Faktor Keutamaan I
- Faktor Jenis Struktur K
- Menentukan periode alami T1
- Contoh Kasus


- Pendahuluan
- Persyaratan agar analisa beban
statik ekivalen dapat digunakan
- Menentukan besarnya beban mati
bangunan
- Reduksi beban hidup
- Menentukan besarnya gaya gempa
tiap lantai

- Mendistribusikan gaya gempa tiap
lantai ke seluruh portal
- Melakukan analisa T Rayleigh
- Melakukan kontrol simpangan (drift)

Buku
papan tulis,
LCD




Buku
Papan tulis
LCD




Buku
Papan tulis




Papan tulis
Buku
LCD







Buku
Papan tulis
LCD





Buku
Papan tulis
LCD















Cari
artikel
system
struktur&p
eredam

Tugas









Tugas.








Tugas


1






1, 2







1, 2





1,2






1,2









1,2





8



9 / 10 / 11














12.

13





14
15







16



UJIAN TENGAH
SEMESTER


KONSEP KEKAKUAN DAN
REDAMAN














ANALISA STATIK PUSH
OVER





DESAIN BERBASIS
KINERJA
(Performance Based
Desain)





REVIEW AKHIR

UJIAN AKHIR SEMESTER






- SDOF terhadap gaya gempa :
frekuensi, dumping, elastic respon
spectrum,design spectrum.
- SDOF terhadap gaya gempa :
Inelastic respon, inelastic respon
spectrum.
- MDOF terhadap gaya gempa
:modeling struktur, mode
shape,frekuensi,modal time history
analisis
- MDOF terhadap gempa : analisis
spectrum respon.
- Respon maksimal dari spectrum
respon gempa,aturan kombinasi
modal (SRSS,CQC,ASR,ARR)

- Pengenalan program analisa struktur
(ETABS)
- Prosedur analisa static push over
sesuai FEMA
- Mencari angka daktilitas dari hasil
analisa static push over

- Menentukan level of performance
- Mengetahui apa itu sendi plastis dan
letaknya
- Idealisasi kurva gaya-deformasi
- Menentukan Periode fundamental
efektif
- Menentukan target displacement









Buku
Papan tulis
LCD













Buku
LCD





Buku
LCD
Papan tulis






Tugas















Tugas






Tugas













4











2







2












Kewajiban mahasiswa peserta mata kuliah ini meliputi:
1. Hadir dan berpartisipasi dalam tatap muka kelas diskusi kelas. Kehadiran mahasiswa harus memenuhi
persyaratan 80 % tatapmuka dalam satu semester. Partisipasi aktif mahasiswa dalam diskusi terkait dengan
ide/ pendapat tentang topik diskusi akan dihargai untuk penilaian
2. Membaca referensi untuk pengayaan. Mahasiswa diharuskan membeli mendapatkan buku dan sumber lain
yang relevan (: sumber/ pustaka elektronik)
3. Mengerjakan tugas-tugas baik berupa membuat makalah ataupun menghitung contoh kasus
4. Mengikuti dan mengerjakan UTS dan UAS

Muatan Sofskills
1. mengakses, menggunakan, dan mengembangkan pengetahuan..
2. merencanakan, mengimplementasikan, menyajikan performa/ unjuk kerja terbaik dalam perkuliahan/
pendidikan .
3. memahami dan, menghormati, dan menjunjung tinggi keberagaman toleransi.
4. menjunjung tinggi nilai profesionalisme dan belajar sepanjang hayat
5. berkomunikasi, bekerja sama berkolaborasi dengan individu institusi lain
6. membuat keputusan berdasarkan bakuan profesi dan kriterian etika yang berlaku
Penilaian:
Evaluasi matakuliah meliputi unjuk kerja kelas tugas. Tugas terstruktur dapat berupa resume pengayaan materi hasil
diskusi yang disusun secara indivisu maupun kelompok . Evaluasi akhir yang dilakukan ialah UTS dan UAS. Bobot nilai
untuk presensi,tugas, UTS, dan UAS masing masing hasil adalah 10%,20 %, 35 % dan 35 %.

Anda mungkin juga menyukai